Claim Missing Document
Check
Articles

Found 14 Documents
Search

Hubungan antara Strata Ekonomi Orang Tua dan Kompetensi Kepribadian Guru terhadap Akhlaq Sosial Siswa Kelas XI PM SMK PGRI Robiin, M.; Akbar, Aziz
MODELING: Jurnal Program Studi PGMI Vol 10 No 1 (2023): Maret
Publisher : Program Studi PGMI Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Nahdlatul Ulama Al Hikmah Mojokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69896/modeling.v10i1.2504

Abstract

Menganalisis dan mengetahui hubungan variabel Strata Ekonomi Orang Tua dan Kompetensi Kepribadian Guru Terhadap Akhlaq Sosial Siswa Kelas XI PM SMK PGRI SOOKO MOJOKERTO yang diamati adalah seluruh siswa kelas XI PM SMK PGRI SOOKO MOJOKERTO. Alat yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah melalui kuisioner. Hasil kuisioner Uji Reliabilitas dan Validitas, Uji Asumsi Klasik dengan menggunakan Uji Normalitas, Auto Korelasi, Multikolinieritas, Heterokedasitas, Analisa Regresi Linier Berganda menggunakan Uji F, Uji t Persamaan Regresi Linier Berganda koefisien Determinasi. Hasil penelitian variabel strata ekonomi orang tua (X1) berhubungan signifikan dengan thitung = 3.174, sedangkan ttabel = 2,011 pada taraf nyata α=5%. Karena thitung 3.174 > dari ttabel 2,011 maka Ho ditolak Ha diterima, variabel kompetensi kepribadian guru (X2) berpengaruh signifikan dengan thitung = 3,085, sedangkan ttabel = 2,011 pada taraf nyata α=5%. Karena thitung 3,085 > dari ttabel 2,011 maka Ho ditolak Ha diterima.
Penerapan Manajemen dalam Meningkatkan Kualitas dan Mutu Pendidikan Pada Madrasah Ibtidaiyah Al Injaz Kandangan Saparwadi, Saparwadi; Robi’in, M.; Akbar, Aziz
MODELING: Jurnal Program Studi PGMI Vol 10 No 1 (2023): Maret
Publisher : Program Studi PGMI Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Nahdlatul Ulama Al Hikmah Mojokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69896/modeling.v10i1.2507

Abstract

Pendidikan merupakan investasi dalam pengembangan sumber daya manusia, dimana peningkatan kecakapan dan kemampuan diyakini sebagai faktor pendukung upaya manusia dalam mengarungi kehidupan yang penuh dengan ketidak pastian, dalam kerangka inilah pendidikan diperlukan dan dipandang sebagai kebutuhan dasar bagi masyarakat yang ingin maju, demikian halnya bagi masyarakat Indonesia yang memiliki wilayah yang sangat luas. Pentingnya manajemen dalam penyelenggaraan sebuah organisasi merupakan hal yang mutlak diperlukan, demikian halnya dalam dunia pendidikan, manajemen merupakan hal yang penting. Lembaga pendidikan adalah lembaga yang mengelola manusia dan bertujuan menciptakan manusia-manusia berkualitas, tentunya hal ini lebih memerlukan pemikiran yang lebih ekstra dibandingkan lembaga-lembaga pengelola barang. Manajemen sebagai ilmu yang baru dikenal pada pertengahan abad ke-19, dewasa ini sangat popular, bahkan dianggap sebagai kunci keberhasilan pengelola perusahaan atau lembaga pendidikan, baik lembaga pendidikan umum maupun lembaga pendidikan Islam. Selanjutnya dapat dikemukakan bahwa dalam manajemen sekolah atau madrasah terdapat perangkat proses, salah satunya manajemen kurikulum. Pendidikan yang berkualitas merupakan harapan dan tuntutan seluruh stakeholder pendidikan. Saat ini Madrasah Ibtidaiyah masih dalam tahap merintis, tenaga pendidik dan kependidikan serta sarana prasarana masih belum memadai, untuk lokal atau kelas pun baru sampai kelas dua. Atas dasar inilah maka sekolah atau lembaga pendidikan dalam hal ini Madrasah Ibtidaiyah Al Injaz ingin mengedepankan manajemen kurikulum pendidikan Islam.
Pendekatan dalam Kajian Filsafat Pendidikan Islam Akbar, Aziz
Afkaruna: International Journal of Islamic Studies (AIJIS) Vol. 1 No. 2 (2024): March
Publisher : Universitas Islam Internasional Darullughah Wadda'wah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38073/aijis.v1i2.1416

