Articles
SELEKSI PRODUK ERP OPEN SOURCE MENGGUNAKAN AHP: STUDI KASUS UKM PENGEMBANG PERANGKAT LUNAK
Hasibuan, Muhammad Azani
Jurnal Rekayasa Sistem & Industri Vol 2 No 02 (2015): Jurnal Rekayasa Sistem & Industri - April 2015
Publisher : School of Industrial and System Engineering, Telkom University
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (253.167 KB)
Tingkat kegagalan proyek implementasi ERP masih tinggi. Bagaimanapun ERP memungkinkan organisasi mencapai keunggulan kompetitif organisasi. Untuk alasan ini, perencanaan implementasi ERP harus dilaksanakan dengan tepat dan menyeluruh untuk pra-implementasi, implementasi, dan pasca-implementasi. Penelitian ini menyajikan sebuah studi kasus terhadap sebuah UKM di Indonesia yang berencana mengadopsisistem ERP. Penelitian dilakukan pada inisial proyek (pra-implementasi ERP), bertujuan untuk memilih paket ERP yang sesuai untuk perusahaan. Seleksi paket ERP dibatasi pada open source system yang sesuai bagi organisasi dengan metode pengambilan keputusan menggunakan AHP. Penelitian ini merekomendasikan produk OpenERP untuk diimplementasikan di perusahaan.
APPLICATION PROGRAMMING INTERFACES PADA APLIKASI GEO SOCIAL COMMERCE
Pambudy, Ainu Faisal;
Gumilang, Soni Fajar Surya;
Hasibuan, Muhammad Azani
Jurnal Rekayasa Sistem & Industri Vol 2 No 03 (2015): Jurnal Rekayasa Sistem & Industri - Juli 2015
Publisher : School of Industrial and System Engineering, Telkom University
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (370.965 KB)
|
DOI: 10.25124/jrsi.v2i03.61
Dengan maraknya dunia digital dan internet kebanyakan dari kita mencari barang atau jasa di internet, walaupun sebenarnya hal yang kita cari tersebut ada disekitar kita. Kami telah melakukan survey kepada 395 koresponden, 71% orang pernah mengalami kesulitan mencari barang atau jasa yang dibutuhkan. Disisi lain 62% penjual mengaku pernah kesulitan mempromosikan produk atau jasa mereka. Dari questioner tersebut juga didapatkan beberapa masalah yang dialami penjual dan pembeli. Marketspot merupakan sebuah solusi Geo Social Commerce yang eklusif di mobile phone untuk membantu penjual bertemu dengan customer disekelilingnya dengan menampilkan customer yang membutuhkan di sebuah peta, dapat langsung berinteraksi dan begitu sebaliknya. Dalam solusi ini kami menggabungkan unsur social dan e-commerce yang berbasis GIS. Produk dalam penelitian ini adalah API dan versi website. API dan web dibuat berbasis PHP dengan framework Laravel 5. REST API yang dibuat disini menghasilkan data dalam bentuk JSON. Dalam proses pengembangannya API ini dikerjakan dengan metode iterative dan incremental.
Sistem Informasi Pengelolaan Penjualan Aplikasi Pada Perancangan Startup Notice Dengan Metode SCRUM
Kusumandari, Kurnia;
Gumilang, Sony Fajar Surya;
Hasibuan, Muhammad Azani
Jurnal Rekayasa Sistem & Industri Vol 4 No 01 (2017): Jurnal Rekayasa Sistem & Industri - Juni 2017
Publisher : School of Industrial and System Engineering, Telkom University
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (550.919 KB)
|
DOI: 10.25124/jrsi.v4i01.153
Sebuah perusahaan yang bergerak dibidang penjualan produk atau jasa wajib memiliki sebuah media promosi agar dapat menarik dan berinteraksi dengan pelanggan. PT Notice Technology merupakan sebuah startup yang menyediakan solusi bagi dunia pendidikan melalui produk aplikasi yang dikembangkan, yaitu notice monitoring system. Startup yang baru didirikan tersebut belum memiliki sarana atau media yang dapat menjembatani komunikasi dengan calon pelanggan. Proses penjualan aplikasi masih dilakukan secara door to door sehingga hal ini kurang efektif untuk menjangkau pelanggan yakni sekolah atau institusi pendidikan di seluruh Indonesia. Selain itu juga proses pencatatan keuangan hanya dilakukan melalui Ms Excel dan belum terintegrasi dengan database. Oleh karena itu, permasalahan pada penelitian ini adalah bagaimana membangun suatu sistem informasi pengelolaan penjualan yang efektif dan solutif bagi perusahaan dan pelanggan. Metodologi penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah scrum. Metode ini dipilih karena mampu menyelesaikan proyek-proyek kompleks dengan pendekatan yg inovatif. Aplikasi ini juga dilengkapi dengan SMS Gateway sebagai media informasi yang masih sering digunakan oleh semua kalangan. Dengan adanya sistem informasi pengelolaan penjualan diharapkan dapat menjadi solusi yang tepat bagi penjual dan pembeli dalam berkomunikasi, sehingga dapat meningkatkan penjualan dan menjaga loyalitas pelanggan.
