Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KOSMETIK WARDAH PT PARAGON TEHNOLOGY AND INNOVATION Rosa Lesmana; Suci Dara Ayu
Jurnal Pemasaran Kompetitif Vol 2, No 3 (2019): Jurnal Pemasaran Kompetitif
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (549.964 KB) | DOI: 10.32493/jpkpk.v2i3.2830

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui  pengaruh Kualitas Produk dan Citra Merek terhadap keputusan pembelian kosmetik Wardah pada PT. Paragon Technology and Innovation secara simultan.Populasi dalam enelitian adalah konsumen yang telah menggunakan kosmetik Wardah,  dengan responden sebanyak 100 orang. Data dianalisis menggunakan uji statistik assosiatif deskriptif, uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji regresi linier berganda, uji korelasi, koefisien determinasi, uji t dan uji f.Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kualitas Produk dan Citra Merek berpengaruh positif dan signifikan secara simultan terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik Wardah. Dengan persamaan regresi Y = 1.340 + 0,275 X1+ 0,721 X2, dan hasil uji korelasi sebesar X1 = 0,832, X2 = 0,869, koefisien determinasi (R square sebesar 88.3%, hasil uji F dapat diperoleh nilai f hitung> f tabel yaitu 170.897 > 3,09 dan nilai sig < 0,05 atau 0,000 < 0,05. 
PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PT. RADEKATAMA PIRANTI NUSA Rosa Lesmana
Jurnal Pemasaran Kompetitif Vol 2, No 2 (2019): Jurnal Pemasaran Kompetitif
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (433.792 KB) | DOI: 10.32493/jpkpk.v2i2.2464

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen PT. Radekatama Piranti Nusa. Penelitian ini menggunakan metode asosiatif deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Populasinya adalah konsumen yang melakukan pembelian selama tahun 2017 sebanyak 638 konsumen dan sampel diambil sebanyak 86 orang. Perhitungan menggunakan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas produk dan kualitas pelayanan berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan dengan persamaan regresi  Y = 15,009 + 0,294X1 + 0,422X2. Kontribusi pengaruh kualitas produk, kualitas pelayanan dan kepuasan pelanggan secara simultan adalah sebesar 44,8%, nilai F hitung lebih besar dari F tabel atau (39,285 > 2,700), dengan signifikansi 0,000 < 0,05.terdapat pengaruh positif dan signifikan secara simultan antara kualitas produk dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen
STRATEGI PEMASARAN UNTUK MENINGKATKAN PENJUALAN PERUMAHAN DI GREEN RIVER CITY BEKASI (Studi Kasus di PT. Artha Bangun Pratama). Rosa Lesmana
Inovasi Vol 3, No 1 (2016): INOVASI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (234.124 KB) | DOI: 10.32493/Inovasi.v3i1.p%p.291

Abstract

MARKETING STRATEGIES TO INCREASE SALES HOUSING IN GREEN RIVER CITY   BEKASI (Case Study in PT. Artha Bangun Pratama). This study aims to determine the variables that are strengths, weaknesses, opportunities and threats, as well as to determine the position of the business at IE matrix. This research method is a combination of qualitative research and quantitative based on SWOT analysis, BCG matrix IE and analysis. The population in this study include the top management of seven people by involving several experts and authorities to confirm specifically related to the external environment. The analysis showed that the variables which the strength is location conveniently close to statsiun and the city center, complete facilities, the price adjustment, the intensity of the sale, service quality and competence of employees, inflation and the exchange rate against the US dollar stabilized, development of information technology, and the preservation of natural resources in the surrounding residential neighborhood, while the threat is the growth rate of real estate increased. At present and in the future are in the position of the first cells that grow and develop (grow and develop). Formulation of marketing strategies that can be applied is the market penetration strategy, market development, and product development. Based on the research results it can be suggested  that augment, provide special pricing to consumers, more heavily in the promotion, conducted training, as well as a meeting (gathering) regularly. Keywords: SWOT analysis, BCG analysis, Marketing Strategy, Sales Housing. 
Revitalisasi Fungsi Masjid Sebagai Pusat Penguatan Manajemen Peternak Sapi Rakyat melalui Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Terpadu (LEMPERMADU). (Studi Kasus di Masjid Ainul Yaqin Kel. Jontlak, Kec. Praya, Kab. Lombok Tengah, Provinsi Nusa Tenggara Barat) A Kadim; Nardi Sunardi; Rosa Lesmana; Asep Sutarman
Jurnal Abdi Masyarakat Humanis Vol 1, No 1 (2019): Jurnal Abdi Masyarakat Humanis
Publisher : LPPM Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/jamh.v1i1.3385

Abstract

Peran Manajemen Keuangan dan Digital Marketing dalam Upaya Peningkatan Omset Penjualan bagi Umkm Pasar Modern Intermoda Bsd City Kota Tangerang Selatan di Tengah Pandemi Covid-19 Nardi Sunardi; Rosa Lesmana; Kartono Kartono; Rudy Rudy; wiwik Hasbiyah
Jurnal Abdi Masyarakat Humanis Vol 2, No 1 (2020): Jurnal Abdi Masyarakat Humanis
Publisher : LPPM Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/jamh.v2i1.7416

