Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal Karya Abdi Masyarakat

Menggali Keunikan Desa Mewujudkan Desa Wisata Di Desa Jernih Jaya Kabupaten Kerinci Rosita, Sry; Simatupang , Johanes; Bhayangkari, Sylvia Kartika Wulan; Titinifita, Ade; Hasbullah, Husni
Jurnal Karya Abdi Masyarakat Vol. 4 No. 3 (2020): Jurnal Karya Abdi Masyarakat
Publisher : LPPM Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (823.71 KB) | DOI: 10.22437/jkam.v4i3.11558

Abstract

Tujuan dari pengabdian kepada masyarakat tim fakultas ekonomi dan bisnis adalah untuk mencari keunikan desa mewujudkan desa wisata di Desa Jernih Jaya, untuk memiliki sejarah profil desa sehingga dapat dipromosikan dengan lebih baik. Metode yang digunakan adalah observasi lapangan dan wawancara kepada sesepuh atau tua tengganai Desa jernih Jaya. Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat di Desa Jernih Jaya berupa profil sejarah yang mendukung terujudnya desa wisata, keunikan yang dimiliki Desa Jernih Jaya secara konkrit dapat terujudnya desa wisata, sarana promosi yang dimiliki Desa Jernih Jaya didalam mewujudkan Desa wisata.
Strategi Hilirisasi Produk Dalam Mengatasi Produksi Yang Berlimpah Untuk Tanaman Jeruk Di Kecamatan Bukit Kerman, Kabupaten Kerinci Rosita, Sry; Johannes, Johannes; Titinifita, Ade; Bhayangkari, Sylvia Kartika Wulan; Sumarni, Sumarni
Jurnal Karya Abdi Masyarakat Vol. 5 No. 3 (2021): Jurnal Karya Abdi Masyarakat
Publisher : LPPM Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (769.374 KB) | DOI: 10.22437/jkam.v5i3.16201

Abstract

Tujuan pengabdian pada masyarakat adalah untuk mengimplementasikan strategi hilirisasi produk didalam mengatasi produksi yang berlimpah untuk tanaman jeruk di Desa Maro Lolo / Lolo Hilir Kecamatan Bukit Kerman, Kabupaten Kerinci. Metode yang digunakan adalah observasi lapangan, wawancara dan menyampaian materi. Target populasi adalah masyarakat di Kecamatan Bukit Kerman. Hasil pengabdian pada masyarakat berupa pelaksanaan pendampingan pada masyarakat untuk memahami strategi hilirisasi produk didalam mengatasi produksi yang berlimpah untuk tanaman jeruk, membantu penyusunan sarana fasilitas pendukung hilirisasi jeruk menjadi produk olahan.