Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Improving Digital Financial Literacy of Rural MSMEs Actors through Socialization of the Kledo Application: Peningkatan Literasi Keuangan Digital Pelaku UMKM Pedesaan melalui Sosialisasi Aplikasi Kledo Faizah Khaeruddin; Maya Kasmita; Andi Muhammad Rivai; Nurul Aliah; Asmaul Husnah Nasrullah
Jurnal Sipakatau: Inovasi Pengabdian Masyarakat Volume 2 Issue 1 December 2024: Jurnal Sipakatau
Publisher : PT. Lontara Digitech Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61220/jsipakatau.v1i6.2444

Abstract

Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs) in Su'rulangi Village face challenges in financial management caused by low financial literacy and minimal use of technology. The community service program aims to improve the financial literacy of MSME actors through the use of free financial recording applications. The methods used include an initial survey; training planning and preparation; training implementation; and training evaluation. The results of the program in the long and short term show a significant increase in the understanding and use of digital financial applications, which contributes to better financial management. Although there are obstacles such as limited internet access and changes in habits, development opportunities through regular mentoring and improving internet infrastructure are identified as important steps for the sustainability of the program. Abstrak Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Desa Su’rulangi menghadapi tantangan dalam pengelolaan keuangan yang disebabkan oleh rendahnya literasi keuangan dan minimnya pemanfaatan teknologi. Program pengabdian kepada masyarakat bertujuan untuk meningkatkan literasi keuangan pelaku UMKM melalui pemanfaatan aplikasi pencatatan keuangan gratis. Metode yang dilakukan mulai survei awal; perencanaan dan persiapan pelatihan; pelaksanaan pelatihan; dan evaluasi pelatihan.  Hasil program terdapat jangka panjang dan jangka pendek menunjukkan peningkatan signifikan dalam pemahaman dan penggunaan aplikasi keuangan digital, yang berkontribusi pada pengelolaan keuangan yang lebih baik. Meskipun ada hambatan seperti keterbatasan akses internet dan perubahan kebiasaan, peluang pengembangan melalui pendampingan berkala dan peningkatan infrastruktur internet diidentifikasi sebagai langkah penting untuk keberlanjutan program.
Media Pembelajaran Game Edukasi Berbasis Android Pada Mata Pelajaran Matematika Asmaul Husnah Nasrullah; Irvan Abraham Salihi; Serwin; Furqan Abdillah Ibram Sukata
Jurnal Ilmiah Ilmu Komputer Banthayo Lo Komputer Vol 3 No 2 (2024): November 2024
Publisher : Teknik Informatika Fakultas Ilmu Komputer Universitas Ichsan Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37195/balok.v3i2.1196

Abstract

Sistem pengajaran matematika di sekolah saat ini masih banyak mengadopsi pendekatan pembelajaran konvensional, di mana guru berperan sebagai penyaji utama materi. Pendekatan ini seringkali menimbulkan kebosanan di kalangan siswa, yang berakibat pada kurangnya konsentrasi dan pemahaman terhadap materi yang diajarkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas game edukasi dalam meningkatkan pemahaman pembelajaran matematika. Metode yang digunakan dalam penelitian ini pendekatan deskriptif kualitatif dengan menggunakan observasi partisipasi untuk mengamati pengguna game edukasi pembelajaran matematika. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan game edukasi dalam pembelajaran matematika dapat meningkatkan minat belajar siswa serta mempermudah pemahaman mereka terhadap materi yang disampaikan. Dengan demikian, game edukasi terbukti sebagai alternatif metode pembelajaran yang efektif, menyenangkan, dan dapat diterapkan dalam pengajaran matematika untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Kata Kunci: Media Pembelajaran, Game Edukasi, Android, Matematika