Claim Missing Document
Check
Articles

Pengaruh Net Profit Margin, Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Free Cash Flow dan Firm Size Terhadap Kebijakan Dividen Heliani Heliani; Risma Yulianti; Irwan Hermawan
MONETER - JURNAL AKUNTANSI DAN KEUANGAN Vol 9, No 2 (2022): Periode Oktober 2022
Publisher : Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/moneter.v9i2.13415

Abstract

Tidak tercapainya kesejahteraan pemegang saham akan mengakibatkan investor untuk menarik kembali investasinya yang dapat berdampak pada kerugian perusahaaan. Masalah tersebut dapat diatasi dengan membuat kebijakan dividen. Kebijakan dividen tersebut dipengaruhi oleh faktor-faktor yang diantara adalah Net Profit Margin, Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Free Cash Flow dan Firm Size.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh dari Net Profit Margin, Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Free Cash Flow dan Firm Size terhadap Kebijakan Dividen. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan jenis data sekunder berupa laporan keuangan perusahaan yang diterbitkan pada 2016-2020. Populasi yang digunakan yaitu Perusahaan Sektor Pertambangan yang listing di BEI berjumlah 47 perusahaan. Sampel dipilih dengan  purposive sampling dan didapat 12 perusahaan yang memenuhi kriteria untuk menjadi sampel penelitian. Metode yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan melakukan statistik deskriptif, uji asumsi klasik dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan variabel net profit margin, current ratio, debt to equity ratio, free cash flow dan firm size berpengaruh terhadap kebijakan dividen pada perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di BEI periode 2016-2020. Sedangkan secara parsial hanya net profit margin, free cash flow dan firm size yang berpengaruh terhadap kebijakan dividen pada perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di BEI periode 2016-2020 sedangkan current ratio dan debt to equity ratio tidak berpengaruh terhadap kebijakan dividen pada perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di BEI periode 2016-2020. 
Effect of Asset Structure, Company Size, Liquidity, Profitability, and Sales Growth on Capital Structure Heliani; Nur Hidayah K Fadhillah
Jurnal Bisnisman : Riset Bisnis dan Manajemen Vol 4 No 1 (2022): Jurnal Bisnisman : Riset Bisnis dan Manajemen
Publisher : Universitas Nusa Putra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52005/bisnisman.v4i1.120

Abstract

Errors in determining the capital structure can affect the sustainable development of a company which can increase the company's financial risk, namely if the company is unable to pay its interest expense and debt budget. This study was conducted to analyze the effect of Asset Structure, Firm Size, Liquidity, Profitability, and Sales Growth on Capital Structure in the Pharmaceutical Industry listed on the Indonesia Stock Exchange in 2016-2020. This type of research is quantitative with data obtained from financial statements. The population of this study is all pharmaceutical companies listed on the IDX. The sample was selected by purposive sampling and then 9 companies were selected as samples which were analyzed using Multiple Linear Regression Analysis. The results showed that the size of the company and profitability partially affect the capital structure. Meanwhile, the variables of Asset Structure, Liquidity, and Sales Growth partially do not affect Capital Structure. Simultaneously Asset Structure, Company Size, Liquidity, Profitability, and Sales Growth affect the Capital Structure.
Pengaruh Return On Asset (ROA), Operating Profit Margin (OPM), Return On Equity (ROE) dan Tingkat Inflasi Terhadap Harga Saham Irwan Hermawan; Herlina Dwiyanti; Heliani; Nanan Sunandar
Jurnal Aktiva : Riset Akuntansi dan Keuangan Vol 4 No 2 (2022): Juni 2022
Publisher : Program Studi Akutansi - Universitas Nusa Putra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52005/aktiva.v4i2.161

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Return On Assets (ROA), Operating Profit Margin (OPM), Return On Equity (ROE), dan Tingkat Inflasi terhadap harga saham di perusahaan Sektor Kontruksi dan Bangunan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jenis data yang digunakan pada penelitian ini adalah data kuantitatif yang diperoleh dari laporan keuangan perusahaan yang telah diaudit. Jumlah populasi perusahaan dalam penelitian ini adalah sebanyak 18 perusahaan, diperoleh sejumlah 8 perusahaan dengan periode pengamatan selama 5 tahun yaitu dari tahun 2016-2020, sehingga jumlah sampel perusahaan yang diamati sebanyak 40 laporan keuangan perusahaan. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Data yang digunakan adalah data bantu yang dikumpulkan dengan menggunakan metode data file dan kemudian dianalisis. Hasil dari penelitian ini menujukkan bahwa hanya pengaruh Return On Assets (ROA) dan Operating Profit Margin (OPM) yang berpengaruh signifikan terhadap harga saham periode 2016-2020. Sedangkan Return On Equity (ROE) dan Tingkat Inflasi memiliki pengaruh yang tidak signifikan terhadap harga saham perusahaan Sektor Kontruksi dan Bangunan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2020.
Pengaruh Sosialisasi Perpajakan, Pelayanan Aparat Pajak dan Pemahaman Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dengan Preferensi Risiko Sebagai Variabel Moderasi Heliani; Risma Yulianti; Nanan Sunandar
Jurnal Aktiva : Riset Akuntansi dan Keuangan Vol 1 No 2 (2019): Jurnal AKTIVA
Publisher : Program Studi Akutansi - Universitas Nusa Putra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52005/aktiva.v1i2.165

