Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Meteor STIP Marunda

CALCULATE THE ESTIMATED LOADING TIME OF CAUSTIC SODA ACCORDING ON THE AMOUNT OF CAUSTIC SODA LOADED ON MT AKRA 102. Guntoro, Herlan; Yudhiyono; Parulian, Daniel
Meteor STIP Marunda Vol 16 No 2 (2023): Desember
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (P3M) STIP Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36101/msm.v16i2.337

Abstract

Sodium Hydroxide is a chemical with the chemical formula NaOH. At room temperature Sodium Hydroxide is a white powder (ATSDR, 2014), known as Caustic Soda, because it gives a burning effect on the skin and causes yellow spots on fabrics and paper (PHE, 2019). Caustic soda is included in the category of hazardous materials categorized by the International Maritime Organization when transported by ship. In order to reduce costs, it is sought to streamline the loading time of Caustic soda into the ship without ignoring the established safety procedures. For this reason, it is necessary to calculate the loading time, to ensure that the time required during the implementation of loading activities is not too much different from the predetermined time. To estimate the loading time can be done by calculating the maximum transfer rate of caustic soda can also be calculated based on time reports from previous loading activities. It is expected that with an estimate of loading time that can be calculated accurately based on the amount of caustic soda loaded, the calculation of costs associated with loading activities can be estimated more accurately.
Realisasi Pemberlakuan Peraturan Keselamatan Pelayaran Guna Memberi Rasa Aman Bagi Wisatawan Di Pelabuhan Labuan Bajo Simanjuntak, P. Dwikora; Guntoro, R. Herlan; Hidayat, Arif; M. Ridwan
Meteor STIP Marunda Vol 16 No 2 (2023): Desember
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (P3M) STIP Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36101/msm.v16i2.349

Abstract

Keselamatan dan rasa aman merupakan aspek penting dalam pengembangan destinasi wisata. Meningkatnya tingkat keselamatan di pelabuhan Labuan Bajo memiliki dampak positif dalam meningkatkan pengalaman wisatawan dan mendukung pertumbuhan ekonomi di daerah ini. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi realisasi pemberlakuan peraturan keselamatan pelayaran dan dampaknya pada rasa aman wisatawan di Pelabuhan Labuan Bajo.Penelitian ini dilakukan melalui metode analisis statistik deskriptif dan analisis regresi sederhana untuk memahami hubungan antara implementasi peraturan keselamatan pelayaran dan persepsi rasa aman wisatawan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masing-masing data validitas peraturan keselatan dan rasa aman terhadap perbandingan rhitung dan rtabel dinyatakan valid. Sedangkan nilai cronbach’s alpha > 0,70 maka dapat disimpulkan bahwa item kuisioner dinyatakan reliabel. Hasil uji normalitas bahwa data normal dilihat dari kolom signifikan menunjukkan angka 0.200 > 0.05 dan dapat disimpulkan bahwa nilai residual berdistribusi normal. Hasil uji liniaritas didapatkan nilai deviation from linierity sebesar 0,688 > 0,05, maka disimpulkan bahwa terdaapt hubungan yang linear antara variable bebas dan terikat. Output regresi linier menunjukkan bahwa nilai F hitung = 4,981 dengan tingkat signifikansi sebesar 0,032 < 0,05, maka model regresi dapat dipakai untuk memprediksi variabel partisipasi atau dengan kata lain terdapat pengaruh variabel Peraturan Keselamatan (X) terhadap variabel Rasa Aman (Y).