MEMBANGUN APLIKASI KEMAHASISWAAN BERBASIS WEB MODUL PENGELOLAAN KEGIATAN HIMPUNAN PADA SISI HIMPUNAN MENGGUNAKAN METODE ITERATIVE AND INCREMENTAL
Nafi’ah, Anisatun;
Gumilang, Soni Fajar Surya;
Hasibuan, Muhammad Azani
Jurnal Rekayasa Sistem & Industri Vol 3 No 02 (2016): Jurnal Rekayasa Sistem & Industri - April 2016
Publisher : School of Industrial and System Engineering, Telkom University
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (563.443 KB)
|
DOI: 10.25124/jrsi.v3i02.33
Pengelolaan kegiatan himpunan yang dulunya masih menggunakan cara manual, yaitu melakukan pengajuan kegiatannya dengan menyerahkan berkas proposal pengajuan untuk meminta persetujuan. Kemudian harus mendapatkan persetujuan dari beberapa pihak terkait yang juga memakan waktu lumayan lama yang menjadikan hal tersebut tidak efektif. Hal yang tidak efisien saat proses pengajuan tersebut adalah pada saat himpunan harus melakukan print ulang saat himpunan menerima pemberitahuan bahwa ada yang harus direvisi. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan aplikasi web untuk pengelolaan kegiatan himpunan difokuskan pada sisi himpunan khusus untuk pengajuan proposal kegiatan sampai laporan pertanggung jawaban (LPJ) kegiatan menjadi terpusat yang berada di Google Drive. Untuk pengembangan aplikasi FAIRSHIP digunakan metodologi Iterative and Incremental yang dibuat ada 3 increment dengan melibatkan analisis, perancangan, coding, integrasi, pengujian, dan meninjau kekurangan secara bertahap. Aplikasi web itu sendiri dibangun dengan menggunakan konsep Model View Controller (MVC) yang memanfaatkan bahasa pemrograman PHP dengan CodeIgniter framework dan database MySQL. Dengan menggunakan aplikasi ini, himpunan tidak hanya dengan mudah untuk melakukan proses pengajuan proposal sampai kegiatan yang diajukan berhasil diselenggarakan. Pengujian yang dilakukan dengan 2 cara, yaitu dengan metode Black Box pada sudut pandang teknikal dan User Acceptance Test (UAT) pada sudut pandang strategis. Hasil pada pengujian Black Box menunjukkan bahwa secara keseluruhan aplikasi dapat bekerja sesuai dengan kebutuhan dari user. Sementara itu, hasil skor UAT menunjukkan angka 85,23% yang berarti aplikasi dapat diterima dengan sangat baik oleh user. Secara keseluruhan, hasil yang dihasilkan dari kedua pengujian tesrsebut sudah cukup positif yang berarti bahwa fitur dalam aplikasi FAIRSHIP yang dikembangkan dapat diterapkan.
