Claim Missing Document
Check
Articles

Found 14 Documents
Search

Case Based Reasoning Untuk Diagnosis Penyakit Demam Berdarah Rabiah Adawiyah
INTENSIF: Jurnal Ilmiah Penelitian dan Penerapan Teknologi Sistem Informasi Vol 1 No 1 (2017): Vol. 1 No. 1 Februari 2017
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (354.806 KB) | DOI: 10.29407/intensif.v1i1.544

Abstract

Dengue virus is a virus that causes dengue fever (DD), dengue hemorrhagic fever (DBD) and dengue shock syndrome (SSD). This disease is included in the status of outbreaks at the Hospital Benjamin Guluh Kab. Kolaka. The inclusion of this disease in the status of outbreaks then there are many cases / patients are handled every year even every month. The symptoms of a patient diagnosed with dengue fever tend to be similar. Case Based Reasoning (CBR) is one of the methods that can make or solve problems based on the existing case as a solution of new problem. The system built in this study is the CBR system to make a diagnosis of Dengue Fever. The diagnostic process of incorporating new problems compared to old cases then calculated the value of similarity. In this research, Nearest neighbor method is used for similarity process. Tests used 54 cases as randomized test data and 85 cases were used as case basis. The results obtained are 98.14% sensitivity and 99.25% accuracy.
Case Based Reasoning Diagnosis Hama dan Penyakit Tanaman Nilam Rabiah Adawiyah
INTENSIF: Jurnal Ilmiah Penelitian dan Penerapan Teknologi Sistem Informasi Vol 2 No 1 (2018): Vol. 2 No. 1 Februari 2018
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (465.292 KB) | DOI: 10.29407/intensif.v2i1.11829

Abstract

Patchouli is an oil-producing plant asiri known as patchouli oil (oil patchouli oil) which has a high economic value and a bright prospect. Patchouli plants used as cosmetic ingredients, perfumes, antiseptics, soaps, drugs, and insecticides. Patchouli plant is an agribusiness for farmers and entrepreneurs in order to increase the income and welfare (living standard) of the farm community, as well as provider of continuous materials for the patchouli oil industry. In the development and improvement of patchouli plants experience several obstacles such as pests and diseases that resulted in low yields on patchouli plants, especially in the village of Gunung Sari Watubangga District Kolaka. Pests and diseases are one of the causes of the low production of patchouli leaves that should always be anticipated because the development can cause losses for farmers, so it needs to be anticipated early. Handling patchouli plants are attacked by pests and diseases are often hampered because there are still many farmers who are lay in treating patchouli plants that do not know how to handle it. Case Based Reasoning (CBR) is one method that can reason or solve problems based on existing case experiences that are used as solutions to new problems. The system built in this research is the CBR system to make the diagnosis of Nilam Plant disease so that farmers get information about how to properly cultivate patchouli plants. The diagnostic process of inserting a new case compared to the old case then calculated its similarity value using the Nearest neighbord method. The accuracy of the system generated in this research is 80%.
Rancang Bangun Case Based Reasoning untuk Diagnosis Hama dan Penyakit Tanaman Nilam menggunakan Nearest Neighbor Kombinasi Certainty Factor Rabiah Adawiyah; Fitrianti Handayani
Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer Vol 7 No 3: Juni 2020
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25126/jtiik.2020732046

