Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

KLASIFIKASI CITRA OBJEK WISATA DI KECAMATAN SAWAHAN MENGGUNAKAN DOMINANT COLOR STRUCTURE DESCRIPTOR (DCSD) Nurul Mahpiroh; Julian Sahertian; Resty Wulanningrum; Doni Abdul Fatah
Network Engineering Research Operation Vol 7, No 1 (2022): NERO
Publisher : Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21107/nero.v7i1.245

Abstract

Banyaknya objek wisata yang berada di Kecamatan Sawahan membuat Kecamatan Sawahan sering dikunjungi oleh wisatawan, terbukti dengan banyaknya unggahan gambar pengunjung di sosial media yang menunjukkan objek wisata tersebut berada di Kecamatan Sawahan. Kemudian, gambar dari sosial media digunakan untuk klasifikasi citra objek wisata. Hasilnya berupa gambar objek wisata dikenali atau tidak. Untuk metodologi penelitian yang digunakan pada penelitian ini menggunakan metode R&D (Research and Development) yang mana menjelaskan analisa sistem, pengumpulan data, perancangan, dan evaluasi yang telah dibuat. R & D sendiri adalah tahap awal dan tahap eksplorasi dengan melakukan riset dan pengembangan serta pengujian pada suatu produk. Metode Dominant Color Structure Descriptor (DCSD) adalah metode yang dapat digunakan untuk ekstraksi fitur warna sehingga data gambar yang digunakan harus memiliki perbedaan warna yang mencolok. Dengan pengujian data gambar cerah, berawan, dan cerah-berawan kemudian dievaluasi menggunakan confusion matrix. Hasil evaluasi diperoleh akurasi sebesar 93% untuk gambar cerah, untuk gambar berawan diperoleh akurasi sebesar 84%, dan untuk gambar cerah-berawan diperoleh akurasi sebesar 80%. Hasil tersebut cukup baik jika digunakan untuk mengenali gambar objek wisata.
IMPLEMENTASI ALGORITMA K-MEANS UNTUK KLASTERISASI POTENSI DESA PADA SEKTOR PRODUKSI PERTANIAN DI KABUPATEN BOJONEGORO Teguh Pribadi; Rahmad Irsyada; Hastie Audytra; Doni Abdul Fatah
Jurnal Simantec Vol 9, No 1 (2020)
Publisher : Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21107/simantec.v9i1.9006

Abstract

Hasil pertanian (panen) di lingkup desa merupakan salah satu deteksi kondisi desa tersebut dalam bidang pertanian. Terkait kondisi hasil pertanian, pemetaan klasterisasi hasil pertanian desa juga perlu dilakukan dan diketahui agar penetapan program desa khususnya dalam bidang pertanian dapat menentukan prioritas sesuai dengan kondisinya. Beberapa data menjadi fokus utama pemetaan hasil pertanian di Bojonegoro adalah hasil panen Padi, Jagung, Kacang Tanah, dan Kedelai. Pengelompokan potensi hasil pertanian desa sesuai laporan BPS Bojonegoro tahun 2018 dimana jumlah klaster yang diusulkan 2 klaster yaitu klaster baik dan klaster tidak baik. Metode klasterisasi menggunakan algoritma K-Means dengan perhitungan jarak menggunakan Euclidean distance sedangakan perhitungan evaluasi jarak hasil klaster menggunakan Davies-Bouldin Index (DBI). Hasil klasterisasi adalah klaster 1 (baik) sebanyak 295 desa dan klaster 2 (tidak baik) 106 dengan DBI sebesar 0.70.
SISTEM INFORMASI PENYEWAAN OUTDOOR RO ADVENTUREGEAR KAMAL MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN JAVA Syarifatun Miftakhul Rizki; Shofi Mubarok; Novi Duwi Saputri; Oktavia Dwi Iswahyuni; Jamaluddin Al Afghoni; Doni Abdul Fatah
Jurnal Simantec Vol 8, No 2 (2020)
Publisher : Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21107/simantec.v8i2.8900