APPLICATION PROGRAMMING INTERFACES PADA APLIKASI GEO SOCIAL COMMERCE
Pambudy, Ainu Faisal;
Gumilang, Soni Fajar Surya;
Hasibuan, Muhammad Azani
Jurnal Rekayasa Sistem & Industri Vol 2 No 03 (2015): Jurnal Rekayasa Sistem & Industri - Juli 2015
Publisher : School of Industrial and System Engineering, Telkom University
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.25124/jrsi.v2i03.61
Dengan maraknya dunia digital dan internet kebanyakan dari kita mencari barang atau jasa di internet, walaupun sebenarnya hal yang kita cari tersebut ada disekitar kita. Kami telah melakukan survey kepada 395 koresponden, 71% orang pernah mengalami kesulitan mencari barang atau jasa yang dibutuhkan. Disisi lain 62% penjual mengaku pernah kesulitan mempromosikan produk atau jasa mereka. Dari questioner tersebut juga didapatkan beberapa masalah yang dialami penjual dan pembeli. Marketspot merupakan sebuah solusi Geo Social Commerce yang eklusif di mobile phone untuk membantu penjual bertemu dengan customer disekelilingnya dengan menampilkan customer yang membutuhkan di sebuah peta, dapat langsung berinteraksi dan begitu sebaliknya. Dalam solusi ini kami menggabungkan unsur social dan e-commerce yang berbasis GIS. Produk dalam penelitian ini adalah API dan versi website. API dan web dibuat berbasis PHP dengan framework Laravel 5. REST API yang dibuat disini menghasilkan data dalam bentuk JSON. Dalam proses pengembangannya API ini dikerjakan dengan metode iterative dan incremental.
Sistem Informasi Pengelolaan Penjualan Aplikasi Pada Perancangan Startup Notice Dengan Metode SCRUM
Kusumandari, Kurnia;
Gumilang, Sony Fajar Surya;
Hasibuan, Muhammad Azani
Jurnal Rekayasa Sistem & Industri Vol 4 No 01 (2017): Jurnal Rekayasa Sistem & Industri - Juni 2017
Publisher : School of Industrial and System Engineering, Telkom University
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.25124/jrsi.v4i01.153
Sebuah perusahaan yang bergerak dibidang penjualan produk atau jasa wajib memiliki sebuah media promosi agar dapat menarik dan berinteraksi dengan pelanggan. PT Notice Technology merupakan sebuah startup yang menyediakan solusi bagi dunia pendidikan melalui produk aplikasi yang dikembangkan, yaitu notice monitoring system. Startup yang baru didirikan tersebut belum memiliki sarana atau media yang dapat menjembatani komunikasi dengan calon pelanggan. Proses penjualan aplikasi masih dilakukan secara door to door sehingga hal ini kurang efektif untuk menjangkau pelanggan yakni sekolah atau institusi pendidikan di seluruh Indonesia. Selain itu juga proses pencatatan keuangan hanya dilakukan melalui Ms Excel dan belum terintegrasi dengan database. Oleh karena itu, permasalahan pada penelitian ini adalah bagaimana membangun suatu sistem informasi pengelolaan penjualan yang efektif dan solutif bagi perusahaan dan pelanggan. Metodologi penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah scrum. Metode ini dipilih karena mampu menyelesaikan proyek-proyek kompleks dengan pendekatan yg inovatif. Aplikasi ini juga dilengkapi dengan SMS Gateway sebagai media informasi yang masih sering digunakan oleh semua kalangan. Dengan adanya sistem informasi pengelolaan penjualan diharapkan dapat menjadi solusi yang tepat bagi penjual dan pembeli dalam berkomunikasi, sehingga dapat meningkatkan penjualan dan menjaga loyalitas pelanggan.