Abstract

 Tanaman nilam menghasilkan minyak nilam (patchouli oil) yang digunakan sebagai bahan baku kosmetik, parfum, antiseptik, sabun, obat, dan insektisida. Dalam pengembangan dan peningkatannya tanaman nilam mengalami beberapa kendala seperti serangan hama dan penyakit yang mengakibatkan rendahnya hasil panen khususnya pada daerah Desa Gunung Sari Kecamatan Watubangga Kabupaten Kolaka. Pengembangan tanaman nilam yang terserang hama dan penyakit seringkali terhambat karena masih banyak petani yang tidak mengetahui jenis hama dan penyakit yang menyerang tanaman petani. Oleh sebab itu sistem pakar berbasis kasus atau Case Based Reasoning (CBR) dibangun untuk mendiagnosis jenis hama dan penyakit tanaman nilam. Pada penelitian ini digunakan 7 jenis penyakit dan 22 gejala berdasarkan studi kasus tempat penelitian. CBR menggunakan metode similarity Nearest Neighbor untuk menemukan kemiripan antar kasus yang berada dalam tahapan retrieve. Pada penelitian ini digunakan juga metode lain yaitu Certainty Factor yang berfungsi untuk mengetahui derajat kepercayaan terhadap hasil diagnosis sistem dalam menghasikan jenis hama dan penyakit tanaman nilam. Berdasarkan hasil penelitian dengan menggunakan kombinasi dua metode Nearest Neighbor dan Certainty factor maka dihasilkan sistem mampu melakukan diagnosis hama dan penyakit tanaman nilam dengan nilai similarity 0.7 dan tingkat kepercayaaan sebesar 97,2 %  serta menghasilkan tingkat akurasi sistem sebesar 93.82 % dan tingkat kesalahan sistem 3 % AbstractPatchouli oil is used as a raw material for cosmetics, perfumes, antiseptics, soaps, medicines, and insecticides. In the development and improvement of patchouli plants experienced several obstacles such as pests and diseases which resulted in low yields, especially in the area of Gunung Sari Village, Watubangga District, Kolaka Regency. The development of patchouli plants attacked by pests and diseases is often hampered because there are still many farmers who do not know the types of pests and diseases that attack farmers' crops. Therefore a case based reasoning (CBR) expert system was built to diagnose patchouli plants and pests. In this study 7 types of diseases were used and 22 symptoms were based on the case study site. CBR uses the similarity Nearest Neighbor method to find similarities between cases that are in the retrieval stage. In this study, another method is used, namely Certainty Factor, which functions to determine the degree of trust in the results of system diagnosis in producing patchouli species and diseases. Based on the results of the study by using a combination of the two Nearest Neighbor and Certainty factor methods, the system was able to diagnose patchouli pests and diseases with a similarity value of 0.7 and a confidence level of 97.2% and produce a system accuracy rate of 93.82% and a system error rate of 3%
Sistem Informasi Pendaftaran Siswa Baru (PSB) Berbasis Web Pada SMKN 2 Kolaka Mardiawati Mardiawati; Safrizal Safrizal; Rabiah Adawiyah
Jurnal Nasional Teknologi dan Sistem Informasi Vol 8, No 1 (2022): April 2022
Publisher : Jurusan Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/TEKNOSI.v8i1.2022.25-33

Abstract

SMKN 2 Kolaka merupakan salah satu instansi pendidikan yang ada di Kabupaten Kolaka yang beralamat di Jalan Bypass Kolaka-Pomalaa.Tujuan dirancang dan diimplementasikan sistem informasi pendaftaran siswa baru berbasis web ini karena kurangnya informasi kepada calon siswa baru mengenai informasi proses pendaftaran siswa baru seperti alur pendaftaran, informasi biaya pendaftaran dan lain-lain. Sehingga dengan perancangan sistem informasi ini calon siswa baru dapat mengakses informasi-informasi pendafatran siswa baru secara online sehingga para calon siswa baru tidak harus ke sekolah untuk mendapatkan informasi pendaftaran. Dalam perancangan sistem informasi pendaftaran siswa baru berbasis web ini menggunakan bahasa pemprograman PHP dan MySQL sebagai server basis data yang sudah terangkum dalam satu aplikasi XAMMP, perancangan sistem mengunakan metode waterfall yang terdiri dari analisis, desain sistem, pengkodingan dan pengujian. Tujuan dari pembuatan sistem ini adalah untuk mendukung proses pelayanan sehingga mampu meningkatkan mutu pelayanan dalam penyampaian informasi kepada publik dan membantu pihak sekolah dalam mengolah data calon siswa baru dengan baik. Setelah melakukan implementasi sistem dan pengujian user yang dilakukan dengan menggunakan metode wawancara pada pihak sekolah, maka didapatkan hasil bahwa dengan adanya sistem informasi pendaftaran siswa baru berbasis web ini dapat membantu para calon siswa baru untuk menerima dan mengakses informasi pendaftaraan secara online baik itu informasi persyaratan pendaftaran, jadwal tes, biaya pendaftaran, pengumuman kelulusan, maupun fitur  kartu tes yang bisa dicetak langsung oleh calon siswa baru yang nantinya digunakan sebagai syarat untuk mengikuti ujian seleksi. Serta dapat membantu pihak sekolah dalam pembuatan laporan siswa baru secara online, sehingga informasi yang diberikan tersebar secara lebih efektif dan efesien, dan pengolahan data penerimaan siswa baru dapat dikerjakan secara lebih efektif.
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN SMKN 1 LOEA KOLAKA TIMUR rasmiati rasyid; nur amanah; Rabiah adawiyah
JIKO (Jurnal Informatika dan Komputer) Vol 3, No 2 (2020)
Publisher : Journal Of Informatics and Computer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33387/jiko.v3i2.1718