Abstract

Adenturegear merupakan suatu usaha di bidang jasa yang menyewakan peralatan outdoor. RO Adventuregear saat ini masih menggunakan sistem pencatatan secara manual untuk mendata customer dan barang sewa menggunakan satu buku besar.dengan adanya pencatatan secara manual terdapat beberapa kekurangan yang dialami,diantaranya customer kesulitan mengetahui peralatan yang tersedia, sering terjadinya keterlambatan dan kerusakan barang saat pengembalian barang, belum banyak orang yang mengetahui tempat penyewaan alat outdoor di RO Adventuregear,bisa terjadi duplikat data yang ada pada buku besar,dan terjadi kesalahan saat catatan hilang dan rusak . Oleh karena itu, dibuat sebuah sistem informasi penyewaan alat outdoor guna mempermudah proses penyewaan dan penyimpanan data customer dan barang yang disewa . Pada penelitian ini dilakukan perancangan menggunakan DFD dan penyimpanan data pada database MySQL serta diimplementasikan menggunakan bahasa pemrograman Java
Use of Cartesius Method on Google Maps Api to Recommend Search for Batik Crafts and Andid-Based Crafts (Case Study of Bangkalan District) Doni Abdul Fatah
International Journal of Science, Engineering, and Information Technology Vol 3, No 2 (2019): IJSEIT Volume. 03 Issue. 02 JULY 2019
Publisher : Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (393.255 KB) | DOI: 10.21107/ijseit.v3i2.6552

Abstract

ASmart City increasingly rife discussed in order to be a solution in solving problems arising from the dynamics of an increasingly advanced and modern city. The purpose of applying the concept of smart city to increase the sense of security and comfort for its citizens, making the city more effective and efficient. Madura is an island located north of Java island. The island is dubbed Salt island “Pulau Garam” is quite well known in the field of bull race and batik handicrafts, especially in Bangkalan regency. Bangkalan regency is a developing city to realize the concept of smart city. One way that can be done is to take advantage of the market needs of batik lovers by providing easy access to the location. Utilizing google maps location search technology with Cartesian method on smartphone electronic devices, consumers will be easier in terms of information search and location of batik craftsmen scattered throughout the district of Bangkalan.
BUS TICKET BOOKING INFORMATION SYSTEM Setya Chendra Wibawa; Doni Abdul Fatah; Moch. Mifahul Huda Firmansyah; Nur H. Mustafit; Dini L. A.; Eka R. Putri; Cholik Setyo Laksono
International Journal of Science, Engineering, and Information Technology Vol 6, No 1 (2021): IJSEIT Volume. 06 Issue. 01 DECEMBER 2021
Publisher : Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21107/ijseit.v6i1.13155

Abstract

This article was written during the covid pandemic, during a pandemic like this one's mobility is being limited. So that it has a big impact on activities that are usually carried out, including the case in the field of transportation. In this case, people tend to reduce being outside their homes and also avoid crowds to minimize exposure to the Covid-19 virus. This also affects the sale of vehicle tickets from various aspects ranging from air, land and sea. To overcome this problem, a bus ticket booking website was created. With this bus ticket booking website, tickets can be purchased without having to come directly to the ticket sales outlet. Buyers can buy tickets via smartphones or laptops by accessing this bus ticket booking website. Not only simplifying the ticket buying process, it can also help reduce the crowds that could be generated in the process of buying and selling tickets. So that the existence of a bus ticket booking website is expected to help reduce the number of people exposed to the corona virus as well as simplify and shorten transactions made by buyers.
IMPLEMENTATION OF WEBSITE PERFORMANCE EVALUATION WITH SIMILARWEB ON ACADEMIC WEBSITES Ika Oktavia Suzanti; Fifin Ayu Mufarroha; Khusnul Fatimah; Doni Abdul Fatah; Hanifudin Sukri; Achmad Dafid
Jurnal Simantec Vol 10, No 2 (2022)
Publisher : Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21107/simantec.v10i2.14234

