Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Maturity-onset Diabetes of the Young (MODY) Susanto, Jefri Pratama
Cermin Dunia Kedokteran Vol 41, No 12 (2014): Endokrin
Publisher : PT. Kalbe Farma Tbk.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (337.998 KB) | DOI: 10.55175/cdk.v41i12.1059

Abstract

Maturity-onset Diabetes of the Young (MODY) merupakan bentuk monogenik diabetes yang sering dikelirukan dengan diabetes melitus tipe 1 dan tipe 2. Patofisiologi MODY yaitu adanya mutasi genetik pada faktor transkripsi nukleus dan glucokinase yang mengakibatkan disfungsi sel ß pankreas. Ada beberapa macam subtipe MODY berdasarkan gen yang mengalami mutasi. Diagnosis MODY menggunakan tes genetika, karena penting dalam menentukan penatalaksanaannya.Maturity-onset Diabetes of the Young (MODY) is a monogenic form of diabetes, often misdiagnosed as type 1 or type 2 diabetes mellitus. Pathophysiology of MODY is genetic mutation in nuclear transcription factor and glucokinase, causing pancreatic ß cell dysfunction. There are some subtypes of MODY based on the gene mutations. Genetic test is used to diagnose MODY as it is important to reach diagnosis followed by appropriate treatment. Jefri Pratama Susanto. Maturity-onset Diabetes of the 
Konsep Baru Renin Angiotensin System (RAS) Susanto, Jefri Pratama
Cermin Dunia Kedokteran Vol 42, No 2 (2015): Bedah
Publisher : PT. Kalbe Farma Tbk.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (233.374 KB) | DOI: 10.55175/cdk.v42i2.1038

Abstract

Peran renin angiotensin system (RAS) dalam patofisiologi hipertensi sudah diketahui sejak lama. Produk akhir RAS, yaitu angiotensin II menyebabkan hipertensi, sehingga digunakan obat angiotensin converting enzyme inhibitor (ACE-I) untuk menghambat pembentukan angiotensin II. Namun, beberapa penelitian menunjukkan bahwa pada penggunaan ACE-I terus-menerus dengan dosis efektif, kadar angiotensin II tetap tidak berkurang, sehingga muncul pemahaman baru, yaitu angiotensin II dapat terbentuk tanpa melalui ACE yang disebut sebagai jalur non-ACE. Studi baru menemukan bahwa RAS juga memiliki efek nefro-protektif dan kardio-protektif melalui ACE-2.It is well established that renin angiotensin system (RAS) contributes to the hypertension pathophysiology. The end product, which is angiotensin II can cause hypertension, and angiotensin converting enzyme inhibitor (ACE-I) is used to inhibit angiotensin II production. However, several studies show that regular use of ACE-I with effective dose did not decrease angiotensin II level. This leads to a new concept that angiotensin II can be synthesized through non-ACE pathway. Recent studies find that RAS also has reno-protective and cardio-protective effect through ACE-2.
A Review of Central Vein Catheter for Hemodialysis: Insertion Sites and Techniques Susanto, Jefri Pratama; Rifai, Achmad
Indonesian Journal of Kidney and Hypertension Vol 1 No 2 (2024): Volume 1 No. 2, August 2024
Publisher : PERNEFRI (PERHIMPUNAN NEFROLOGI INDONESIA)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32867/inakidney.v1i2.139