Abstract

Perpustakaan merupakan tempat penyediaan gudang buku yang dapat dimanfaatkan oleh orang banyak. Hampir setiap sekolah memiliki fasilitas perpustakaan yang dibisa digunakan oleh seluruh stacholder yang ada di sekolah. SMKN 1 Loea juga mempunyai fasilitas perpustakaan yang menyediakan berbagai jenis buku. Perpustakaan SMKN 1  Loea juga menyediakan buku khusus untuk guru dan siswa untuk dipinjam. Buku yang dipinjam oleh siswa dan guru dapat dikembalikan setelah satu semester karena digunakan dalam proses belajar mengajar. Pencatatan peminjaman dilakukan dengan menggunakan buku. Jika ada informasi mengenai buku yang ingin dicari maka petugas perpustakaan harus mencari ke buku catatan yang tersedia. Perancangan sistem informasi perpustakaan pada SMKN 1 Loea ini dilakukan untuk memberikan masukan ke pihak sekolah untuk mengunakan teknologi informasi sebagai alat bantu dalam proses kerja yang terjadi di perpustakaan. Perancangan ini dilakukan dengan menggunakan diagram arus data (DAD) level 0 sebagai gambaran sistem yang akan dirancang. Untuk perancangan basis datanya menggunakan model data phisik dengan menggunakan aplikasi mysql
IMPLEMENTASI METODE MINKOWSKY DISTANCE UNTUK DETEKSI KELAHIRAN BAYI PREMATUR BERBASIS CASE BASED REASONING Rabiah Adawiyah
JIKO (Jurnal Informatika dan Komputer) Vol 3, No 1 (2020)
Publisher : Journal Of Informatics and Computer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33387/jiko.v3i1.1716

Abstract

Kehamilan disebut cukup bulan apabila berlangsung antara 37- 41 minggu terhitung dari hari pertama siklus haid sampai siklus 28 hari. Bayi prematur atau dalam istilah medis yaitu persalinan preterm merupakan bayi lahir hidup yang dilahirkan sebelum usia kehamilan 37 minggu (antara 20-37 minggu) atau dengan berat janin kurang dari 2500 gram. Penalaran Berbasis Kasus atau Case Based Reasoning (CBR) adalah salah satu metode pendekatan berbasis pengetahuan untuk mempelajari dan memecahkan masalah berdasarkan pengalaman yang sebelumnya pernah terjadi dengan cara menentukan fungsi kemiripan (similarity) kasus lama dengan kasus baru. Penelitian ini menggunakan CBR untuk mendeteksi kelahiran bayi prematur menggunakan metode Minkowsky Distance. Banyaknya data yang digunakan  3 tahun  terahir (2016, 2017 dan 2018) sebanyak 100  kasus yang diambil secara acak.  Data tersebut dibagi menjadi 80 basis kasus dan 20 data uji. Berdasarkan Pengujian akurasi sistem yang telah dilakukan  maka diperoleh sistem CBR tersebut mampu mendeteksi kelahiran bayi prematur dengan  tingkat akurasi sistem sebesar 90 %.
Implementasi Metode AHP & SMART pada SPK Penerimaan Peserta PBK Berbasis Android Syahrin Ramadandi; Rabiah Adawiyah; Andi Tenri Sumpala
Jurnal Sains dan Informatika Vol. 7 No. 2 (2021): Jurnal Sains dan Informatika
Publisher : Teknik Informatika, Politeknik Negeri Tanah Laut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34128/jsi.v7i2.312