Abstract

The approach in the study of Islamic educational philosophy referred to in this research is an approach in understanding its application. In this article, we will explain the general meaning of philosophy, the meaning of Islamic educational philosophy, philosophical analysis of educational problems, the objects of philosophical study and approaches to the study of Islamic educational philosophy. In the philosophy of education, many new things will be discovered which will certainly add to the scientific insight possessed by every researcher. Apart from that, educational philosophy provides direction so that the educational theories that are developed have relevance to real life, in other words directing that the theories and views of the educational philosophy that have been developed can be applied in educational practice in accordance with the realities and needs of life that are also developing in society.
Relasi Agama dan Negara: Harta dan Kepemilikan dalam Perspektif Islam Akbar, Aziz; Sulastri, Sulastri
Pelita: Jurnal Studi Islam Mahasiswa UII Dalwa Vol. 1 No. 2 (2024): May
Publisher : Lembaga Peneltian Universitas Islam Internasional Darullughah Wadda'wah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38073/pelita.v1i2.1417

Abstract

Abstract This article delves into the concept of wealth (harta) in Islam, emphasizing its multidimensional nature beyond mere material possession. Through etymological analysis and theological insights, it elucidates wealth as encompassing ethical, social, and spiritual dimensions. The discussion navigates through various classifications of wealth, including tangible and intangible assets, and delineates Islam's stance on ownership, emphasizing responsible stewardship guided by religious principles. Furthermore, the article explores Islam's perspective on the role of wealth within society, positioning it among the five essential human needs according to Islamic jurisprudence. It underscores the imperative for wealth management grounded in moral values and societal welfare, emphasizing the importance of equitable distribution and communal prosperity. Ultimately, the article underscores Islam's call for conscientious utilization of wealth, not only as an individual prerogative but also as a collective responsibility towards fostering social justice and communal well-being.
Konsep Ilmu dan Relasinya dengan Teori Kebenaran dalam Perspektif Tafaqquh Fi Al-Din Akbar, Aziz; Al Hamid, Ahmad
Adabuna : Jurnal Pemikiran dan Pendidikan Vol 1 No 1 (2021): December
Publisher : Program Pascasarjana Institut Agama Islam (IAI) Darullughah Wadda'wah Pasuruan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perguruan Tinggi, sebagai lembaga ilmiah, merupakan tempat berbagai macam kegiatan ilmu pengetahuan dalam rangka mengusahakan tercapainya tujuan kegiatan ilmiah. Salah satu kegiatan pokok untuk mengusahakan ilmu pengetahuan tersebut adalah kegiatan perkuliahan. Kegiatan perkuliahan diharapkan dapat mengantar, mendampingi mahasiswa mengusahakan demi tercapainya kejelasan dan kebenaran tentang pokok kajian tertentu. Agar kegiatan ilmiah dalam perkuliahan dapat sampai pada tujuan yang dikehendaki, perlu pemahaman tentang kebenaran ilmiah. Dalam upaya membahas kebenaran ilmiah, tulisan ini terlebih dahulu dijelaskan tentang pengertian ilmu pengetahuan dan kebenaran, kemudian dilanjutkan dengan pembahasan teori tentang kebenaran. Selanjutnya akan dipaparkan salah satu jenis kebenaran, yaitu kebenaran ilmiah, sebagai kebenaran yang memang diusahakan dan dijadikan tujuan dalam kegiatan ilmiah. Penjelasansan berikutnya, akan ditempatkan pembahasan kegiatan perkuliahan sebagai kegiatan ilmiah yang mengusahakan tercapainya kejelasan dan kebenaran ilmu pengetahuan. Sedangkan pemaparan materi pada bagian akhir yaitu materi inti yang akan dibahas tentang analisis kritis tentang materi yang telah diuraikan sebelumnya dengan memperhatikan, antara lain; arti penting dan kegunaan dari materi sebelumnya bagi upaya mengembangkan wacana yang sedang dianalisis, kekurangan dan kelebihannya, serta hal-hal baru yang berkaitan dengan kemanusian dan keutamaan yang belum diungkapkan oleh sumber rujukan yang telah dikenal sebelumnya.
Mahabbah Kepada Allah SWT dan Para Makhluk-Nya Suharyanto, Ernaka Heri Putra; Akbar, Aziz
Adabuna : Jurnal Pemikiran dan Pendidikan Vol 1 No 2 (2022): June
Publisher : Program Pascasarjana Institut Agama Islam (IAI) Darullughah Wadda'wah Pasuruan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38073/adabuna.v1i2.827

Abstract

At first glance, the meaning that appears in the minds of some people when reading or hearing the word mahabbah is about wird or reading that causes the potential reader to be loved by the desired target. There is also the meaning of the word mahabbah as a feeling of affection so that it results in ignoring his own interests because he prioritizes the interests of those he loves even at sacrifice. The method used in writing this article is in the form of literature review or based on literature review by reading, understanding and analyzing the necessary reference sources in accordance with mahabbah studies in everyday life.
Upaya Pembinaan Keimanan Siswa di MI Mujahidin Kecamatan Sooko Kabupaten Mojokerto Robi'in, Muhammad; Akbar, Aziz
Adabuna : Jurnal Pemikiran dan Pendidikan Vol 2 No 1 (2022): December
Publisher : Program Pascasarjana Institut Agama Islam (IAI) Darullughah Wadda'wah Pasuruan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38073/adabuna.v2i1.848