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji: pengaruh sosialisasi perpajakan, pelayanan aparat pajak, pemahaman wajib pajak, dan preferensi risiko wajib pajak terhadap kepatuhan wajib pajak, penelitian ini juga bertujuan untuk menguji pengaruh preferensi risiko yang berperan sebagai variabel moderasi pada hubungan antara sosialisasi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak, pengaruh preferensi risiko yang berperan sebagai variabel moderasi pada hubungan antara pelayanan aparat pajak terhadap kepatuhan wajib pajak, dan pengaruh preferensi risiko yang berperan sebagai variabel moderasi pada hubungan antara pemahaman wajib pajak terhadap kepatuhan wajib pajak. Penelitian ini dilakukan dengan metode convenience sampling dengan sampel 155 responden dari wajib pajak orang pribadi di KPP Pratama Sukabumi. Data yang digunakan adalah data primer melalui kuesioner yang berisi jawaban-jawaban responden. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Moderated Regression Analysis. Hasil penelitian menunjukan bahwa sosialisasi perpajakan, pelayanan aparat pajak, pemahaman wajib pajak dan preferensi risiko berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak. Selain itu variabel moderasi yaitu preferensi risiko tidak memperkuat pengaruh positif terhadap hubungan antara sosialisasi perpajakan, pelayanan aparat pajak dan pemahaman wajib pajak dengan kepatuhan wajib pajak.
Peningkatan Softskill Melalui Pelatihan Microsoft Office Pada Siswa Tingkat SMP Sederajat Di Desa Wanajaya Kecamatan Cisolok Heliani; Vina Herdina; Annisa Sulistiyani; Idrus Kurniawan; Edwin Dion Juliansyah; Irwan Hermawann
Jurnal Abdi Nusa Vol. 3 No. 1 (2023): Februari 2023
Publisher : LPPM Universitas Nusa Putra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52005/abdinusa.v3i1.48

Abstract

Pelatihan microsoft office (word, excel, dan power point) untuk peningkatan soft skill pada siswa/i SMP Sederajat di desa Wanajaya terlaksana dengan 3 materi yang terdiri dari 6 pertemuan. Metode pelatihan langsung digunakan pada pelatihan microsoft office di desa Wanajaya. Program pelatihan ini menghasilkan pemahaman pada fungsi tools dan penggunaan fitur-fitur yang terdapat pada program microsoft office (word, excel, dan power point) dengan praktik pengolahan data yang berbentuk text melalui pembuatan surat, pengolahan data yang berbentuk angka melalui pembuatan tabel nilai, dan pembuatan slide-slide presentasi.
Pengaruh Growth Opportunities dan Risiko Litigasi Terhadap Konservatisme Akuntansi Dengan Financial Distress Sebagai Varibel Moderasi Studi Pada Perusahaan Jasa Transportasi Yang Terdaftar Di BEI Periode 2016-2020 Yulia Nurfitriani Harnaen; Heliani; Irwan Hermawan
Jurnal Multidisiplin West Science Vol 1 No 01 (2022): Jurnal Multidisiplin West Science
Publisher : Westscience Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (506.066 KB) | DOI: 10.58812/jmws.v1i01.9

Abstract

Studi ini melihat bagaimana konservatisme akuntansi, yang dipengaruhi oleh kesulitan keuangan, dipengaruhi oleh peluang pertumbuhan dan risiko litigasi. Penelitian semacam ini bersifat kuantitatif. Data sekunder adalah apa yang digunakan. Purposive sampling digunakan untuk mengambil sampel dari 46 pelaku usaha jasa transportasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2016–2020. mengumpulkan data dari 55 laporan keuangan sebagai sampel. dikumpulkan selama periode 5 tahun dari 11 perusahaan. Dalam penelitian ini, analisis regresi moderat dengan SPSS 24 digunakan untuk pengujian hipotesis. Dari hasil temuan penelitian, Peluang Pertumbuhan berdampak pada Konservatisme Akuntansi, namun Risiko Litigasi tidak berpengaruh. Keterkaitan antara variabel Peluang Pertumbuhan dan Risiko Litigasi pada Konservatisme Akuntansi pada perusahaan Jasa Transportasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016–2020 diperkuat oleh Financial Distress sebagai variabel moderasi
The Influence of Service Quality Level and Price on JNE Customer Satisfaction Bandung City Branch Express Jimmy Maming; Heliani; Andri Ardhiyansyah
The Es Economics and Entrepreneurship Vol. 1 No. 01 (2022): The ES Economics And Entrepreneurship (ESEE )
Publisher : Eastasouth Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