Abstract

Pelatihan Berbasis Kompetensi (PBK) memiliki manfaat besar dalam mengurangi tingkat pengangguran yaitu dengan peningkatan kompetensi. Hal ini menjadikan proses seleksi menjadi tahapan yang sangat penting untuk menghasilkan 16 orang yang paling layak untuk mengikuti pelatihan. Namun, proses seleksi yang berlangsung saat ini hanya mengakumulasikan nilai tanpa menentukan tingkat kepentingan antar kriteria serta proses perhitungan memerlukan waktu cukup lama dan tenaga lebih. Tujuan penelitian ini adalah membangun Sistem Pendukung Keputusan berbasis android dengan implementasi metode Analytical Hierachy Process (AHP) dan Simple Multi Attribute Rating Technique (SMART) untuk membantu proses pengambilan keputusan secara cepat dan akurat. Dalam proses pengambilan keputusan, metode AHP digunakan untuk mengecek konsistentensi kriteria yang digunakan dan metode SMART untuk melakukan perangkingan nilai dari alternatif. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara secara langsung kepada pihak UPTD BLK Kolaka terkait kebutuhan sistem dan tingkat kepentingan antar kriteria. Hasil yang diperoleh bahwa dengan implementasi metode AHP dan SMART pada SPK penerimaan peserta pelatihan di UPTD BLK Kolaka dengan sistem berbasis android dapat membantu dalam merekomendasikan peserta yang paling layak untuk mengikuti PBK secara cepat. Penggunaan sistem berbasis android menjadikan pengambilan keputusan menjadi lebih cepat. Dari 25 alternatif yang digunakan dapat menghasilkan nilai dan perangkingannya dimana terdapat 16 alternatif yang berhak mengikuti pelatihan.
IMPLEMENTASI METODE ELEMINATION ET CHOIX TRADUISANT REALITY PADA SPK CALON PENERIMA BEASISWA PIP Rabiah Adawiyah; Isra Isra
Musamus Journal of Technology & Information Vol 2 No 02 (2020): Musamus Journal of Technologi & Information (MJTI)
Publisher : Musamus University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35724/mjti.v2i02.3043

Abstract

PIP merupakan bantuan dari pemerintah untuk masyarakat miskin dalam hal pendidikan yang diberikan kepada keluarga dengan anak usia sekolah (6-21 tahun) berasal dari keluarga miskin. PIP merupakan penyempurnaan dari program Bantuan Siswa Miskin (BSM) yang memberikan bantuan tunai pendidikan bagi anak usia sekolah yang berhak terutama dari keluarga pemegang KKS dan ditandai dengan Kartu Indonesia Pintar (KIP). Penulis mengambil studi kasus pada SMA negeri 2 Kolaka. Penelitian ini dilatar belakangi oleh permasalahan kriteria yang terlalu banyak sehingga menyulitkan pihak sekolah dalam menentukan prioritas calon penerima PIP. Dengan Sistem Pendukung Keputusan (SPK) diharapkan dapat menyelesaikan permasalahan tersebut dengan menggunakan Metode Elemination Et Choix Traduisant Reality (ELECTRE). Metode ELECTRE adalah salah satu metode yang menggunakan multi kriteria dengan konsep outranking dengan membandingkan alternatif-alternatif yang berpasangan dari setiap kriteria yang sesuai. Adapun Kriteria yang digunakan yaitu Surat Keterangan Tidak Mampu dari desa atau kelurahan, penghasilan orang tua, jumlah tanggungan, status anak dan tempat tinggal. Hasil yang dicapai adalah sistem pendukung keputusan penerima Beasiswa PIP menggunakan metode ELECTRE. Berdasarkan hasil dan pembahasan dengan menggunakan empat alternatif sebagai data uji maka diperoleh peringkat paling tinggi adalah alternatif A3 dan A4 yang direkomendasikan menjadi penerima Beasiswa Program Indonesia Pintar. Hasil rancangan sistem ini dapat menjadi alat bantu dalam merekomendasikan penerima Beasiswa PIP tiap tahunnya di SMA Negeri 2 Kolaka.
IMPLEMENTASI METODE ELEMINATION ET CHOIX TRADUISANT REALITY PADA SPK CALON PENERIMA BEASISWA PIP Rabiah Adawiyah; Isra Isra
Musamus Journal of Technology & Information Vol 2 No 02 (2020): Musamus Journal of Technology & Information (MJTI)
Publisher : Musamus University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35724/mjti.v2i02.3043

