Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science

Aplikasi Sistem Informasi Tanaman Hortikultura Berbasis Android Van Bawono, Maganda Jannati; Mardhiyyah, Rodhiyah
INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science Vol 7 No 6 (2024): INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/intecoms.v7i6.12675

Abstract

Budidaya pertanian tanaman hortikultura memiliki peran yang cukup besar dalam pembangunan ekonomi. Namun, masih terdapat kendala dan masalah yang terjadi pada pertanian hortikultura di Kelompok Tani Surya Hijau Kota Yogyakarta. Belum adanya informasi secara cepat mengenai kebutuhan pertanian yang digunakan, sehingga petani mengalami keterlambatan dalam proses penerimaan informasi mengenai obat tanaman hortikultura, penyakit tanaman hortikultura, dan harga pasar tanaman hortikultura. Selain itu, pengelolaan keuangan hasil penjualan tanaman dilakukan menggunakan cara pembukuan, sehingga sering terjadinya kelebihan pengeluaran dan memperlambat proses pencatatan keuangan hasil penjualan tanaman hortikultura. Penelitian ini dilakukan untuk membantu petani tanaman hortikultura dalam pengelolaan tanaman hortikultura dan pengelolaan keuangan petani dengan merancang sebuah aplikasi berbasis Android menggunakan metode Unified Modeling Language (UML). Aplikasi ini membantu dalam pengelolaan keuangan, memberikan informasi mengenai harga pasar tanaman hortikultura, obat tanaman hortikultura, dan penyakit tanaman hortikultura. Harapan dibuatnya aplikasi ini dapat berfungsi untuk memperlancar pengelolaan tanaman hortikultura pada Kelompok Tani Surya Hijau.
Pemantauan Limbah Amonia Menggunakan Sistem IoT Berbasis Android Indriaswari, Raden Ayu Janica Rahmaditha; Mardhiyyah, Rodhiyah
INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science Vol 7 No 6 (2024): INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/intecoms.v7i6.12751

Abstract

The development of the urea fertilizer industry in increasing fertilizer production has had negative impacts, especially related to the increase in ammonia waste which can endanger the health of local communities. To overcome this, a warning system was developed that can monitor and manage the spread of ammonia in the environment. This system uses data analysis methods and sensor technology to detect dangerous ammonia levels and provide real-time information to the public. With a warning system in place, companies can take immediate action to control waste, prevent further negative impacts, and support sustainability efforts. Apart from that, this system also increases public awareness of the importance of maintaining air quality and health, as well as encouraging company transparency regarding the resulting environmental impacts. It is also hoped that the community's active role in monitoring can strengthen relations between the company and local residents.