Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

Aplikasi Pembelajaran Bahasa Inggris Berbasis Android Client Server untuk Sekolah Menengah Pertama Kelas 7 Widyastuti, Ratna
Jurnal Informatika dan Multimedia Vol 8 No 1 (2016): Jurnal Volume 8, No 1 (2016)
Publisher : Teknik Informatika Politeknik Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pemanfaatan teknologi informasi sangat diperlukan saat ini oleh berbagai pihak, termasuk bidang akademis. Dalam Kurikulum 2013 terdapat pergeseran tujuan pembelajaran dimana pada kurikulum lama peserta didik selalu diberi informasi oleh guru dan pada kurikulum baru peserta didik mencari informasi dari berbagai sumber. Informasi yang diperoleh siswa dapat melampaui batas guru dan satuan pendidikan. Teknologi sangat penting bagi bidang akademik, khususnya media pembelajaran bagi siswa siswi SMP berdasarkan kurikulum mengharuskan untuk mencari tahu dari berbagai sumber dari manapun tanpa batas. Untuk membantu dalam penyelesaian tugas serta mengikuti pergeseran suasana belajar maka diperlukan perangkat lunak untuk media pembelajaran siswa siswi. Aplikasi ini dibuat dengan basis data client server yang dapat dijelaskan bahwa server diimplementasikan pada web yang dirancang dengan bahasa pemrograman PHP yang terkoneksi dengan database mysql serta melayani web service untuk client. Sedangkan dari sisi client diimplementasikan pada perangkat bergerak android yang dirancang dengan bahasa pemrograman Java yang terkoneksi dengan web service dari sisi server. Sehingga dapat dibuat suatu Aplikasi Pembelajaran Bahasa Inggris berbasis android client server untuk SMP kelas 7. Aplikasi tersebut dapat memberikan materi kepada siswa dan melatih siswa dalam melakukan perbincangan dalam bahasa inggris serta memuliki fitur kamus yang dapat mengerti arti kata kerja maupun kalimat.
Aplikasi Mobile untuk Konsultasi Booking Praktek Dokter Nurfarida, Ellya; Widyastuti, Ratna; Hadi, Andika
Jurnal Informatika dan Multimedia Vol 7 No 1 (2015): Jurnal Volume 7, No 1 (2015)
Publisher : Teknik Informatika Politeknik Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kesehatan adalah suatu keadaan yang sejahtera dari badan, jiwa, dan social yang memungkinkan setiap orang hidup produktif. Salah satu upaya menjaga kesehatan adalah sering berkonsultasi kepada ahli kesehatan terkait kondisi tubuh. Namun dalam kenyataannya, jika tidak didukung dengan memiliki dokter pribadi, kegiatan konsultasi ke dokter ini menjadi tidak mudah. Masalah lain yang sering ditemui pasien adalah ketika akan berkonsultasi di tempat praktik dokter, pasien sering dipersulit dengan antrian dan proses booking. Untuk mengatasi hal ini, para pakar teknologi sudah beberapa kali membagun sistem online yang bertujuan untuk konsultasi kesehatan secara gratis. Namun belum ditemui sistem yang mampu meberikan fitur konsultasi chatting online sekaligus memesan (booking) praktek pada suatu waktu. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk membangun sebuah aplikasi mobile yang dapat membantu masyarakat berkonsultasi dengan dokter melalui aplikasi chatting serta dapat memesan waktu untuk berkonsultasi secara langsung di tempat praktik. Aplikasi yang dibangun dalam penelitian dapat digunakan oleh empat pengguna yaitu admin, dokter, member pasien, dan pengunjung. Aplikasi ini memiliki fitur antara lain admin dapat mengolah artikel kesehatan, member pasien dapat melakukan pendaftaran, berkonsultasi personal dengan dokter, dan berkonsultasi dalam grup. Dalam aplikasi ini juga disediakan fitur untuk booking praktek dokter. Aplikasi web mobile ini dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan framework JQuery Mobile.
Sistem Pendukung Keputusan untuk Menentukan Jabatan bagi Peserta Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan Widyastuti, Ratna; Sukya, Fadelis; Wiratmaja, Jefri Rendra
Jurnal Informatika dan Multimedia Vol 7 No 1 (2015): Jurnal Volume 7, No 1 (2015)
Publisher : Teknik Informatika Politeknik Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

— Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan atau yang dikenal dengan Diklatpim merupakan upaya untuk membentuk sosok seorang pemimpin yang sesuai dengan posisi(jabatan) yang ditempatinya. Sesuai dengan peraturan yang sudah ditentukan oleh pelakasana diklatpim untuk memperoleh jabatan, makadiperlukan kriteria-kriteria untuk menentukan siapa yang akan terpilih untuk menerima jabatan.Untuk membantu penentuan dalam menetapkan peserta yang layak menerima jabatan makadibutuhkan sebuah sistem pendukung keputusan.Salah satu metode yang dapat digunakan untuk Sistem PendukungKeputusan adalah dengan menggunakan pencocokan profile (profile macthing). Pada penelitian ini akan diangkat suatu kasus yaitu mencari alternatif terbaik bedasarkan kriteria-kriteria yangtelah ditentukan dengan mengggunakan metode pencocokan profil (profile matching). Metode ini dipilih karenamampu menyeleksi alternative terbaik dari sejumlah alternatif, dalam hal ini alternatif yang dimaksudkan yaitu yang berhak menerima jabatan berdasarkan kriteria-kriteria yang ditentukan. Penelitian dilakukan dengan menentukan aspek dan mencari nilai bobot untuk setiap aspek, mencari GAP antara profile dengankeadaan data dari peserta diklatpim. Kemudian dilakukan proses perankingan yang akan menentukan alternatif yang optimal, yaitu peserta diklatpim terbaik.
Prediksi Harga Saham Menggunakan Improved Multiple Linear Regression untuk Pencegahan Data Outlier Izzah, Abidatul; Widyastuti, Ratna
Kinetik: Game Technology, Information System, Computer Network, Computing, Electronics, and Control Vol 2, No 3, August-2017
Publisher : Universitas Muhammadiyah Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (821.105 KB) | DOI: 10.22219/kinetik.v2i3.268

Abstract

Seiring berkembangnya bisnis modern, prediksi harga saham selalu mendapat perhatian khusus oleh pakar ekonomi. Prediksi nilai saham menggunakan model Multiple Linear Regression (MLR) telah terbukti memberikan nilai prediksi yang presisi dan cukup baik. Namun di sisi lain, regresi linear memiliki beberapa kelemahan terhadap data outlier. Oleh karena itu pada penelitian ini dilakukan prediksi nilai harga saham menggunakan MLR yang dibantu dengan teknik K-Means dan Moving Average (MA) untuk mengatasi pengaruh data outlier. Pengujian diawali dengan pengumpulan data dan pra-proses data. Data harga saham yang akan digunakan dalam pengujian diperoleh dari laman finance.yahoo.com dengan kategori “Jakarta Composite Index (^JKSE)”. Selanjutnya proses prediksi dilakukan dengan hybrid MLR dengan K-Means dan MA untuk mengatasi titik-titik saham yang outlier. Dari hasil yang diperoleh, dapat dilihat bahwa pendekatan paling baik ditunjukkan oleh metode MLR dan MA yakni dengan nilai MSE sebesar 15087.465, RMSE sebesar 122.831, dan MAPE sebesar 3.255.
Prediksi Kelulusan Mata Kuliah Menggunakan Hybrid Fuzzy Inference System Izzah, Abidatul; Widyastuti, Ratna
Register: Jurnal Ilmiah Teknologi Sistem Informasi Vol 2, No 2 (2016): Juli-Desember
Publisher : Prodi Sistem Informasi - Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (580.146 KB) | DOI: 10.26594/register.v2i2.548

