Claim Missing Document
Check
Articles

Found 16 Documents
Search

ANALISIS PENJADWALAN PRODUKSI UNTUK MEMINIMALKAN STOCK OUT GUNA MEMENUHI TARGET PERMINTAAN Zamroni, Moh Shiddiq; Arief, Zainal
Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri Vol. 3 No. 2 (2023): Jurnal Taguchi : Jurnal Ilmiah Keilmuan Teknik dan Manajemen Industri
Publisher : LPPM Universitas Bina Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46306/tgc.v3i2.224

Abstract

Production management is responsible for making smart decisions regarding the most suitable production strategy for the future, focusing on reducing costs as efficiently as possible while increasing profit potential. UD Inti Jaya is a business engaged in building, namely the manufacture of tile from clay. UD. Inti Jaya has used various different methods of production planning and raw material inventory management. In order to improve the efficiency and effectiveness of production planning, the company has implemented several methods and techniques. First, the company uses the method of forecasting product demand for future periods. The results of this forecasting are used for production planning using aggregate planning methods, especially the Trial-and-Error method. To determine raw material needs, here the company uses the Economic Order Quantity (EOQ) method to calculate raw material inventory needs with the aim of minimizing inventory costs. Results from the use of the EOQ method shows that the inventory cost of raw materials produced is smaller compared to the previous inventory policy used by the company. This indicates that the EOQ method provides better efficiency in raw material inventory management, reduces inventory costs and allows companies to have appropriate safety stock and reorder more effectively. Thus, the conclusion that can be drawn is that the application of the EOQ method in raw material inventory management provides better results, with lower inventory costs compared to previous policies implemented by the company. This illustrates that using the EOQ method can help companies in more efficient and effective inventory management.
Pelatihan dan Penyuluhan Budidaya Ikan Gurami dengan Perhitungan Persediaan Pakan yang Optimal pada Warga Desa Tebel, Kecamatan Gedangan, Kabupaten Sidoarjo Arief, Zainal; Lokajaya, I Nyoman; Ridhoi, Ahmad; Khoiroh, Siti Muhimatul
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan aplikasi Teknologi Vol. 3, No. 1: March 2024
Publisher : Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31284/j.adipati.2024.v3i1.5367

Abstract

Wilayah Desa Tebel, Kec. Gedangan, Kabupaten Sidoarjo, merupakan daerah perbatasan dengan kota Surabaya yang masyarakatnya masih mempunyai lahan yang cukup dan cocok untuk budidaya ikan. Daerah ini memiliki letak strategis untuk budi daya ikan dan pemasaran ikan Gurami, yang relatif mudah karena banyak masyarakat yang menyukai hidangan ikan ini, baik itu Gurami bakar, Gurami goreng, dan Gurami Penyet. Ikan Gurami merupakan ikan yang relatif mudah untuk dibudidayakan. Kandungan gizi ikan Gurami cukup bagus untuk tumbuh kembang otak anak. Harga ikan Gurami cukup bersaing. Taraf kehidupan masyarakat dengan tingkat pendidikan yang relatif tidak terlalu tinggi, banyak para pemuda yang tidak terserap di dunia kerja formal sehingga terlihat banyak pemuda yang masih dalam keadaan menganggur. Pemberdayaan pemuda desa yang lebih baik dan kelak menjadi seorang wirausaha yang sukses yang akan mampu menciptakan lapangan pekerjaan. Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat Prodi Teknik Industri Universitas 17 Agustus 1945 merupakan bakti nyata yang dapat dilakukan saat ini dengan kegiatan pelatihan dan penyuluhan budidaya ikan Gurami dengan memberikan ilmu dan pengetahuan cara budidaya yang tepat dengan memanfaatkan lahan yang ada dan dengan memperhitungkan jumlah persediaan pakan yang optimal, sehingga biaya menjadi efisien dan masyarakat bisa merasakan hasil budidaya ikan Guraminya dengan maksimal, mampu meningkatkan kesejahteraan ekonomi dan kebutuhan gizi akan lauk pauk rumah tangga serta mengurangi pengangguran akibat pemutusan hubungan kerja akibat adanya virus COVID 19 yang lalu dan dampak penurunan ekonomi global saat ini
Desain dan Pengadaan Meja Multiguna untuk Kuliner Makanan Bu Lilik Secara Ergonomis Yuwono, Istantyo; Arief, Zainal; Harijanto, Setijanen Djoko; Singgih, Mochammad; Lokajaya, I Nyoman
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan aplikasi Teknologi Vol. 2, No. 1: January 2023
Publisher : Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31284/j.adipati.2023.v2i1.3877

