Juli Dwi Prasetyono
STIKES Banyuwangi

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

CLASSROOM SIMULATION METHOD INCREASES NURSING STUDENT FAMILY-FOCUSED CARE COMPETENCIES IN FAMILY NURSING LEARNING PRACTICE Stefanus Mendes Kiik; Mahathir Mahathir; Juli Dwi Prasetyono
INDONESIAN NURSING JOURNAL OF EDUCATION AND CLINIC (INJEC) Vol 2, No 1 (2017): INJEC
Publisher : Asosiasi Institusi Pendidikan Ners Indonesia (AIPNI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (250.307 KB) | DOI: 10.24990/injec.v2i1.129

Abstract

Nursing is a professional field that requires formal education and institutional learning experiences in acquiring specific expertise. Family nursing is one of the core science in nursing education that requires a specific approach in order to build a professional nurse-family relationship. Family-focused care education demand a broader understanding in providing care of  the family as a unit system by the students to meet the family needs. Educators should choose effective and creative learning methods in teaching the important component of family-focused care. Classroom simulations is a method that considered to be able to accommodate the achievement of cognitive, psychomotor, caring and nursing process. This study was conducted to identify the effectiveness of classroom simulation learning methods to student family-focused care competencies using family-focused care competency assessment by Van Gelderen rubric. This research was conducted by quasi experimental pre and post with control group design. The sample size is done by hypothesis test two pairs population (numeric data) formula. The study was conducted on 34 respondent as a sample that showed significance increasing of the mean value after classroom simulation Man Whitney test (p = 0.000). It is sugested the application of clasroom simulation learning methods before the students perform nursing practice directly to the family. Van Gelderen rubric is an instrument which is able to assess the competence of family-focused care.Keywords : Simulation, classroom simulation, nursing education, family nursing, family-focused care.
UPAYA PENINGKATAN SIAP SIAGA BENCANA TSUNAMI PADA SISWA SMA DI BANYUWANGI R u d i y a n t o; Ahmad Rosuli; Riyan Dwi Prasetyawan; Ulul Azmi Iswahyudi; Yusuf Waliyyun Arifuddin; Brian Putra Barata; Juli Dwi Prasetyono
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat MEMBANGUN NEGERI Vol 7 No 2 (2023): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Membangun Negeri
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35326/pkm.v7i2.3136

Abstract

Abstrak Kesiapsiagaan wajib dimiliki oleh individu karena dapat mempengaruhi pengetahuannya untuk memiliki tingkat kesiapsiagaan dalam mengantisipasi bencana. Kegiatan simulasi akan mempermudah individu melakukan tindakan evakuasi sebelum terjadinya bencana. Pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan kesiapsiagaan mahasiswa dalam menghadapi resiko bencana tsunami. Metode yang digunakan oleh tim pengabdi yaitu dengan menggunakan strategi pembelajaran dikelas dan pembelajaran dilapangan dengan simulasi. Hasil pengabdian sebelum di berikan edukasi dan simulasi bencana tsunami didapatkan 76% siswa merasa tidak siap dan setelah dilakukan pengabdian 80% memiliki kesiapsiagaan baik. Edukasi dan simulasi bencana tsunami mampu merubah tingkat kesiapsiagaan siswa SMA. Isi penyampaian dan pemberian tindakan simulasi bisa di dapatkan memalui buku atau internet yang berisi tentang peningkatan tingkat kesiapsiagaan dan bisa diberikan langsung oleh lembaga kebencanaan. Maka disarankan untuk siswa dan masyarakat agar tetap mencari informasi yang berisi tentang simulasi bencana upaya untuk meningkatkan tingkat kesiapsiagaan.