Claim Missing Document
Check
Articles

Found 26 Documents
Search

Pengaruh Total Asset Turnover, Return on Asset, Struktur Aset, dan Ukuran Perusahaan terhadap Kebijakan Hutang Primita, Juika; Rolanda, Ivo
Goodwood Akuntansi dan Auditing Reviu Vol. 2 No. 2 (2024): Mei
Publisher : Penerbit Goodwood

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35912/gaar.v2i2.2570

Abstract

Purpose: To assess the impact of total asset turnover, return on assets, asset structure, and company size on debt policy in companies within the automotive and component subsectors listed on the Indonesia Stock Exchange for the period 2016-2021. Methodology/approach: The research sample consists of 13 companies in the automotive and component subsectors listed on the Indonesia Stock Exchange for the period 2016-2021, using the Purposive Sampling technique. Multiple linear regression analyses were conducted using SPSS version 22. Results/findings: The results indicate that total asset turnover and return on assets have a significant negative impact on Debt Policy. However, Asset Structure and Company Size do not have an impact on Debt Policy. Limitations: This study only utilizes 4 (four) independent variables: total asset turnover, return on assets, asset structure, and company size. The period considered was only 6 years, from 2016 to 2021. This study focuses exclusively on manufacturing companies within the automotive and component subsectors listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX). Contribution: The results of this research are expected to assist companies in making decisions and considerations to optimize their operations in line with the company's objectives. To enhance their size, companies are advised to manage and utilize resources, such as assets, debts, and equity, effectively and efficiently. With proper management, this attracts investors to invest in their capital.
Pengaruh Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Total Asset Turnover Dan Net Profit Margin Terhadap Price Book Value (Studi Empiris pada Perusahaan Publik Sub Sektor Makanan dan Minuman di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2019): The Effect of Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Total Asset Turnover and Net Profit Margin On Price Book Value (Empirical Study on Public Companies in the Food and Beverage Sub-Sector on the Indonesia Stock Exchange for the 2015-2019 Period) Laksmiwati, Mia; Rolanda, Ivo; Sabrina, Rizka
KRESNA: Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat Vol 2 No 1 (2022): Jurnal KRESNA Mei 2022
Publisher : DRPM Universitas Budi Luhur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36080/jk.v2i1.21

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh CR, DER, TATO dan NPM terhadap PBV, karena tingkat PBV yang tinggi merupakan salah satu tujuan perusahaan. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah 26 perusahaan dan sampel yang digunakan adalah 13 Perusahaan Terbuka Sub Sektor Makanan dan Minuman di Bursa Efek Indonesia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode pengujian hipotesis. Data yang digunakan adalah data sekunder berupa laporan keuangan lengkap periode 2015-2019. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda dan diuji menggunakan SPSS Versi 24 dan Microsoft Excel 2016. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa CR, TATO dan NPM berpengaruh signifikan terhadap PBV, sedangkan DER tidak berpengaruh signifikan terhadap PBV.
EDUKASI PERENCANAAN KEUANGAN KELUARGA BAGI MITRA - BEEME SKINCARE: Education for Partners of Beeme Skincare About Family Financial Planning Rolanda, Ivo; Laksmiwati, Mia; Amalia Mulia, Anissa
KRESNA: Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat Vol 2 No 2 (2022): Jurnal KRESNA November 2022
Publisher : DRPM Universitas Budi Luhur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36080/jk.v2i2.35

Abstract

Program Pengabdian Kepada Masyarakat yang dilaksanakan memiliki tujuan untuk memberikan tambahan wawasan tentang perencanaan keuangan keluarga untu mitra Beeme-Skincare. Hal ini dilaksanakan mengingat dari hasil survai awal memperlihatkan bahwa tingkat pengetahuan tentang perencanaan keuangan keluarga yang dimiliki para mitra Beeme masih rendah. Materi yang disampaikan berisi tentang pentingnya perencanaan, penentuan prioritas pengeluaran keuangan dan pencatatan keuangan keluarga. Metode pelatihan dilakukan dengan cara pemaparan materi via online mengingat mitra Beeme tersebar dari berbagai daerah Bandung, Jakarta, Bogor, Depok, Bekasi, Semarang, Surabaya, Banjarmasin dan lain lain selain Bandar Lampung sendiri. Pelatihan ini dipandu oleh para dosen dari FEB Universitas Budi Luhur. Hasil dari program pengabdian ini, para peserta sangat antusias, terbukti dari munculnya beragam pertanyaan. Mereka menjadi lebih paham tentang membuat perencanaan, alokasi penghasilan berdasarkan prioritas kebutuhan bukan keinginan, sehingga masih ada peluang untuk menabung demi kepentingan masa depan.
Peningkatan Literasi Keuangan Bagi Siswa Rumah Pintar Aksara (RPA) Kandang Gede, Kresek, Tangerang, Banten Rolanda, Ivo; Amalia Mulia, Anissa; Laksmiwati, Mia
KRESNA: Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat Vol 3 No 1 (2023): Jurnal KRESNA Mei 2023
Publisher : DRPM Universitas Budi Luhur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36080/kresna.v3i1.70

