Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

PENGASUHAN ANAK USIA DINI BAGI ORANG TUA PEKERJA Yuki Widiasari; Desti Pujiati
JURNAL INDRIA (Jurnal Ilmiah Pendidikan Prasekolah dan Sekolah Awal) Vol 2, No 2 (2017): September
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (768.802 KB) | DOI: 10.24269/jin.v2i2.579

Abstract

Employment sector is not dominated by men, because women can work and participated in that sector. This condition changes the role’s of a mother. Parenting is not only responsibility of mother but also all of family member, especially grandparents. Parenting’s training has aim to repair parenting’s model so it can restore function of caregiver (parents or the guardians). The caregiver understand how to perform parenting carrying for early childhood, so it will give benefit for the children in the future. At this moment children needs a complex stimulation for supporting their developmental task. Most stimulation is obtained from parenting process as a result of intensive and quality interaction.  
PENINGKATAN KETERAMPILAN MANAJERIAL PENGELOLAAN TK AISYIYAH SE CABANG RAWALO Tatik Ariyati; Desti Pujiati; Johni Dimyati
PROSIDING SEMINAR NASIONAL LPPM UMP PROSIDING SEMINAR NASIONAL LPPM UMP 2019
Publisher : Lembaga Publikasi Ilmiah dan Penerbitan (LPIP)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (906.625 KB)

Abstract

Kegiatan pengabdian ini adalah untuk menyamakan persepsi dan pemahaman tentang administrasi pengelolaan sekolah. Tujuan dari pelatihan adalah memberikan pengetahuan dan pengalaman bagi guru TK, dengan hasil akhir pelatihan ini adalah Guru mampu menyusun administrasi sekolah yang sesuai dengan instrumentinstrumen yang harus dipenuhi sebagai syarat akreditasi serta guru mampu menggunakan aplikasi akreditasi secara online dan menggunggah 8 instrumen akreditasi lembaga PAUD. Metode yang digunakan dalam kegaiatn ini adalah pelatihan, yang dilaksakan dalam dua tahap, yaitu tahap pertama pelatihan penyusunan administrasi, tahap kedua praktek online untuk sistem akreditasi. Hasil dari kegiatan adalah meningkatnya pemahaman guru dalam menghadapi system akreditasi secara online yang sebelumnya para guru masih belum paham baik sistemnya maupun per dokumen/instrument, serta mampu mencocokkan dokumen yang harus diunggah, memperbaiki dokumen yang kurang/keliru, cara mengupload dokumen secara online. Dengan kegiatan tersebut dapat disimpulkan dengan pemahaman guru tentang manajemant yang baik dan benar akan meningkatkan kualitas dan kuantitas lembaga PAUD.
RESPECT EDUCATION BAGI GURU SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN BULLYING DI TK AISYIYAH BUSTHANUL ATHFAL KEBANGGAN BANYUMAS 2020 Desti Pujiati; Dyah Astorini Wulandari
PROSIDING SEMINAR NASIONAL LPPM UMP PROSIDING SEMINAR NASIONAL LPPM UMP 2020
Publisher : Lembaga Publikasi Ilmiah dan Penerbitan (LPIP)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (273.637 KB)