Abstract

Pengabdian Kepada Masyarakat ini bekerjasama dengan PT. Sarana Jakarta Ventura dan Pengelola Pasar Modern BSD City Tangerang. Dengan tujuan untuk memberikan motivasi bagi UMKM yang ada di pasar modern Intermoda BSD City, Tangerang Selatan agar dapat bangkit dan mandiri dalam masa pandemic. Metode yang digunakan dalam Pengabdian ini adalah ceramah, diskusi, dan pemberian materi mengenai manajemen keuangan dan digital marketing serta strategi yang harus dijalankan oleh UMKM agar dapat survive pada masa pandemic ini, Kesimpulan dari Pengabdian Kepada Mayarakat di Pasar Modern BSD City ini adalah UMKM membutuhkan bantuan dalam hal permodalan dan pendampingan agar dapat bangkit dan mandiri dimasa pandemic ini. Solusi yang diberikan adalah bantuan permodalan bagi UMKM oleh PT Sarana Jakarta Ventura dengan biaya administrasi yang ringan. Keywords: Manajemen Keuangan; Manajemen Pemasaran; UMKM
Manajemen Pengelolaan Desa Wisata Pada Desa Cimanggu, Kecamatan Cisalak, Kabupaten Subang, Privinsi Jawa Barat (Studi Kasus pada Curug Paok dan Bukit Pasir Jaka) Siti Alfiah; Jeni Andriani; Rosa Lesmana; Nardi Sunardi; Anah Furyanah
Jurnal Abdi Masyarakat Humanis Vol 1, No 1 (2019): Jurnal Abdi Masyarakat Humanis
Publisher : LPPM Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/jamh.v1i1.3377

Abstract

Pengabdian ini berjudul Manajemen Pengelolaan Desa Wisata Di Desa Cimanggu, Kec Cisalak Kabupaten Subang. Tujuan pengabdian ini adalah untuk mengetahui manajemen pengelolaan desa wisata, untuk mengetahui kemampuan sumber daya manusia dalam mengelola desa wisata dan untuk mengetahui upaya pengelolaan sarana dan prasaran di lokasi wisata. Metode yang digunakan adalah metode survey dan penyampaian materi secara langsung serta simulasi dan diskusi mengenai manajemen pengelolaan desa wisata, Sumber daya manusia yang siap mengelola desa wisata dan sarana dan prasarana yang harus ada di desa wisata. Kesimpulan dari pengabdian kepada masyakat ini adalah perlunya mengadakan penyuluhan, pelatihan dan simulasi serta kunjungan langsung ke lokasi wisata untuk melihat hal-hal yang harus diperhatikan sebagai upaya  mewujudkan desa wisata di Desa Cimanggu Kecamatan Cisalak Kabupaten Subang. Masyarakat perlu dibekali dengan pengetahuan dan informasi bagaimana caranya agar dapat mengelola desa wisata dan memiliki kesadaran untuk memajukan wisata di desanya  sehingga terwujud desa wisata.
Pelatihan Manajemen dalam Meningkatkan Motivasi Siswa dan Guru SDN 84 Rejang Lebong Rosa Lesmana; Nardi Sunardi; Muliahadi Tumanggor
Jurnal Abdi Masyarakat Humanis Vol 1, No 2 (2020): Jurnal Abdi Masyarakat Humanis
Publisher : LPPM Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/jamh.v1i2.4805

Abstract

Pengabdian ini berjudul Pelatihan Manajemen dalam Meningkatkan Motivasi Siswa dan Guru SDN 84 Rejang Lebong. Tujuan umum dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah Memberikan pelatihan dan pengetahuan secara praktis ilmu manajemen dan bisnis.  Metode yang digunakan adalah metode survey dan penyampaian materi secara langsung serta simulasi dan diskusi mengenai manajemen untuk meningkatkan motivasi. Kesimpulan dari pengabdian kepada masyakat ini adalah perlunya mengadakan penyuluhan, pelatihan dan simulasi untuk membangkitkan motivasi buat masayarakat khusunya untuk masyarakat di padaama di daerah rejang lebong, Perlu adanya akses ke dinas terkait seperti Dinas pendidikan Rejang Lebong untuk membantu terwujudnya pedidikan yang unggul dengan memperhatikan kesejahtraan guru yang ada di daerah, perlu dukungan motvasi dari semua pihak baik itu pemda maupuun masyarakat sekitarnya.Kata Kunci : Manajemen :  Motivasi Siswa dan Guru
Implementasi Ilmu Manajemen dalam Mewujudkan Pembangunan Masjid Raya Abdul Kadim, Yayasan Ar-Rohim, Kab. Musi Banyuasin, Propinsi Sumatra Selatan. Nardi Sunardi; Rosa Lesmana; Muliahadi Tumanggor; A Kadim
Jurnal Abdi Masyarakat Humanis Vol 1, No 1 (2019): Jurnal Abdi Masyarakat Humanis
Publisher : LPPM Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/jamh.v1i1.3379

