Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Aktualisasi Karya Loose Parts Siswa Melalui Pameran Virtual Berbasis Media Sosial Zahid Zufar At Thaariq; Reno Nurdiyanto; Jasmine Nurul Izza; Devi Mariya Sulfa; Fikri Aulia; Alby Aruna; Dhimas Adhitya Wijanarko
GERVASI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 7 No. 3 (2023): GERVASI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : LPPM IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/gervasi.v7i3.6599

Abstract

Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah untuk meningkatkan keterampilan siswa-siswi SMP Negeri 4 Malang melalui pameran virtual berbasis media sosial, mempromosikan potensi kreativitas siswa-siswi, dan menggunakan media sosial sebagai wadah untuk berbagi karya. Metode dalam pengabdian ini meliputi sosialisasi dan pendampingan dalam merancang dan membangun karya loose parts. Peserta pengabdian yaitu siswa SMP Negeri 4 Malang sebanyak 20 siswa. Tahapan kegiatan meliputi tahap persiapan, tahap pelaksanaan dan tahapan evaluasi. Tahap persiapan (define dan design) dimulai dari pembentukan ide dan rancangan media sosial. Tahap pelaksanaan (develop) dilakukan dengan mengembangkan media sosial untuk digunakan sebagai pameran karya oleh siswa. Tahap evaluasi (deploy) merupakan tahap akhir kegiatan untuk mengevaluasi ketercapaian pelaksanaan dan luaran dari PKM. Hasil dari kegiatan pengabdian ini yaitu siswa dapat mengembangkan keterampilan kreatif, kerja tim, menciptakan rasa kolaborasi sesama rekan, dan pemanfaatan teknologi digital. Kegiatan ini memberikan kontribusi positif dalam menginspirasi siswa untuk terlibat lebih aktif, serta mempromosikan potensi siswa di SMP Negeri 4 Malang melalui pameran virtual berbasis media sosial. 
Konstruksi Bahan Bekas sebagai Media Pembelajaran untuk Menjawab Isu-Isu Lingkungan Zahid Zufar At Thaariq; Jasmine Nurul Izza; Reno Nurdiyanto; Fikri Aulia; Devi Mariya Sulfa; Dhimas Adhitya Wijanarko
Proceedings Series of Educational Studies 2023: Seminar Nasional Teknologi Pendidikan
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um083.8523

Abstract

The world's environmental problems are never-ending. From carbon emissions, climate change,harmful land expansion to plastic waste. In education, these issues need to be given specialattention. However, there are still relatively few lessons on how to promote environmental issuesin the formal education system. Narrative review literature review is the method used in thisresearch. This article shows (1) how second-hand materials are used as learning media and (2) howteachers and students actively use second-hand materials as personalized learning media.Utilization of second-hand materials in learning is a form of adaptive learning system, one of whichis personalization system. Personalized learning by using second-hand materials facilitatesstudents' ability to solve problems or environmental issues. Thus, this article can be used as analternative reference in the use of second-hand materials as instructional media.
ANALISIS FISIBILITAS PASAR DAN KEUANGAN DETERGEN SIEKA GUNA MENDUKUNG GREEN ECONOMY DI INDONESIA Devi Mariya Sulfa; Grace Triana Kristianty; Kuntum Kinanthi Putri; Lucky Meisya Wandreina; Andiani Salsa Sabrina; Hendra Susanto
Jurnal Manajemen Vol. 13 No. 2 (2023): JURNAL MANAJEMEN VOL. 13 NO. 2 DESEMBER 2023
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30738/jm.v13i2.3734

Abstract

Perubahan arah industri ke green economy mendorong penerapan green product dan green marketing dalam aktivitas usaha. Peluang ini mendorong munculnya SIEKA Detergen yang mengkombinasikan saponin daun sengon dan teknologi enzim protease sebagai detergen biodegradable yang menerapkan prinsip green product. Artikel ini bertujuan untuk menganalisis kelayakan usaha yang ditinjau dari tangible dan intangible asset, serta menerapkan prinsip green economy dalam aktivitas usaha. Metode pelaksanaan dilakukan melalui tahap pra produksi, produksi, dan pasca produksi. Analisis pasar menunjukan bahwa SIEKA Detergen memiliki prospek pasar yang menjanjikan. Analisis produksi dan pemasaran menunjukkan bahwa pelaksanaan usaha dilakukan dengan optimal. Analisis keuangan menunjukkan payback period usaha sebesar 3,6 bulan, NPV sebesar Rp134.030.192,00, dan benefits cost ratio sebesar 1,6. Analisis berdasarkan intangible assets menunjukkan bahwa SIEKA Detergen sesuai dengan standarisasi SNI terkait kualitas detergen. Berdasarkan aspek-aspek analisis kelayakan usaha yang dilakukan, usaha SIEKA Detergen layak untuk dilanjutkan. Kata Kunci: detergen biodegradable, kelayakan usaha, green product Abstract The change in the direction of the industry towards a green economy encourages the application of green products and green marketing in business activities. This opportunity encouraged the emergence of SIEKA Detergent which combines saponins of sengon leaves and protease enzyme technology as a biodegradable detergent that applies the green product principle. This article aims to analyze business feasibility in terms of tangible and intangible assets, as well as apply green economy principles in business activities. The method of implementation is carried out through the stages of pre-production, production and post-production. Market analysis shows that SIEKA Detergent has a promising market prospect. Production and marketing analysis shows that business implementation is carried out optimally. Financial analysis shows a business payback period of 3.6 months, an NPV of IDR 134,030,192.00, and a benefits cost ratio of 1.6. Analysis based on intangible assets shows that SIEKA Detergent complies with SNI standards regarding detergent quality. Based on the aspects of the business feasibility analysis conducted, the SIEKA Detergent business is feasible to continue. Keywords: biodegradable detergent, business feasibility, green product