Abstract

 Perguruan Tinggi merupakan salah satu institusi yang menyimpan data yang sangat informatif jika diolah secara baik. Prediksi kelulusan mahasiswa merupakan kasus di Perguruan Tinggi yang cukup banyak diteliti. Dengan mengetahui prediksi status kelulusan mahasiswa di tengah semester, dosen dapat mengantisipasi atau memberi perhatian khusus pada siswa yang diprediksi tidak lulus. Metode yang digunakan sangat bervariatif termasuk metode Fuzzy Inference System (FIS). Namun dalam implementasinya, proses pembangkitan rule fuzzy sering dilakukan secara random atau berdasarkan pemahaman pakar sehingga tidak merepresentasikan sebaran data. Oleh karena itu, dalam penelitian ini digunakan teknik Decision Tree (DT) untuk membangkitkan rule. Dari uraian tersebut, penelitian bertujuan untuk memprediksi kelulusan mata kuliah menggunakan hybrid FIS dan DT. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data nilai Posttest, Tugas, Kuis, dan UTS dari 106 mahasiswa Politeknik Kediri pengikut mata kuliah Algoritma dan Struktur Data. Penelitian ini diawali dari membangkitkan 5 rule yang selanjutnya digunakan dalam inferensi. Tahap selanjutnya adalah implementasi FIS dengan tahapan fuzzifikasi, inferensi, dan defuzzifikasi. Hasil yang diperoleh adalah akurasi, sensitivitas, dan spesifisitas  masing-masing adalah 94.33%, 96.55%, dan 84.21%.   College is an institution that holds very informative data if it mined properly. Prediction about student’s graduation is a common case that many discussed. Having the predictions of student’s graduation in the middle semester, lecturer will anticipate or give some special attention to students who would be not passed. The method used to prediction is very varied including Fuzzy Inference System (FIS). However, fuzzy rule process is often generated randomly or based on knowledge experts that not represent the data distribution. Therefore, in this study, we used a Decision Tree (DT) technique for generate the rules. So, the research aims to predict courses graduation using hybrid FIS and DT. Dataset used is the posttest score, tasks score, quizzes score, and middle test score from 106 students of the Polytechnic Kediri who took Algorithms and Data Structures. The research started by generating 5 rules by decision tree. The next is implementation of FIS that consist of fuzzification, inference, and defuzzification. The results show that the classifier give a good result in an accuracy, sensitivity, and specificity respectively was 94.33%, 96.55% and 84.21%.
TANTANGAN DALAM DIAGNOSIS DAN MANAJEMEN PADA KEHAMILAN DENGAN THALASSEMIA MAJOR: LAPORAN KASUS Layarta, Crismanto; Prijatna, Arief; Widyastuti, Ratna
Biomedika Vol 11, No 1 (2019): Biomedika Februari 2019
Publisher : Universitas Muhamadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/biomedika.v11i1.7843

Abstract

Thalassemia (including one type of haemoglobinopathies) is the most common genetic disease in the world. Pregnancy with thalassemia major is at risks of fetal hypoxia, intrauterine growth restriction, and prematurity as twice as normal pregnancy. We report a case of pregnancy, 28-years-old pregnant woman, in poorly treated thalassemia major patient. She came to obstetric outpatient clinic for the first antenatal care. Her gestational age was 19-20 weeks. She was diagnosed with thalassemia major previously, with poorly treated. She was pale and her spleen was enlarged with Schuffner score amounted to four. Her face showed Cooley facies which is specified in thalassemia patient. Her initial hemoglobin level was 2.2 g/dL with hypochromic microcytic erythrocyte. Thereafter, she underwent 4 series of packed red cell transfusion until delivery. The electrocardiography showed left ventricular hypertrophy with global ischemia. The pregnancy was terminated by elective caesarean section by indication of cephalopelvic disproportion. There was no intrapartum and postpartum complication in this patient. Her baby was 2,800 grams and 47 cm in length. Hereinafter, no abnormalities were found in neonatal examination. This case emphasizes the importance of establishing a diagnosis and the optimal treatment op of thalassemia major during pregnancy. Collaboration of obstetrician, cardiologist, hematologist, and neonatologist is needed to attain favorable pregnancy outcome in thalassemia major pregnant patients.Keywords: Thalassemia Major, Pregnancy, Outcome
Pengembangan Rumah Software Sebagai Upaya Melatih Jiwa Kewirausahaan Mahasiswa Teknik Informatika Kusuma, Selvia Ferdiana; Widyastuti, Ratna
Jurnal IMPACT: Implementation and Action Vol. 1 No. 2 (2019)
Publisher : Politeknik Negeri Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1128.616 KB) | DOI: 10.31961/impact.v1i2.741