Abstract

Trunojoyo University Madura is a state university in Indonesia. The Trunojoyo Madura University website is used for information delivery media. The website can be accessed by anyone and used to make announcements for both students and outsiders. Based on this, the desired website quality must have high performance, usability, mobile friendliness, accessibility, SEO (Search Engine Optimization), connected to social media, and safe. This study was conducted to determine the level of usability through evaluating the performance of the academic website of Trunojoyo Madura University. Therefore, this study evaluates the performance of the website by using an automatic evaluation tool, namely SimilarWeb. This tool checks the level of popularity of a website both in terms of ranking and the number of visitors who access the website. In addition, measurements from the usability side were taken to determine the usability of the website obtained from the responses of students and visitors who have accessed the website. The results showed that by using SimilarWeb website traffic was obtained at a good level. Usability measurement has been carried out, as many as 58 respondents have answered 15 questions.
DETEKSI CYBERBULLYING PADA DATA TWEET MENGGUNAKAN METODE RANDOM FOREST DAN SELEKSI FITUR INFORMATION GAIN Rachmad Masbadi Hatullah Nurnaryo; Mulaab Mulaab; Ika Oktavia Suzanti; Doni Abdul Fatah; Andharini Dwi Cahyani; Fifin Ayu Mufarroha
Jurnal Simantec Vol 11, No 1 (2022): Jurnal Simantec Desember 2022
Publisher : Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21107/simantec.v11i1.17256

Abstract

Indonesia merupakan salah satu negara dengan pengguna media sosial terbanyak. Dengan banyaknya pengguna media sosial, hal ini dapat memicu munculnya cyberbullying. Cyberbullying adalah tindakan berulang yang melecehkan, mempermalukan, mengancam, atau mengganggu orang lain melalui komputer, ponsel, dan perangkat elektronik lainnya, termasuk situs web jejaring sosial online. Twitter merupakan salah satu media sosial yang sering digunakan untuk melakukan cyberbullying. Deteksi cyberbullying merupakan langkah penting untuk membuat lingkungan yang baik dalam interaksi media sosial. Penelitian ini mendeteksi cyberbullying yang berasal dari tweet berbahasa Indonesia dengan menggunakan metode Random Forest sebagai pengklasifikasi. Seleksi fitur information gain juga digunakan untuk menyeleksi fitur yang berupa atribut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui akurasi deteksi cyberbullying dari metode Random Forest dan memilih fitur penting untuk meningkatkan kinerja metode. Dari hasil pengujian, didapatkan nilai Accuracy tertinggi sebesar 72.1% dengan atribut berjumlah 1295 dari 2277 atribut. Hal ini berarti, pemilihan fitur yang baik dapat meningkatkan performa dari metode machine learning.Kata kunci: Cyberbullying, Information Gain, Random Forest, Tweet
KLASIFIKASI JENIS REMPAH PENGHASIL MINYAK ATSIRI MENGGUNAKAN METODE MACHINE LEARNING Fifin Ayu Mufarroha; Doni Abdul Fatah
Jurnal Simantec Vol 11, No 1 (2022): Jurnal Simantec Desember 2022
Publisher : Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21107/simantec.v11i1.19743

Abstract

Rempah-rempah merupakan bahan alami yang digunakan dalam berbagai industri, seperti kuliner, obat-obatan, kosmetik, dan industri parfum. Minyak atsiri yang dihasilkan dari rempah-rempah memiliki nilai ekonomi yang tinggi dan digunakan dalam berbagai aplikasi industri. Penelitian ini bertujuan untuk mengenali pola dalam data rempah-rempah dan mengklasifikasikan jenis rempah-rempah ke dalam jenis yang tepat berdasarkan karakteristik dari setiap rempah. Metode K-NN dipilih karena kesederhanaannya dan kemampuannya dalam menghasilkan akurasi yang baik. Penelitian ini melibatkan beberapa tahap, antara lain pengumpulan data rempah-rempah, ekstraksi fitur dari data, dan pengenalan jenis rempah menggunakan metode K-NN. Penelitian ini menggunakan 125 dataset, yang terdiri dari 25 data untuk setiap jenis rempah, yaitu Lengkuas, Temulawak, Kencur, Jahe, dan Kunyit. Hasil klasifikasi metode K-NN dalam 3 skenario, yaitu dengan nilai K = 1, 3, dan 6. Hasil klasifikasi terbaik diperoleh pada nilai K = 3, dimana hasil akurasi sebesar 96%. Hasil akurasi ini dapat digunakan untuk mengevaluasi kinerja model klasifikasi yang dikembangkan.Dengan adanya metode ini, diharapkan dapat membantu dalam pengenalan rempah-rempah yang berkualitas, pengendalian kualitas produk yang mengandung rempah-rempah, serta pengembangan produk baru dalam berbagai industri.Kata kunci: Rempah, Klasifikasi, Machine Learning, K-NN.
RANCANG BANGUN APLIKASI VIRTUAL TOUR WISATA LAUT MADURA (LOKASI: PANTAI TALANG SIRING PAMEKASAN MADURA) Yudha Dwi Putra Negara; Shofia Hardi; Farhan Reynaldi Valerian; Doni Abdul Fatah; Budi Soesilo
Jurnal Simantec Vol 11, No 2 (2023): Jurnal Simantec Juni 2023
Publisher : Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21107/simantec.v11i2.19470

