Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

Determination of Freshwater Fish Types for Cultivation Based on Water Quality Using Mamdani Fuzzy: Penentuan Jenis Ikan Air Tawar untuk Budidaya Berdasarkan Kualitas Air Menggunakan Fuzzy Mamdani Zayn, Afta Ramadhan; Al Farisi, Riswanda; Agung Nugroho, Benni; Heriadi, Agustono
TEKNOLOGI: Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Vol 15 No 2 (2025): July
Publisher : Universitas Pesantren Tinggi Darul 'Ulum (Unipdu) Jombang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26594/teknologi.v15i2.5748

Abstract

Determining suitable fish species based on the available water quality in freshwater aquaculture is crucial. Selecting fish that are compatible with the existing water conditions can significantly influence their growth and survival, which in turn affects the overall harvest. Assessing water quality must therefore be done carefully and accurately, as each fish species has specific water requirements to reproduce and thrive optimally. In this study, a fuzzy logic approach using the Mamdani method was employed to assess the suitability of different freshwater fish species based on water quality conditions. The input parameters considered in the system include temperature, dissolved oxygen, and pH. Based on these parameters, the system categorizes the suitability of each fish species into three levels: suitable, moderately suitable, and less suitable for cultivation. The results of testing show that the system is capable of generating varying recommendations depending on the given water quality conditions. For instance, under conditions of 28°C temperature, 5 mg/L of dissolved oxygen, and pH 7, the system recommended catfish, pangasius, and eel as the most suitable species for cultivation. These recommendations can serve as a useful reference for aquaculture practitioners in selecting fish species that align with the environmental conditions of their farming locations.
Pengembangan Aplikasi Pendeteksi Malware Berbasis Android Menggunakan Perintah Strace Alhamri, Rinanza Zulmy; Eliyen, Kunti; Cinderatama, Toga Aldila; Heriadi, Agustono
Jurnal Informatika Polinema Vol. 12 No. 1 (2025): Vol. 12 No. 1 (2025)
Publisher : UPT P2M State Polytechnic of Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Deteksi malware pada sistem operasi Android dapat dilakukan dengan mengidentifikasi system calls aplikasi sehingga dapat diklasifikasikan sebagai malware atau jinak. Banyak penelitian yang telah dilakukan untuk mengidentifikasi malware, namun pembahasannya belum mendetail sehingga proses deteksi malwre sulit untuk diimplementasikan pada sistem operasi Android. Penelitian ini membahas mengenai aplikasi pendeteksi malware berbasis Android yang dapat melakukan deteksi dengan menerapkan analisis dinamis berdasarkan system calls dengan melakukan rooting agar aplikasi dapat bekerja sesuai fungsi. Hal ini dikarenakan, perintah pelacakan system calls strace dieksekusi harus dengan akses root. Permasalahannya adalah bagaimana menggunakan Wrap Shell Script pada aplikasi pendeteksi malware berbasis Android agar dapat menjalankan perintah Strace. Hasil dari penelitian ini adalah aplikasi dapat menjalankan fungsi meliputi dapat melakukan registrasi, otentikasi, melihat daftar PID aplikasi, pendeteksian malware, melihat hasil deteksi malware, dan melihat halaman kredit telah berhasil dikembangkan.
IMPLEMENTASI KLASIFIKASI SOAL BERDASARKAN TAKSONOMI BLOOM MENGGUNAKAN ALGORITMA SVM Kusuma, Selvia Ferdiana; Heriadi, Agustono; Naufal, Mohammad Farid
Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi) Vol. 1 No. 1 (2017): PROSIDING SEMNAS INOTEK Ke-I Tahun 2017
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/inotek.v1i1.427

Abstract

Proses penilaian merupakan aspek penting dalam pembelajaran. Penilaian harus dilakukan secara benar agar dapat mengukur kemampuan peserta didik. Pada soal-soal yang digunakan untuk ujian pada program Studi Teknik Informatika Politeknik Kediri belum dilakukan pengklasifikasian soal berdasar tingkat kesulitannya. Sehingga pada proses penilaian tidak didasarkan atas pemberian soal-soal dengan tingkat kesulitan yang berbeda. Pada tahun 1995, Benjamin Bloom telah memperkenalkan adanya proses pengklasifikasian soal berdasarkan tingkat kesulitannya, metode tersebut dinamakan Taksonomi Bloom. Proses pengklasifikasian soal sesuai level pada taksonomi bloom tidaklah mudah jika dilakukan secara manual. Proses otomatisasi klasifikasi perlu dilakukan ketika akan melakukan klasifikasi soal dalam jumlah yang banyak, misalkan pada proses pengklasifikasian soal pada bank soal. Otomatisasi dilakukan selain untuk mempersingkat waktu juga untuk mengurangi tendensi dari ahli pada pengklasifikasian soal. Proses klasifikasi dilakukan dengan pengidentifikasian fitur leksikal dan sintaktik sebagai proses ekstraksi fitur, kemudian hasil ekstraksi fitur diklasifikasikan menggunakan algoritma SVM. Penelitian ini menghasilkan sebuah aplikasi yang dapat melakukan pengklasifikasian sejumlah soal berdasarkan taksonomi bloom menggunakan algoritma SVM. Aplikasi ini memiliki akurasi klasifikasi soal sebesar 86%.