Abstract

Students are one of the agents of change. The development of a region will depend on the younger generation activities. Therefore, the young generation development needs to be considered. Today the information technology is developing very rapidly, but the momentum cannot be utilized by Informatics Engineering students. Even though they can be connected and collaborate with each other, it is possible to come up with new products that can help the development of Indonesia, especially in the field of Information Technology. The majority of them do not know how to start doing business in the Information Technology field. In this community service program, the proponent proposes an idea to solve the problem by developing a student software home website to display products that have been created and are ready for sale. This website is used as a promotional media which able to introduce and promote products produced by Informatics Engineering students. The existence of this home software website will not only bring benefits to students but also can bring benefits to the community in general. Citizens who want to find out about the desired software creation services do not need to feel difficult again for looking information because all information related to the desired software products is provided on this website. This home software website creation program is carried out in 5 stages: preparation, requirements analysis, website creation, implementation, and report generation. Now the student software home website become an information media that can provide information related to service products provided by Informatics Engineering students.
Prediksi Kelulusan Mata Kuliah Menggunakan Hybrid Fuzzy Inference System Izzah, Abidatul; Widyastuti, Ratna
Register: Jurnal Ilmiah Teknologi Sistem Informasi Vol 2, No 2 (2016): July
Publisher : Information Systems - Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26594/register.v2i2.548

Abstract

 Perguruan Tinggi merupakan salah satu institusi yang menyimpan data yang sangat informatif jika diolah secara baik. Prediksi kelulusan mahasiswa merupakan kasus di Perguruan Tinggi yang cukup banyak diteliti. Dengan mengetahui prediksi status kelulusan mahasiswa di tengah semester, dosen dapat mengantisipasi atau memberi perhatian khusus pada siswa yang diprediksi tidak lulus. Metode yang digunakan sangat bervariatif termasuk metode Fuzzy Inference System (FIS). Namun dalam implementasinya, proses pembangkitan rule fuzzy sering dilakukan secara random atau berdasarkan pemahaman pakar sehingga tidak merepresentasikan sebaran data. Oleh karena itu, dalam penelitian ini digunakan teknik Decision Tree (DT) untuk membangkitkan rule. Dari uraian tersebut, penelitian bertujuan untuk memprediksi kelulusan mata kuliah menggunakan hybrid FIS dan DT. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data nilai Posttest, Tugas, Kuis, dan UTS dari 106 mahasiswa Politeknik Kediri pengikut mata kuliah Algoritma dan Struktur Data. Penelitian ini diawali dari membangkitkan 5 rule yang selanjutnya digunakan dalam inferensi. Tahap selanjutnya adalah implementasi FIS dengan tahapan fuzzifikasi, inferensi, dan defuzzifikasi. Hasil yang diperoleh adalah akurasi, sensitivitas, dan spesifisitas  masing-masing adalah 94.33%, 96.55%, dan 84.21%.   College is an institution that holds very informative data if it mined properly. Prediction about student’s graduation is a common case that many discussed. Having the predictions of student’s graduation in the middle semester, lecturer will anticipate or give some special attention to students who would be not passed. The method used to prediction is very varied including Fuzzy Inference System (FIS). However, fuzzy rule process is often generated randomly or based on knowledge experts that not represent the data distribution. Therefore, in this study, we used a Decision Tree (DT) technique for generate the rules. So, the research aims to predict courses graduation using hybrid FIS and DT. Dataset used is the posttest score, tasks score, quizzes score, and middle test score from 106 students of the Polytechnic Kediri who took Algorithms and Data Structures. The research started by generating 5 rules by decision tree. The next is implementation of FIS that consist of fuzzification, inference, and defuzzification. The results show that the classifier give a good result in an accuracy, sensitivity, and specificity respectively was 94.33%, 96.55% and 84.21%.
Pengembangan Exercise Matematika Berbasis WEB Dengan Pendekatan Realistic Mathematic Education (RME) Widyastuti, Ratna; Eliyen, Kunti
JURNAL PETIK Vol 8, No 1 (2022): Vol 8 No 1 Tahun 2022
Publisher : Institut Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31980/jpetik.v8i1.1228