Abstract

PIP merupakan bantuan dari pemerintah untuk masyarakat miskin dalam hal pendidikan yang diberikan kepada keluarga dengan anak usia sekolah (6-21 tahun) berasal dari keluarga miskin. PIP merupakan penyempurnaan dari program Bantuan Siswa Miskin (BSM) yang memberikan bantuan tunai pendidikan bagi anak usia sekolah yang berhak terutama dari keluarga pemegang KKS dan ditandai dengan Kartu Indonesia Pintar (KIP). Penulis mengambil studi kasus pada SMA negeri 2 Kolaka. Penelitian ini dilatar belakangi oleh permasalahan kriteria yang terlalu banyak sehingga menyulitkan pihak sekolah dalam menentukan prioritas calon penerima PIP. Dengan Sistem Pendukung Keputusan (SPK) diharapkan dapat menyelesaikan permasalahan tersebut dengan menggunakan Metode Elemination Et Choix Traduisant Reality (ELECTRE). Metode ELECTRE adalah salah satu metode yang menggunakan multi kriteria dengan konsep outranking dengan membandingkan alternatif-alternatif yang berpasangan dari setiap kriteria yang sesuai. Adapun Kriteria yang digunakan yaitu Surat Keterangan Tidak Mampu dari desa atau kelurahan, penghasilan orang tua, jumlah tanggungan, status anak dan tempat tinggal. Hasil yang dicapai adalah sistem pendukung keputusan penerima Beasiswa PIP menggunakan metode ELECTRE. Berdasarkan hasil dan pembahasan dengan menggunakan empat alternatif sebagai data uji maka diperoleh peringkat paling tinggi adalah alternatif A3 dan A4 yang direkomendasikan menjadi penerima Beasiswa Program Indonesia Pintar. Hasil rancangan sistem ini dapat menjadi alat bantu dalam merekomendasikan penerima Beasiswa PIP tiap tahunnya di SMA Negeri 2 Kolaka.
Pemanfaatan Teknologi Informasi dalam Pemberdayaan Peningkatan Sumber Daya UMKM di Kelurahan Mangolo Kecamatan Latambaga Kabupaten Kolaka Irawati; Sulfikar Sallu; Rabiah Adawiyah; Noorhasanah
Indonesian Journal of Community Services Vol. 1 No. 2 (2022): November
Publisher : CV. Literasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47540/ijcs.v1i2.702

Abstract

Information technology socialization to micro business actors is needed to improve their knowledge in the field of Information Technology and especially to expand their reach marketing and create other business opportunities that are in line with existing businesses. Technology models that socialize and make the training usable to market the products to be offered. Implementation of devotion This community is targeted at Micro or home-based business actors whose business locations are in the region Mango Village, Kolaka Subdistrict, Kolaka Regency. The purpose of this service is that participants in the socialization and training can apply the knowledge gained to increase the marketability of their products outside the current location of the production area so that business competitiveness can be improved. The socialization material provided is how to optimize the use of mobile devices and determine mobile applications and create websites that are in accordance with the products sold so that their products can be marketed at national and international levels.