When customers are satisfied, harmonious relations between producers and buyers are established, a good basis for repeat purchases is formed, and recommendations are formed by word of mouth, which benefits the company. Customers enjoying service can be seen as a situation where the expectations of service consumers are following those obtained from the services provided to consumers. Customers will be disappointed if the company's services do not meet their expectations. This writing uses a quantitative research approach. The focus of this research is the influence of the level of service quality and price on customer satisfaction. The location of this research was conducted at JNE Express Bandung City Branch. Based on the discussion, 1) service quality has a positive and significant effect on customer satisfaction; 2) price has a positive and significant effect on customer satisfaction, and 3) service quality and price have a simultaneous effect on customer satisfaction. As for suggestions and recommendations to related parties, JNE Express at JNE Express Bandung City Branch is expected to be able to improve service quality and prices to increase customer satisfaction.
PENGARUH CAR, NPL, NIM, BOPO, SIZE DAN LDR TERHADAP KINERJA KEUANGAN DI MASA PANDEMI Heli Lismana; Silvi Meliani; Irwan Hermawan; Vina Herdina
AKUNTANSI DEWANTARA Vol 7 No 1 (2023): AKUNTANSI DEWANTARA VOL. 7 NO. 1 APRIL 2023
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26460/ad.v7i1.12748

Abstract

This study aims to examine the effect of the variables Capital Adequacy Ratio (CAR), Non Performing Loan (NPL), Operating Costs and Operating Income (BOPO), Net Interest Margin (NIM), SIZE and Loan to Deposit Ratio (LDR) on Return on Assets. (ROA). The population used in this study were all conventional banks in Indonesia when the covid 19 outbreak occurred, namely in the first quarter of 2019-fourth quarter of 2021. The data used was obtained from the Financial Services Authority (OJK). The population was 152 banks. The analysis technique used is multiple linear regression, classical assumption test which includes normality test, heteroscedasticity test, multicollinearity test and autocorrelation test. and hypothesis testing using t-statistics to test the partial regression coefficients and F-statistics to test the effect together with a level of significance of 5%. The results of this study where CAR, BOPO, NIM and LDR partially affect ROA because the sig value is < 0.05, while NPL and Size have no effect on ROA because the sig value is > 0.05. even so if it simultaneously states that CAR, NPL, BOPO, NIM, SIZE and LDR affect ROA.
Optimalisasi Pemanfaatan Pekarangan Sebagai Sumber Pangan Keluarga Secara Berkelanjutan dengan Menggunakan Arang Sekam Heliani; Irwan Hermawan; Elin Paulina; Suci Nur Imelda; Vina Herdina; Mega Yolista Wulandai; Sinta Sri Puspitadewi; Dera Saputra Sudirman; Erika Krismonica; Lusi Oktaviani; Neng Anida Al-daniah
Jurnal Pengabdian West Science Vol 2 No 01 (2023): Jurnal Pengabdian Westscience
Publisher : Westscience Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (472.572 KB) | DOI: 10.58812/jpws.v2i01.133

Abstract

Pekarangan merupakan sebidang tanah yang berada di sekitar rumah yang dapat dimanfaatkan dengan berbagai cara. Tingginya luas lahan pekarangan yang tidak dimanfaatkan di desa Wanajaya, Kabupaten Sukabumi menjadi latar belakang penelitian ini. Data yang digunakan merupakan data primer dengan metode observasi dan wawancara. Penyampaian materi dan praktik menggunakan metode ceramah oleh narasumber yaitu perwakilan Dinas Pertanian kecamatan Cisolok terhadap peserta pelatihan yang terdiri dari kader-kader PKK, masyarakat, dan kelompok tani. Penelitian ini berfokus pada penggunaan arang sekam sebagai media tanam yang ternyata akan memperbaiki pertukaran udara dalam tanah menjadi lebih baik karena arang sekam telah mengalami proses karbonisasi, sehingga arang sekam dapat dijadikan media tanam yang lebih baik.
Pengenalan dan Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (UMKM) Dalam Upaya Legalitas Usaha Bersama DISKOPERINDAG (Kuliah Kerja Nyata Mahasiswa Universitas Nusa Putra di Desa Cijurey Kecamatan Gegerbitung) Yulia Nurfitriani; Herlina Dwiyanthy; Dede Serlina; Metodius Gulo; Edhy Santoso; Cep Mamun; Heliani; Marina Artiyasa
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Abdi Putra Vol 3 No 2 (2023): Mei 2023
Publisher : Universitas Nusa Putra & Persatuan Insinyur Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52005/abdiputra.v3i2.102