Abstract

Tujuan dari Program Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) yang dijalankan adalah untuk memberikan pengetahuan tambahan tentang literasi keuangan terkait layanan keuangan. bagi anak anak didik Rumah Pintar Aksara (RPA) Kandeng Gede, Kresek. Langkah ini diambil karena survei awal menunjukkan bahwa tingkat pengetahuan literasi keuangan anak didik masih rendah. Oleh karena itu, materi yang disampaikan berfokus pada literasi keuangan mengenai Otoritas Jasa Keuangan, Bank, Dana Pensiun, Pembiayaan, Pergadaian, Asuransi, Ekonomi Syariah serta Pasar Modal. Metode pelatihan dilakukan melalui pemaparan materi secara tatap muka dan diselingi video edukatif berbentuk animasi untuk meningkatkan minat para peserta untuk memahami materi pengenalan jasa keuangan. Program Pelatihan ini diselenggarakan oleh tim dosen dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Budi Luhur. Dari program pelatihan ini, peserta menunjukkan antusiasme yang tinggi, terlihat dari semangat mereka dalam sesi tanya jawab yang dilengkapi dengan kuis berhadiah. Peserta menjadi lebih paham tentang jasa-jasa keuangan, sehingga membantu mereka agar dapat menggunakan produk dan jasa keuangan sesuai dengan kebutuhan individu.
Pengaruh Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Pertumbuhan Penjualan, dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham Novitasari, Indah; Rolanda, Ivo
Cakrawala: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Bisnis Vol. 2 No. 1 (2025): Cakrawala: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Bisnis
Publisher : YAYASAN PENDIDIKAN MULIA BUANA (YPMB)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70451/cakrawala.v2i1.486

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Current ratio, Debt to Equity Ratio, Earnings per Share, dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Harga Saham. Dengan Sampel Perusahaan Sektor Makanan dan Minuman Periode 2019 – 2023 berjumlah 95 perusahaan dan 23 perusahaan yang dijadikan sampel penelitian dengan teknik purposive sampling sebagai teknik penarikan sampel. Penelitian ini dilakukan dengan metode regresi linear berganda melalui uji data dan hipotesis dan menggunakan Program Statistical Package for the Social Science versi 27 serta Microsoft Excel 2019.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan berpengaruh terhadap Harga saham, serta secara parsial masing-masing variabel memiliki hasilnya masing – masing. Earnings per Share berpengaruh signifikan, sedangkan Debt to equity ratio, Current ratio dan Pertumbuhan Penjualan tidak berpengaruh signifikan terhadap Harga Saham.
Pengelolaan Keuangan Keluarga untuk Meningkatkan Kesejahteraan Keluarga Pada Karyawan PT Satu Prima Kreasi (beanbagjkt) Rolanda, Ivo; Mulya, Anissa Amalia; Laksmiwati, Mia
DEDIKASI PKM Vol. 6 No. 2 (2025): DEDIKASI PKM
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/dkp.v6i2.48653

Abstract

Program Pengabdian Kepada Masyarakat yang dilaksanakan memiliki tujuan untuk memberikan pengetahuan tentang pengelolaan keuangan keluarga karyawan PT Satu Prima Kreasi (Beanbagjkt). Materi yang disampaikan terdiri dari: 1) Pengenalan perencanaan keuangan; 2) Evaluasi kesehatan keuangan (periksa dompet); 3) Anggaran sebagai kunci sukses perencanaan keuangan. Metode pelatihan dilakukan dengan cara pemaparan materi presentasi, diskusi dan tanya jawab. Pelatihan ini dipandu oleh dosen dari FEB Universitas Budi Luhur. Hasil dari program pengabdian ini, para peserta sangat antusias, terbukti dari munculnya beragam pertanyaan. Mereka menjadi lebih paham tentang membuat perencanaan, alokasi penghasilan berdasarkan prioritas kebutuhan bukan keinginan, sehingga masih ada peluang untuk menabung demi kepentingan masa depan. Dengan adanya pengelolaan dan perencanaan keuangan yang benar didalam keluarga maka kesejahteraan keluarga yang diimpikan oleh setiap orang dapat tercapai.
PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO, UKURAN PERUSAHAAN, EARNING PER SHARE, DAN NET PROFIT MARGIN TERHADAP HARGA SAHAM Nurlita, Ike Fala; Rolanda, Ivo
Jurnal Bisnis dan Manajemen (JBM) JBM Vol 21 (2025): Issue 3
Publisher : Faculty of Economics and Business University of Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jbm.v21i3.3465

