Zahra Asy Syifa
Universitas Pancasila

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

FASILITAS SPOT SWAFOTO DAN PENGARUHNYA TERHADAP PENGALAMAN BERWISATA DI DE RANCH PUNCAK Zahra Asy Syifa; I Made Adhi Gunadi; Hindun Nurhidayati
Home Journal. Vol 4, No 1 (2022): Volume , Nomor 1 Januari 2022
Publisher : Politeknik Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61141/home.v4i1.214

Abstract

Kegiatan swafoto menjadi trend dan banyak dilakukan oleh wisatawan selama berkunjung ke destinasi wisata. De Ranch merupakan salah satu destinasi wisata di Puncak, Bogor yang memiliki berbagai fasilitas spot swafoto. Penelitian ini bertujuan menganalisis fasilitas spot swafoto dan pengaruh spot swafoto di De Ranch Puncak terhadap pengalaman berwisata bagi wisatawan. Jenis penelitian yang digunakan yaitu menggunakan deskriptif kuantitatif. Analisis data menggunakan metode SEM (structural equation modelling). Adapun pengumpulan data dengan cara  wawancara, observasi, penyebaran kuesioner, studi literatur dan dokumentasi. Dari hasil survey terhadap 200 orang wisatawan dapat disimpulkan bahwa fasilitas utama dan penunjang tidak berpengaruh terhadap pembentukan pengalaman berwisata bagi wisatawan. Sedangkan fasilitas pendukung berpengaruh terhadap pembentukan pengalaman berwisata para wisatawan di De Ranch Puncak.