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui permasalahan umkm di Desa Cijurey. Desa Cijurey merupakan salah satu desa objek KKN mahasiswa Universitas Nusa Putra. Terletak di Kecamatan Gegerbitung, Kabupaten Sukabumi. Program kerja yang dilaksanakan oleh mahasiswa KKN di Desa Cijurey bertemakan Mengefektifkan serta meningkatkan ekonomi dan pendidikan di desa cijurey diiplementasikan dalam lima bidang kegiatan yaitu Pendidikan, Sosial, Keagamaan, Kesehatan, dan Wisata. Adapun jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif, dengan metode penelitian yaitu wawancara, observasi, dan dokumentasi. Kegiatan KKN diharapkan dapat memberikan kontribusi dalam meningkatkan kemampuan Sumber Daya Manusia sehingga masyarakat dapat mengelola Sumber Daya Alam yang tersedia di Desa Cijurey dengan efektif untuk meningkatkan taraf hidupnya. Selain itu, dengan adanya KKN diharapkan dapat meningkatkan hubungan kerjasama antara Universitas Nusa Putra dengan Pemdes dan masyarakat Desa Cijurey.
Co-Authors Abu Bakar admin-bisnisman, admin-bisnisman Agus Darmawan Al-daniah, Neng Anida Ali, Mukhlis Andini Ulhaq Andri Ardhiyansyah Anis Sriwahyuni Annisa Sulistiyani Auliya Nurhikmah Paridah Cep Mamun Dede Serlina Dede Wahidin Dera Saputra Sudirman Edhy Santoso Edwin Dion Juliansyah Eka Ummi A.U Elin Paulina Elin Paulina Elisah, Siti Eneng Rina Eneng Rina Erika Krismonica Erma Susilawati Faiz Muhammad Awaludin Fitri Mareta Fitri Mareta Fitri Mareta Herdina, Vina Herlina Dwiyanthy Herlina Dwiyanti Hermawan, Feri Imelda , Suci Nur Indah Purnamasari Indah Purnamasari Indri Febriani Irwan Hermawan Irwan Hermawan Irwan Hermawan Irwan Hermawann Jimmy Maming Junaedi Siswanto Khaila Nurafriza Krismonica , Erika Kurniawan Linggana, M Gilang Lusi Oktaviani Marina Artiyasa Mega Yolista Wulandai Metodius Gulo Meutia Riany Mia Safitri Rahayu Mia Safitri Rahayu Mia Safitri Rahayu Mia Saftiri Rahayu Muhamad Alfareza Muhamad Sarbini Muhammad Rizky Ramdaniansyah Muhammad Rizky Ramdaniansyah Nabila Putri Pebiani Nanan Sunandar Neng Anida Al-daniah Nida Fitriyah Nur Hidayah K Fadhillah Nur Hidayah K. Fadhilah Nurul Setia Rahayu Oktaviani , Lusi Permana A, Azhari Pratama, Dewi Amalia Cipta Rahma Wardatul Jamilah Rahmah Hasanah Rahmania, Tasya Randi Ranti Nurdiansari Rayhan Maulana Yusup Rendi Gunawan Retna Wulandari Rida Fitriana Risma Yulianti Risma Yulianti Risma Yulianti Riyan Mirdan Faris Riyansyah , Angga Rosyidah, Dania Meida Rusdiansyah, Nurul Salwa Aulia Novitasari Sandi, Muhammad Sihotang, Marko Andrianus Silvi Meliani Sinta Sri Puspitadewi Siswanto, Junaedi Siti Elisah Siti Rukoyah Suci Nur Imelda Susilawati, Erma Syakiran, Asqi Taofik Muhammad Gumelar Tawakal , Iqbal Tera Lesmana Ujang Badru Jaman Vina Herdina Vina Herdina Vina Herdina Wa Ode Zulkarnain Wahidin, Dede Widia Khairunnisa Yardiansyah, Reihan Yulia Nurfitriani Yulia Nurfitriani Harnaen Yulianti, Risma Yusuf Iskandar