Abstract

Chronic kidney disease (CKD) is a global epidemic, being increasingly prevalent in both developed and developing countries, including Indonesia. Hemodialysis (HD) is the primary renal replacement therapy, along with peritoneal dialysis and kidney transplantation. The effectiveness of HD relies on well-functioning vascular access, such as central vein catheters (CVCs). These catheters are classified by their duration of use: short-term, medium-term, and long-term. They are also distinguished by insertion type (central or peripheral), insertion site (jugular, subclavian, femoral), and number of lumens (single, double, triple). The preferred site for insertion is the internal jugular vein, followed by the femoral vein and the subclavian vein. Techniques for CVC insertion include the central approach, the posterior approach, and others. This article reviews the role of CVC for vascular access in HD. Specifically, various CVC insertion sites and techniques will be examined. The authors will also discuss the available research on the application of CVC as vascular access for HD in Indonesia.
EVALUASI KUALITAS HIDUP DAN SKALA NYERI PADA LANJUT USIA PENYINTAS COVID-19 PASCA RAWAT INAP Soenarti, Sri; Sutanto, Heri; Indiastari, Dewi; Budiarti, Niniek; Hermanto, Djoko Heri; Susanto, Jefri Pratama
Majalah Kesehatan Vol. 10 No. 2 (2023): Majalah Kesehatan
Publisher : Faculty of Medicine Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/majalahkesehatan.2022.010.02.5

Abstract

COVID-19 menyebabkan banyaknya kematian pada populasi lanjut usia (lansia). Di Indonesia, hingga akhir Mei 2021 terdapat 49% kematian akibat COVID-19 dan pada pasien di atas 60 tahun (lansia) hanya didapatkan 10% kasus sembuh. Lansia dikategorikan sebagai kelompok berisiko terinfeksi virus Corona.  Wabah penyakit ini tidak hanya berdampak pada kesehatan fisik tetapi juga kesehatan mental. Pada saat pandemi, memahami kualitas hidup lansia yang sembuh dari COVID-19 pasca perawatan di rumah sakit adalah tantangan global yang baru. Penelitian ini dilakukan dengan mengambil data lansia yang selamat dari COVID-19 pasca rawat inap untuk dinilai kualitas hidupnya dan kesehatan diri. Penilaian dengan wawancara melalui telepon. Data demografi, sosial ekonomi, status kesehatan diambil dari rekam medis pasien. Responden memperoleh rerata skor kualitas hidup (EQ-5D) 0,911 dan rerata skor VAS 89,6. Nyeri sendi memiliki korelasi yang signifikan secara statistik dengan ketidaknyamanan (p < 0,000). Lama rawat inap kurang dari 14 hari memiliki hubungan yang bermakna dengan ketidaknyamanan (p < 0,05).  Sedangkan dimensi lain seperti mobilitas, perawatan diri, aktivitas sehari-hari dan kecemasan/depresi tidak berkorelasi dengan ketidaknyamanan secara signifikan.  Kesimpulannya, kualitas hidup dan kesehatan diri yang dilaporkan oleh lansia penyintas COVID-19 relatif  bagus. Adanya keluhan nyeri sendi dikaitkan dengan kualitas hidup yang lebih buruk (dimensi ketidaknyamanan), sementara risiko ketidaknyamanan meningkat secara signifikan dengan lama rawat yang lebih singkat.
Review article: THE ROLE OF ELTROMBOPAG AND ROMIPLOSTIM AS THE THROMBOPOIETIN RECEPTOR AGONIST (TPO-RA) IN TREATMENT OF IDIOPATHIC THROMBOCYTOPENIC PURPURA (ITP): WHAT IS TPO-RA, WHEN TPO-RA IS USED AND HOW TO TAKE TPO-RA? Susanto, Jefri Pratama
Folia Medica Indonesiana Vol. 51 No. 3 (2015): July - September 2015
Publisher : Universitas Airlangga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (120.168 KB) | DOI: 10.20473/fmi.v51i3.2840

Abstract

Idiopathic thrombocytopenic purpura is a autoimmune disease characterized thrombocytopenia casued by excessive platelet destruction. However, both platelet destruction and reduced thrombopoietin level are occurred in some cases. Therefore, new management of ITP is emerged which target is to increase platelet production rate via eltrombopag or romiplostim as the thrombopoietin receptor agonist (TPO-RA). Eltrombopag is given orally while romiplostim is given subcutaneously or intravenously and dose adjustment is depend on platelet count. Both eltrombopag and romiplostim is indicated in minimal response glucocorticoid or intravenous immunoglobulin or splenetomy treatment.