Claim Missing Document
Check
Articles

Found 11 Documents
Search

KEPEMILIKAN ASING, HUBUNGAN POLITIK, DAN MANAJEMEN LABA Dica Lady Silvera; Heriyani, Heriyani; Meri Dwi Anggraeni
Journal of Social and Economics Research Vol 5 No 2 (2023): JSER, December 2023
Publisher : Ikatan Dosen Menulis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54783/jser.v5i2.210

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh foreign ownership dan political connection terhadap earning management Penelitian ini menggunakan data sekunder. Data penelitian ini berasal dari laporan keuangan tahunan yang tersedia untuk umum di website Bursa Efek Indonesia periode 2017 – 2019. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa political connection berperngaruh negatif signifikan terhadap earning management, namun foreign ownership tidak terbukti berpengaruh signifikan terhadap earning management.