MEMBANGUN APLIKASI KEMAHASISWAAN BERBASIS WEB MODUL PENGELOLAAN KEGIATAN HIMPUNAN PADA SISI HIMPUNAN MENGGUNAKAN METODE ITERATIVE AND INCREMENTAL
Nafi’ah, Anisatun;
Gumilang, Soni Fajar Surya;
Hasibuan, Muhammad Azani
Jurnal Rekayasa Sistem & Industri Vol 3 No 02 (2016): Jurnal Rekayasa Sistem & Industri - April 2016
Publisher : School of Industrial and System Engineering, Telkom University
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.25124/jrsi.v3i02.33
Pengelolaan kegiatan himpunan yang dulunya masih menggunakan cara manual, yaitu melakukan pengajuan kegiatannya dengan menyerahkan berkas proposal pengajuan untuk meminta persetujuan. Kemudian harus mendapatkan persetujuan dari beberapa pihak terkait yang juga memakan waktu lumayan lama yang menjadikan hal tersebut tidak efektif. Hal yang tidak efisien saat proses pengajuan tersebut adalah pada saat himpunan harus melakukan print ulang saat himpunan menerima pemberitahuan bahwa ada yang harus direvisi. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan aplikasi web untuk pengelolaan kegiatan himpunan difokuskan pada sisi himpunan khusus untuk pengajuan proposal kegiatan sampai laporan pertanggung jawaban (LPJ) kegiatan menjadi terpusat yang berada di Google Drive. Untuk pengembangan aplikasi FAIRSHIP digunakan metodologi Iterative and Incremental yang dibuat ada 3 increment dengan melibatkan analisis, perancangan, coding, integrasi, pengujian, dan meninjau kekurangan secara bertahap. Aplikasi web itu sendiri dibangun dengan menggunakan konsep Model View Controller (MVC) yang memanfaatkan bahasa pemrograman PHP dengan CodeIgniter framework dan database MySQL. Dengan menggunakan aplikasi ini, himpunan tidak hanya dengan mudah untuk melakukan proses pengajuan proposal sampai kegiatan yang diajukan berhasil diselenggarakan. Pengujian yang dilakukan dengan 2 cara, yaitu dengan metode Black Box pada sudut pandang teknikal dan User Acceptance Test (UAT) pada sudut pandang strategis. Hasil pada pengujian Black Box menunjukkan bahwa secara keseluruhan aplikasi dapat bekerja sesuai dengan kebutuhan dari user. Sementara itu, hasil skor UAT menunjukkan angka 85,23% yang berarti aplikasi dapat diterima dengan sangat baik oleh user. Secara keseluruhan, hasil yang dihasilkan dari kedua pengujian tesrsebut sudah cukup positif yang berarti bahwa fitur dalam aplikasi FAIRSHIP yang dikembangkan dapat diterapkan.
Sistem Informasi Pengelolaan Penjualan Aplikasi Pada Perancangan Startup Notice Dengan Metode SCRUM
Kurnia Kusumandari;
Sony Fajar Surya Gumilang;
Muhammad Azani Hasibuan
JRSI (Jurnal Rekayasa Sistem dan Industri) Vol 4 No 01 (2017): Jurnal Rekayasa Sistem & Industri - Juni 2017
Publisher : School of Industrial and System Engineering, Telkom University
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.25124/jrsi.v4i01.153
Sebuah perusahaan yang bergerak dibidang penjualan produk atau jasa wajib memiliki sebuah media promosi agar dapat menarik dan berinteraksi dengan pelanggan. PT Notice Technology merupakan sebuah startup yang menyediakan solusi bagi dunia pendidikan melalui produk aplikasi yang dikembangkan, yaitu notice monitoring system. Startup yang baru didirikan tersebut belum memiliki sarana atau media yang dapat menjembatani komunikasi dengan calon pelanggan. Proses penjualan aplikasi masih dilakukan secara door to door sehingga hal ini kurang efektif untuk menjangkau pelanggan yakni sekolah atau institusi pendidikan di seluruh Indonesia. Selain itu juga proses pencatatan keuangan hanya dilakukan melalui Ms Excel dan belum terintegrasi dengan database. Oleh karena itu, permasalahan pada penelitian ini adalah bagaimana membangun suatu sistem informasi pengelolaan penjualan yang efektif dan solutif bagi perusahaan dan pelanggan. Metodologi penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah scrum. Metode ini dipilih karena mampu menyelesaikan proyek-proyek kompleks dengan pendekatan yg inovatif. Aplikasi ini juga dilengkapi dengan SMS Gateway sebagai media informasi yang masih sering digunakan oleh semua kalangan. Dengan adanya sistem informasi pengelolaan penjualan diharapkan dapat menjadi solusi yang tepat bagi penjual dan pembeli dalam berkomunikasi, sehingga dapat meningkatkan penjualan dan menjaga loyalitas pelanggan.