Abstract

Program Ipteks ini memberikan pemahaman kepada para peserta tentang bullying bisa muncul pada masa usia dini. Tujuan dari pelatihan adalah memberikan pemahaman respect bullying sebagai upaya pencegahan bullying di sekolah, mewujudkan sekolah yang aman untuk anak terhindar dari bullying, keterampilan cara mencegah dan menangani bullying bagi guru TK dan orangtua. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian yang berupa pelatihan menggunakan metode diskusi, role play, game, pemberian tugas, action plan, observasi lapangan, dan focus grup discussion. Hasil dari kegiatan ini survey awal dan wawancara untuk mengetahui kondisi mitra dan hal-hal apa yang perlu dibenahi atau dilakukan untuk memberdayakan kelompok mitra. Kegiatan penyuluhan dan pelatihan Respect Education bagi guru dan orang tua murid TK bagian kegiatan yang disepakati bersama. Melalui membangun komitmen, diferensi sosial, identitas diri, konsep gender, bullying, strategi penanganan bullying, serta menggali ide-ide kreatif. Pemahaman guru dan orangtua anak TK, keterampilan dalam mengikuti pelatihan serta turut andil dalam mencegah dan menangani bullying secara tepat, perlu pendampingan lebih lanjut untuk mengetahui teknik-teknik yang dapat digunakan dalam pencegahan dan menangani bullying.
PENYUSUNAN MODIVIKASI CLASS CURRICULUM INDIVIDUAL BLANDED LEARNING BAGI PENDIDIK MASA PANDEMI COVID 19 Desti Pujiati; Isnaeni Praptanti
PROSIDING SEMINAR NASIONAL LPPM UMP Vol 4 (2022): PROSIDING SEMINAR NASIONAL LPPM UMP 2022
Publisher : Lembaga Publikasi Ilmiah dan Penerbitan (LPIP)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Menyikapi kondisi pandemi Covid-19 pembelajaran tahun ajaran baru 2021/2022 bersifat dinamis mengacu pada kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di masing-masing daerah, dan Keputusan Bersama (SKB) 4 Menteri tentang Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran di Masa Pandemi Covid-19. Sekolah di luar zona level 3 dan 4 yang akan menjalankan aktivitas PTM terbatas, para pendidik dan tenaga kependidikan agar memperhatikan Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran untuk Pendidikan Anak Usia Dini (PAUDDikdasmen) di Masa Pandemi Covid-19. Kabupaten Banyumas kriteria dalam level 2, aturan pemerintah mengizinkan lembaga pendidikan untuk melaksanakan pembelajaran tatap muka dengan aturan 50% daring dan 50% luring hal ini membuat pendidik untuk menyesuaikan aturan yang ada. Penelitian dilakukan di lembaga TK UMP. Mitra adalah TK UMP Dukuhwaluh bagian dari labschool prodi PG PAUD. Subyek penelitian 12 pendidik menyusun modivikasi kurikulum pembelajaran blanded learning. Hasil penelitian tersusun modul modivikasi kurikulum, panduan pembelajaran yang bermanfaat bagi pendidik dalam pembelajaran.
The Influence Of Gemu Famire Gymnastics On Early Childrhoods's Rhythmic Movement Ability In Kampong Bharu Guidance Center, Kuala Lumpur, Malaysia Yuli Sawitri; Desti Pujiati
JURNAL INDRIA (Jurnal Ilmiah Pendidikan Prasekolah dan Sekolah Awal) Vol 8, No 1 (2023): March
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24269/jin.v8i1.6517

Abstract

Rhythmic movement ability is an essential component in the motor development of early childhood. It contains elements of flexibility, rhythm, movement accuracy, and continuous movement. The lack of stimulation and the lack of focus on developing motor skills, especially rhythmic movements, makes it difficult for some children to move according to the rhythm and coordinate the movements of their hands and feet. One effort that can be done is to use rhythmic gymnastics. This study aimed to determine the effect of Gemu Famire Gymnastics on the ability of early childhood rhythmic movements in the Kampong Bharu Guidance Center. The type of research used was experimental research with a pretest–posttest control group design. Samples were taken from pre-GC children with an age range of 5 - 7 years with 20 children (10 children in the experimentclass and 10 children in the control class). Data were collected using observation and then processed and analyzed using the t-test. Based on the  analysis results, the data results are normally distributed with the same variance value. Then, based on the results of testing the hypothesis with the t-test, the t count  score = 2.653 and t table 2.100 were obtained. If the two were compared, it can be concluded that t count t table, which means that Gemu Famire gymnastics affected the ability of early childhood rhythmic movements at the Kampong Bharu Guidance Center, Kuala Lumpur, Malaysia.