Abstract

Perancangan dan pengembangan produk diperlukan untuk memperbaiki produk yang telah ada. Desain meja makan untuk pelangan yang berbelanja di kuliner makanan Bu Lilik, mereka akan memperhatikan kenyamanan pelanggan. Hal tersebut dapat terjadi Ketika pihak penjual yang menjual makanan kurang memperhatikan tingkat kenyamanan pemakainya, selain itu desain meja makan kuliner Bu Lilik yang ada saat ini masih kurang nyaman saat digunakan. Desain meja makan kuliner Bu Lilik yang telah berkembang saat ini masih kurang ergonomis bagi pelanggan karena meja makan kuliner Bu Lilik kurang memperhatikan kenyamanan pelanggan. Hal tersebut dapat terjadi kelelahan pelanggan tersebut, dikarenakan desain meja yang kurang ergonomis dan nyaman kepada mereka. Dalam pendekatan metode perancangan mulai dari pemilihan bahan meja, menentukan desain secara ergonomis berdasar antropometri dengan data 10 pelanggan di kuliner makanan Bu Lilik. Meja sebelumnya ini merupakan produk yang bisa  digunakan pada pelanggan makan kuliner Bu Lilik untuk memudahkan dan memberikan kenyamanan mereka pada saat kegiatan jual beli. Hal ini dilakukan agar dapat memberi kenyamanan saat ada pelanggan.
Upaya Peningkatan Volume Penjualan UKM Kampung Lumpia Ngaglik Gang Kuburan Surabaya di Masa Pandemi COVID-19 Arief, Zainal; Herlina, Herlina
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan aplikasi Teknologi Vol. 1, No. 1: January 2022
Publisher : Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31284/j.adipati.2022.v1i1.2373

Abstract

Kampung lumpia, located on Jalan Ngaglik, Surabaya graveyard, is a home industry (IRT) managed by Mr. Kasmono as the owner. This business was initiated in 2009. The number of employees employed on the production floor is 4 people, and 3 employees to sell spring rolls in groups. The problem for SMEs is that minimal capital makes the owner not replace the pans and stoves for making spring roll skins and frying spring rolls. The frying pan and stove have been used for 10 years since this business was founded so that it is black and charred and the addition of 1 new rombong unit to increase market share in other sales locations. In terms of marketing, it is still done offline using a group, the owner wants to try marketing online, for example advertising to receive orders on online social media. In terms of selling price, the spring rolls and risoles that are produced are sold at a price of Rp. 1,500.00 per seed. The owner does not know the bookkeeping and calculation of the cost of production for the spring rolls and risoles that he sells, so training on the calculation of the cost of production is necessary.
Rancang bangun sistem pemantauan dan penyiraman pintar tanaman cabai pada greenhouse menggunakan Fuzzy Mamdani berbasis Blynk IoT Arief, Zainal; Zarory, Hilman; Jufrizel , Jufrizel; Mursyitah, Dian
AITI Vol 21 No 2 (2024)
Publisher : Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24246/aiti.v21i2.271-284

Abstract

One of the leading horticultural commodities cultivated by farmers is chili. However, chili farmers often experience problems monitoring soil moisture levels and environmental air temperature. In this case, it can affect the growth of chili plants, which impacts crop failure. Therefore, to overcome these problems, this research develops Mamdani fuzzy logic to build an intelligent system that can automatically monitor and water chili plants. In this research, the impact of the use of sensors and system impact treatment on chili plants will be tested and compared with plants that do not use the system. The results of this study show that the smart monitoring and watering system can function properly and maximize the condition of the plant media compared to those that do not use the system. The system can control soil moisture levels with an average error of 3.73% and air temperature with an average error of 1.03%. The results of the system by comparing plants that do not use the system combined with greenhouses can protect plants from extreme weather such as heat, rain, pests, and lack of wild plant growth so that plants look lush, lush, and grow quickly to minimize farmer crop failure. It is easier for farmers to monitor using the Blynk IoT application.
Penentuan Tingkat Stres berdasarkan Bio-Parameter Menggunakan Variasi Kernel Support Vector Machine Daffa Syah Alam; Rokhana, Rika; Arief, Zainal
The Indonesian Journal of Computer Science Vol. 13 No. 6 (2024): The Indonesian Journal of Computer Science (IJCS)
Publisher : AI Society & STMIK Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33022/ijcs.v13i6.4495

Abstract

System for detecting a person's stress level based on bio-parameters is blood pressure, heart rate, and respiratory rate. Measurements of blood pressure, heart rate, and respiratory rate in order to detect the condition of a person's stress level are carried out non-invasively or don’t damage the nervous tissue in the body and routinely. Heart rate measurement using MAX30102 sensor on the finger. Measurement of blood pressure using the MPX2050GP pressure sensor by placing cuff on the person's arm. While measuring the breathing rate using the MAX9814 micondensor sensor. In determining or classifying stress level conditions from non-invasive measurement parameters of blood pressure, heart rate and respiratory rate using Support Vector Machine (SVM) method with specified kernel variations. The classification of stress level conditions consists of four classes including normal, mild stress, moderate stress and severe stress. So that a dataset of 71 data is obtained with the data augmentation process and the accuracy of each SVM kernel variation used is obtained.