Abstract

Faith development efforts are a process of maturing students in order to understand the teachings of Islam and at the same time be applied in everyday life. In faith development efforts there are several components that support each other, namely: (1) Objectives, (2) Materials, (3) Methods and approaches, (4) Facilities and infrastructure, and (5) Evaluation. MI Mujahidin in Sooko District, Mojokerto District with its faith development efforts can create high quality human resources in terms of science, faith and piety. Through fostering faith in the aspects of aqidah, worship and morals, it is hoped that after students grow up, their faith will remain embedded in their souls. With the selection of appropriate methods and approaches, the goals set at MI Mujahidin Sooko District Mojokerto Regency can be achieved.This study aims to determine: (1) Efforts to foster faith in the students of MI Mujahidin in Sooko District, Mojokerto Regency (2) Efforts to foster faith applied to the students of MI Mujahidin in Sooko District, Mojokerto Regency. This study uses the method of field research (field research) with description analysis techniques. The collected research data was analyzed using deductive and inductive approach. The results show that efforts to foster faith in students at Mujahidin have been planned and programmed.
Konsep Pendidik dalam Pandangan Imam al-Ghazali Al Hamid, Ahmad; Akbar, Aziz; Rahman, Arif
Adabuna : Jurnal Pemikiran dan Pendidikan Vol 2 No 2 (2023): June
Publisher : Program Pascasarjana Institut Agama Islam (IAI) Darullughah Wadda'wah Pasuruan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38073/adabuna.v2i2.929

Abstract

Education is very important in one's life, and the progress of a nation is also determined by the education of society in general. And the quality of education depends on the educators. An educator is not just a tutor or teacher who only conveys knowledge, but must carry out an educational process that is oriented towards efforts to build a more established character and that leads to noble character and ethics in everyday life including a good work ethic. This study aims to see how an educator is based on the views of Imam Ghazali. This research is a type of library research, namely research that uses literature, such as books, notes or previous research as the main reference material, then an analysis of the data is carried out. The results of the analysis obtained are that an educator is not only tasked with transferring knowledge but must pay attention to the development of the morals of his students, and an educator must educate with compassion and without distinguishing the status of his students.  
Candi Bumi Ayu Sebagai Sumber Belajar Kontekstual Dalam Pembelajaran Sejarah Akbar, Aziz; Syarifuddin, Syarifuddin; Pamulaan, Alif Bahtiar
FLORESIENSIS Vol 3 No 1 (2024)
Publisher : Universitas Nusa Cendana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35508/floresiensis.v3i1.19853

Abstract

The Bumi Ayu Temple is a historical relic that is rich in cultural and educational values, a relic that originated from the Srivijaya Empire. Bumi Ayu Temple is synonymous with statues and reliefs that are rich in historical and cultural values of the Srivijaya Empire. This article aims to explore the potential of Bumi Ayu Temple as a contextual learning resource in history learning. The method used is a literature study that identifies various historical and cultural aspects contained in the temple. The results show that Bumi Ayu Temple can be used as an effective learning media, because it not only presents historical information, but also to understand the social and cultural context of the past. With a contextual approach, history learning is expected to be more interestingly relevant, increasing their interest and understanding of cultural heritage.
Sistem Ekonomi dan Fiskal Pada Masa Khulafaurrasyidin Akbar, Aziz; Misbah, Ahmad; Arisandi, Yusuf
Dalwa Islamic Economic Studies: Jurnal Ekonomi Syariah Vol. 1 No. 1 (2022): Dalwa Islamic Economic Studies
Publisher : Program Studi Ekonomi Syariah Institut Agama Islam Darullughah Wadda'wah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38073/dies.v1i1.598

Abstract

At the beginning of the reign of the Prophet Muhammad, Rasulullah SAW implemented an economic system that was highly committed to ethics and norms and his attention to justice and equality of the people, all of which were based on the Koran. Every activity during the reign of the Prophet saw must include the concept of maslahat which leads to Islamic ukhuwah. After the death of Rasulullah SAW, the government was continued by the Rashidun Khulafaur, namely caliphs who were given instructions and elected as heads of state and government as well as leaders of the Muslim community. In this article, we will explain how the Rashidun Khulafaur implemented an economic system during their respective reigns, namely the economic system under Abu Bakar Ash-Shiddiq, Umar bin Khatab, Uthman bin Affan, and Ali bin Abi Talib.