Abstract

Pengabdian ini berjudul Implementasi Ilmu Manajemen dalam Mewujudkan Pembangunan Masjid Raya Abdul Kadim, Yayasan Ar-Rohim, Kab. Musi Banyuasin, Propinsi Sumatra Selatan. Tujuan umum dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah Memberikan pelatihan dan pengetahuan secara praktis ilmu manajemen dalam pengelolaan K3 dalam pembangunan proyek masjid raya abdul kadim.  Metode yang digunakan adalah metode survey dan penyampaian materi secara langsung serta simulasi dan diskusi mengenai manajemen, Pentinggnya K3 dalam pembangunan. Kesimpulan dari pengabdian kepada masyakat ini adalah  proyek telah menerapkan kebijakan K3 yang disebut Komitmen QPASS di proyek namun penerapan belum dilakukan secara optimal. secara struktural telah menerapkan organisasi. Implementasi Ilmu Manajemen belum berjalan secara optimal dalam menerapkan komunikasi dan informasi. proyek telah melaksanakan atau menerapkan pelatihan tetapi belum sesuai dengan upaya pencegahan kecelakaan kerja. belum  optimalnya menerapan pengawasan K3.
Implementasi Manajemen dalam Meningkatkan Minat Baca Warga Desa Cihambulu, Kec. Pabuaran, Kab. Subang, Jawa Barat Rosa Lesmana; Nardi Sunardi; Kartono Kartono; Rudy Rudy; Raden Yeti Sumiaty
Jurnal Abdi Masyarakat Humanis Vol 1, No 2 (2020): Jurnal Abdi Masyarakat Humanis
Publisher : LPPM Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/jamh.v1i2.4816

Abstract

Pengabdian ini Implementasi Manajemen SDM dalam Meningkatkan Minat Baca Masyarakat Cihambulu, Pabuaran, Subang, Jawa Barat. Kegiatan ini dengan tujuan mengupayakan penyediaan tempat atau wadah bagi anak – anak guna mengurangi ketergantungan anak – anak terhadap gadget serta menumbuhkan minat dan motivasi membaca bagi anak – anak, dalam upaya menyiapkan generasi masa depan yang cerdas berwawasan agama dan ilmu teknologi di desa Cihambulu, Pabuaran, Subang.  Metode yang digunakan adalah metode survey dan penyampaian materi secara langsung serta simulasi dan diskusi mengenai manajemen untuk meningkatkan motivasi. Kesimpulan dari pengabdian kepada masyarakat ini adalah perlunya mengadakan pendampingan, pelatihan dan pengelolaan rumah baca dan tahfis quran untuk membangkitkan minat baca masayarakat khususnya anak – anak agar dapat menngurangi dampak ketergantungan anak – anak terhadap gadget dan menyiapkan generasi masa depan yang cerdas, berwawasan agama dn ilmu teknologi.Kata Kunci : Implementasi Manajemen ;  Motivasi ; Minat Baca
Peran Digital Marketing Dan Manajemen Keuangan dalam Upaya Peningkatan Pendapatan UMKM yang Berdampak Pada Kesejahteraan Masyarakat di Tengah Pandemi Covid 19al Marketing Dan Manajemen Keuangan dalam Upaya Peningkatan Pendapatan UMKM yang Berdampak Pada Kesejahteraan Masyarakat di Tengah Pandemi Covid 19 Nardi Sunardi; E. Nurzaman AM; Sarwani Sarwani; Rosa Lesmana; Wiwik Hasbiayah
Jurnal Abdi Masyarakat Humanis Vol 2, No 2 (2021): Jurnal Abdi Masyarakat Humanis
Publisher : LPPM Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/jamh.v2i2.10407

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk membantu masyarakat UMKM dalam menumbuhkan semangat bangkit dari keterpurukan dampak dari Pandemi Covid 19 melalui berbagai upaya Digital marketing dan manajemen keuangan yang baik. Pengabdian ini dilakukan di Sri Sai Silver Bali Jl. Padma No.154, Penatih, Kec. Denpasar Tim., Kota Denpasar, Bali 80238. Metode yang digunakan adalah metode survey dan penyampaian materi secara langsung serta simulasi dan diskusi mengenai manajemen, pengelolaan keuangan, pemasaran produk dan penerapan Digital Marketing  yang berdampak pada kesejahraan masyarakat. Kesimpulan dari pengabdian  kepada masyakat ini adalah bahwa akan dilakukan pendampingan dalam manajemen dalam hal manajemen keuangan dan pemasaran dugitalisasi secara masiv dalam upaya mewujudkan kesejahteraan masyarakat UMKM.”