MEMBANGUN APLIKASI KEMAHASISWAAN BERBASIS WEB MODUL PENGELOLAAN KEGIATAN HIMPUNAN PADA SISI HIMPUNAN MENGGUNAKAN METODE ITERATIVE AND INCREMENTAL
Anisatun Nafi’ah;
Soni Fajar Surya Gumilang;
Muhammad Azani Hasibuan
JRSI (Jurnal Rekayasa Sistem dan Industri) Vol 3 No 02 (2016): Jurnal Rekayasa Sistem & Industri - April 2016
Publisher : School of Industrial and System Engineering, Telkom University
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.25124/jrsi.v3i02.33
Pengelolaan kegiatan himpunan yang dulunya masih menggunakan cara manual, yaitu melakukan pengajuan kegiatannya dengan menyerahkan berkas proposal pengajuan untuk meminta persetujuan. Kemudian harus mendapatkan persetujuan dari beberapa pihak terkait yang juga memakan waktu lumayan lama yang menjadikan hal tersebut tidak efektif. Hal yang tidak efisien saat proses pengajuan tersebut adalah pada saat himpunan harus melakukan print ulang saat himpunan menerima pemberitahuan bahwa ada yang harus direvisi. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan aplikasi web untuk pengelolaan kegiatan himpunan difokuskan pada sisi himpunan khusus untuk pengajuan proposal kegiatan sampai laporan pertanggung jawaban (LPJ) kegiatan menjadi terpusat yang berada di Google Drive. Untuk pengembangan aplikasi FAIRSHIP digunakan metodologi Iterative and Incremental yang dibuat ada 3 increment dengan melibatkan analisis, perancangan, coding, integrasi, pengujian, dan meninjau kekurangan secara bertahap. Aplikasi web itu sendiri dibangun dengan menggunakan konsep Model View Controller (MVC) yang memanfaatkan bahasa pemrograman PHP dengan CodeIgniter framework dan database MySQL. Dengan menggunakan aplikasi ini, himpunan tidak hanya dengan mudah untuk melakukan proses pengajuan proposal sampai kegiatan yang diajukan berhasil diselenggarakan. Pengujian yang dilakukan dengan 2 cara, yaitu dengan metode Black Box pada sudut pandang teknikal dan User Acceptance Test (UAT) pada sudut pandang strategis. Hasil pada pengujian Black Box menunjukkan bahwa secara keseluruhan aplikasi dapat bekerja sesuai dengan kebutuhan dari user. Sementara itu, hasil skor UAT menunjukkan angka 85,23% yang berarti aplikasi dapat diterima dengan sangat baik oleh user. Secara keseluruhan, hasil yang dihasilkan dari kedua pengujian tesrsebut sudah cukup positif yang berarti bahwa fitur dalam aplikasi FAIRSHIP yang dikembangkan dapat diterapkan.
APPLICATION PROGRAMMING INTERFACES PADA APLIKASI GEO SOCIAL COMMERCE
Ainu Faisal Pambudy;
Soni Fajar Surya Gumilang;
Muhammad Azani Hasibuan
JRSI (Jurnal Rekayasa Sistem dan Industri) Vol 2 No 03 (2015): Jurnal Rekayasa Sistem & Industri - Juli 2015
Publisher : School of Industrial and System Engineering, Telkom University
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.25124/jrsi.v2i03.61
Dengan maraknya dunia digital dan internet kebanyakan dari kita mencari barang atau jasa di internet, walaupun sebenarnya hal yang kita cari tersebut ada disekitar kita. Kami telah melakukan survey kepada 395 koresponden, 71% orang pernah mengalami kesulitan mencari barang atau jasa yang dibutuhkan. Disisi lain 62% penjual mengaku pernah kesulitan mempromosikan produk atau jasa mereka. Dari questioner tersebut juga didapatkan beberapa masalah yang dialami penjual dan pembeli. Marketspot merupakan sebuah solusi Geo Social Commerce yang eklusif di mobile phone untuk membantu penjual bertemu dengan customer disekelilingnya dengan menampilkan customer yang membutuhkan di sebuah peta, dapat langsung berinteraksi dan begitu sebaliknya. Dalam solusi ini kami menggabungkan unsur social dan e-commerce yang berbasis GIS. Produk dalam penelitian ini adalah API dan versi website. API dan web dibuat berbasis PHP dengan framework Laravel 5. REST API yang dibuat disini menghasilkan data dalam bentuk JSON. Dalam proses pengembangannya API ini dikerjakan dengan metode iterative dan incremental.