Abstract

Abstract - Mathematics is one of the compulsory subjects in basic education, because mathematics has an important role both in everyday life and in the development of science and technology. In the world of education, mastery of mathematical competencies is known as mathematical literacy skills. In order to help teachers to provide understanding to students, it is necessary to apply Realistic Mathematic Education (RME), In the implementation of RME, a web-based exercise book was developed so that students could use it in learning mathematics by solving problems in real life mathematically so that students' mathematical literacy skills could be improved. The result of this research is a web-based application using waterfall method that contains exercises in mathematics according to the RME approach which can be used as a medium for learning mathematics. Keywords – Mathematic, Realistic Mathematic, Exercise, Web Application Abstrak - Matematika merupakan pelajaran wajib dalam jenjang pendidikan dasar. Matematika mempunyai peran penting baik dalam kehidupan sehari-hari maupun dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Dalam dunia pendidikan, penguasaan kompetensi matematika dikenal dengan istilah kemampuan literasi matematika. Dalam rangka membantu pengajar untuk memberi pemahaman kepada siswa maka perlu diterapkan pembelajaran dengan mendesain soal tipe  Realistic Mathematics Education. Dalam implementasi RME dikembangkan suatu exercise yang berbasis web agar dapat digunakan siswa dalam mempelajari matematika dengan menyelesaikan masalah dalam kehidupan nyata secara matematis sehingga kemampuan literasi matematika siswa dapat ditingkatkan. Hasil dari penelitian ini adalah aplikasi berbasis web yang memuat latihan soal metematika tipe soal Realistic Mathematics yang dapat digunakan sebagai media pembelajaran matematika. Aplikasi dibangun dengan menggunakan teknologi berbasis web dengan metode penelitian pengembangan waterfall. Pengguna sistem adalah siswa dan guru sebagai admin.  Kata Kunci – Matematika, Realistic Mathematic Education, Exercise Book, Aplikasi Web
Pelatihan Pengolahan Sampah Plastik Untuk Meningkatkan Kesadaran Masyarakat Kelurahan Kerten Akan Bahaya Sampah Plastik dengan Langkah Berkelanjutan Prihadi, Singgih; Yogatama, Muhamad Andito; Rachmansyah, Anfika; Shefiani, Nadia; Eka Karistalia, Novilalia; Sari, Novita Vetika; Viola Khalifah, Pradivta; Widyastuti, Ratna; Cardinalia, Rheigi Shaula; Azzahra, Sabrilla Almas; Azilia, Wika
Society : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 2, No 5 (2023): September
Publisher : Edumedia Solution

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55824/jpm.v2i5.331

Abstract

Community activities are not far from garbage, even in every activity there is always trash. If the waste we produce is not managed properly it will have an impact on the environment and this will also have an impact on us. To prevent and overcome this, Sebelas Maret University KKN students carry out a community service program in the form of socialization activities and training in managing plastic waste into products that have economic value in the form of a ruler. This community training activity uses lecture, demonstration, and practice methods. The purpose of this activity is so that residents of the Kerten sub-district can continue to develop creativity and innovation in processing household waste, especially plastic. The results obtained from this activity are enthusiasm from the training participants so that they can foster their creativity and innovation in plastic waste management, open to knowledge about the dangers of plastic waste to life and increase skills in plastic waste management.