Abstract

Pesatnya perkembangan pariwisata telah menyebabkan perubahan sosial yang dibawa oleh interaksi masyarakat dengan wisatawan. Ada pola perilaku yang mempengaruhi masyarakat setempat. Salah satu wisata yang dimiliki oleh Pemkab Pamekasan merupakan destinasi wisata pantai di Tarang Siring yang terletak di Desa Montok dan Kaduara Barat di Kecamatan Larangan. Peneliti bermaksut meningkatkan layanan dalam memberikan media promosi berupa rancang bangun aplikasi Virtual Tour Wisata Laut Madura untuk lokasi wisata Pantai Talang Siring Pamekasan Madura. Metode penelitian yang digunakan adalah metode perancangan dan pembangunan pengembangan perangkat perangkat lunak dengan konsep Multimedia Development Life Cycle atau MDLC. Metodologi MDLC terdiri dari enam tahapan dasar, yaitu konsep (concept), perancangan (design), pengumpulan bahan (material collecting), pembuatan (assembly), pengujian (testing), dan distribusi (distribution). Hasil pengujian sistem aplikasi Virtual Tour Wisata Laut Madura menggunakan blackbox testing dengan 5 fitur telah menunjukkan hasil bahwa sistem telah berhasil 5 fitur bekerja sesuai dan sesuai dengan apa yang diharapkan yaitu sistem dapat menampilkan virtual tour pada wisata talang siring untuk meningkatkan daya tarik wisatawan.Kata kunci : Mdlc, Talang Siring, Virtual Tour, Wisata Laut Madura
Analisis Sentimen Opini Masyarakat Terhadap Kebijakan Kenaikan PPN (Pajak Pertambahan Nilai) pada Media Sosial Twitter dengan Metode Support Vector Machine Kemal Khadafi; Firli Irhamn; Doni Abdul Fatah
Comit: Communication, Information and Technology Journal Vol. 3 No. 2 (2025): Comit: Communication and Information Journal
Publisher : IAI Nasional Laa Roiba Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The increase in Value Added Tax (VAT) as part of the government's fiscal policy has caused various responses from the public. This study aims to determine public perceptions of the VAT increase policy by analyzing sentiments expressed through Twitter social media. A total of 1500 Indonesian-language tweets were collected using Tweet-Harvest in the period from June 1, 2024 to June 1, 2025. The data was then processed through the stages of cleaning, case folding, tokenizing, stopword removal, and stemming. Text features were extracted using the Term Frequency-Inverse Document Frequency (TF-IDF) method, and classified into positive, negative, and neutral sentiments using the Support Vector Machine (SVM) algorithm with a linear kernel. The classification results showed that neutral sentiment was the most dominant, followed by negative and positive sentiments. The SVM model performed well with an accuracy of 89.09%, proving its effectiveness in classifying Indonesian-language social media texts. This study is expected to provide input for the government in understanding public perception of the policies implemented, as well as demonstrating the potential of sentiment analysis as a tool in digital public opinion-based decision making.