Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

Peran Guru Melalui Metode Bercerita dalam Perkembangan Bahasa Anak Ramadani, Novia; Harjani , Haryanti Jaya
Journal of Education Research Vol. 5 No. 3 (2024)
Publisher : Perkumpulan Pengelola Jurnal PAUD Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37985/jer.v5i3.1354

Abstract

Penelitian ini membahas tentang peran guru melalui metode bercerita dalam perkembangan bahasa di TK Al-Istiqomah kelompok A Desa Cibeteung Muara Kecamatan Ciseeng Kabupaten Bogor Provinsi Jawa Barat. Metode penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif dengan pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan analisis data Miles and Huberman. Subyek pada penelitian ini berjumlah lima belas anak. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan Peran guru sebagai pembimbing melalui metode bercerita dalam perkembangan bahasa di TK Al-Istiqomah Kelompok A telah berhasil diterapkan dengan baik mulai dari perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi; Tahap perkembangan bahasa anak seperti pralinguistik, linguistik, holofrasis, dan ucapan dua kata. Hasil penelitian di TK Al-Istiqomah Desa Cibeuteung Muara Kecamatan Ciseeng Kabupaten Bogor Provisi Jawa Barat memperoleh perkembangan bahasa yang baik dan meningkatkan kosa kata dengan baik. Hal ini dibuktikan dengan anak sudah dapat menggunakan bahasa Indonesia dengan baik saat berinteraksi dengan teman sebaya sehingga anak memperoleh banyak kosa kata. 
Analisis Permasalahan Perkembangan Peserta Didik Tingkat Sekolah Dasar dan Solusinya Dwi Aprina, Syalsa; Hafza, Abyena; Meida Sari, Putri; Ramadani, Novia; Handayani, Nofia
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 7 No. 3 (2023): Desember 2023
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v7i3.12200

Abstract

Primary school children. that the characteristics of human development vary according to the factors that influence human development. The developmental characteristics of school-aged children are different from the developmental characteristics of adolescence and the developmental characteristics of adulthood. Development is influenced by many factors that cause problems in development. These factors include genetic factors and environmental factors. In developing these seven aspects, problems sometimes arise that can be corrected with the support of those closest to you, especially family. Everyone has their own strengths and weaknesses, so a child should not be forced to master all stages of development.
Peran Keluarga dalam Pendidikan Moral pada Remaja Manik, Nahliyah Septi Zahrah; Harahap, Shela Nadhila Putri; Ramadani, Novia; Chofillah, Ismira; Iqbal, Muhammad
Indonesian Research Journal on Education Vol. 4 No. 2 (2024): irje 2024
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/irje.v4i2.569

Abstract

Masa remaja adalah periode peralihan dari anak-anak ke dewasa. Pengaruh keluarga sangat besar dalam membentuk masa depan anak. Sehingga orang tua memiliki peran yang sangat penting dalam membentuk perilaku dan moral dengan memberikan pengaruh positif dan mengajarkan nilai-nilai baik dan bermoral pula. Maka dari itu, dengan hadirnya orang tua dalam perkembangan remaja akan mencegah anak terlibat pada pengaruh negatif dan perilaku yang amoral. Penelitian ini menggunakan Kajian Literature Review (Tinjauan Pusta) yang melibatkan Pengumpulan, analisis dan sintesis literatur yang telah ada terkait dengan topik atau masalah penelitian yang berkaitan. Dalam penelitian ini akan membahas Keluarga dan peran keluarga dalam pendidikan, remaja dan aspek perkembangan remaja, problematika remaja, pendidikan moral pada remaja, dan peran keluarga dalam pendidikan remaja. Dengan menggunakan kata kunci pencarian Peran Keluarga dalam Pendidikan, Pendidikan Moral, Perkembangan Remaja.
Peran Guru Melalui Metode Bercerita dalam Perkembangan Bahasa Anak Ramadani, Novia; Harjani , Haryanti Jaya
Journal of Education Research Vol. 5 No. 3 (2024)
Publisher : Perkumpulan Pengelola Jurnal PAUD Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37985/jer.v5i3.1354

Abstract

Penelitian ini membahas tentang peran guru melalui metode bercerita dalam perkembangan bahasa di TK Al-Istiqomah kelompok A Desa Cibeteung Muara Kecamatan Ciseeng Kabupaten Bogor Provinsi Jawa Barat. Metode penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif dengan pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan analisis data Miles and Huberman. Subyek pada penelitian ini berjumlah lima belas anak. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan Peran guru sebagai pembimbing melalui metode bercerita dalam perkembangan bahasa di TK Al-Istiqomah Kelompok A telah berhasil diterapkan dengan baik mulai dari perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi; Tahap perkembangan bahasa anak seperti pralinguistik, linguistik, holofrasis, dan ucapan dua kata. Hasil penelitian di TK Al-Istiqomah Desa Cibeuteung Muara Kecamatan Ciseeng Kabupaten Bogor Provisi Jawa Barat memperoleh perkembangan bahasa yang baik dan meningkatkan kosa kata dengan baik. Hal ini dibuktikan dengan anak sudah dapat menggunakan bahasa Indonesia dengan baik saat berinteraksi dengan teman sebaya sehingga anak memperoleh banyak kosa kata.