Abstract

One of the main drivers of GDP growth in the agricultural sector last quarter was the plantation subsector. International market demand and supply for plantation products can influence stock prices. The average stock price of companies in the Plantation Subsector during the period 2016-2022 experienced fluctuations. This research aims to determine the effect of Debt to Equity Ratio, Company Size, Earnings per Share, and Net Profit Margin on stock prices in Plantation Subsector Companies listed on the Indonesia Stock Exchange for the period 2016-2022. The data used in this research were obtained from financial reports. The sampling technique used was purposive sampling, resulting in 77 data points from a sample of 11 companies. The analysis technique used in this research is multiple linear regression analysis using SPSS version 25.0. The results of this study indicate that the Debt to Equity Ratio and Earnings per Share have a significant effect on stock prices, while Company Size and Net Profit Margin do not have a significant effect on stock prices.
Pengaruh Cash Ratio, Debt to Asset Ratio, Total Asset Turnover dan Sales Growth terhadap Net Profit Margin Djoddy, Arya Setiawan; Rolanda, Ivo
Cakrawala: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Bisnis Vol. 2 No. 3 (2025): Cakrawala: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Bisnis
Publisher : YAYASAN PENDIDIKAN MULIA BUANA (YPMB)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70451/cakrawala.v2i3.644

Abstract

Net Profit Margin merupakan salah satu indikator utama untuk mengukur kinerja keuangan dan efisiensi operasional perusahaan dalam menghasilkan laba bersih dari total penjualannya. Manajemen yang efektif perlu memperhatikan berbagai faktor internal perusahaan yang memengaruhi tingkat profitabilitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Cash Ratio, Debt to Asset Ratio, Total Asset Turnover, dan Sales Growth terhadap Net Profit Margin pada perusahaan sub sektor otomotif dan komponen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2024. Sampel penelitian ini ada 9 perusahaan sub sektor otomotif dan komponen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2024 dengan menggunakan teknik Sampling jenuh. Dalam penelitian ini dilakukan dengan metode regresi linier berganda yang dibantu dengan program SPSS versi 25. Penelitian ini bermanfaat untuk menambah pemahaman tentang faktor-faktor yang memengaruhi keuntungan perusahaan, serta dapat menjadi bahan pertimbangan bagi manajemen dan investor dalam mengambil keputusan. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa Cash Ratio, Total Asset Turnover dan Sales Growth berpengaruh positif signifikan terhadap Net Profit Margin. Sedangkan Debt to Asset Ratio berpengaruh negatif signifikan terhadap Net Profit Margin.
THE EFFECT OF FIVE STOCK EXCHANGE MOVEMENT FROM 25 BIGGEST STOCK EXCHANGE IN THE WORLD TOWARD INDONESIA STOCK EXCHANGE PERIOD 2012 - 2017 Laksmiwati, Mia; Rolanda, Ivo
EAJ (Economic and Accounting Journal) Vol. 2 No. 3 (2019): EAJ (Economic and Accounting Journal)
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/eaj.v2i3.y2019.p190-197

Abstract

The IDX is inseparable from the influence of the global stock market, because globalization makes a country's economic system open. For Indonesia and several stock exchanges where the market capitalization is relatively small, optimism and pessimism of foreign stock investors is expected to greatly affect the movement of stock indexes. The fall of the global market has become a negative sentiment for the JCI movement. This study aims to determine the effect of the movement of five stock exchanges in the world on the ICI. In this study used multiple linear regression method using SPSS 25.0 statistical software. The results showed that SSE had no significant effect on CSPI while Nikkei 225, DJIA, S&P BSE Sansex, and STI had a significant effect on ICI during 2012 - 2017.
Pengaruh Return On Asset, Ukuran Perusahaan, Current Ratio, dan Struktur Aktiva terhadap Struktur Modal: (Studi Empiris Pada Perusahaan Jakarta Islamic Index (JII) yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2022) Fitri Mardatillah, Rizkina; Rolanda, Ivo
Jurnal Ekonomi Efektif Vol. 7 No. 1 (2024): JURNAL EKONOMI EFEKTIF
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/JEE.v7i1.44292

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh Return on Asset, Ukuran Perusahaan, Current Ratio, dan Struktur Aktiva terhadap Struktur Modal. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan Jakarta Islamic Index (JII) yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia sebanyak 30 perusahaan. Penentuan sampel menggunakan metode purposive sampling dan memperoleh 11 perusahaan. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda, alat untuk mengelola data adalah SPSS versi 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Return on Asset berpengaruh positif dan signifikan terhadap struktur modal, Current ratio dan Ukuran Perusahaan berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Struktur Modal. Sedangkan Struktur Aktiva tidak berpengaruh terhadap Struktur Modal pada perusahaan Jakarta Islamic Index (JII) yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2022.