Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat

PENDAMPINGAN STRATEGI PENGEMBANGAN INOVASI PRODUK UMKM RUMAH MAKAN BAROKAH HJ ENENG Hidayat, Taufik; Harisandi, Prasetyo; Ayuningtyas, Eka Avianti; Muhsoni, Ridwan; Setyowati, Rini
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 6 No. 2 (2025): Volume 6 No. 2 Tahun 2025
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v6i2.43652

Abstract

Inovasi produk makanan kaleng khas daerah merupakan langkah strategis untuk meningkatkan daya saing UMKM. Proses ini meliputi penelitian dan pengembangan resep, pengujian produk, serta pengemasan yang higienis. Selain itu, pemasaran yang efektif melalui platform digital dan kerjasama dengan distributor sangat penting untuk memperluas jangkauan pasar. Dengan pendekatan yang sistematis, diharapkan produk makanan kaleng ini dapat memenuhi kebutuhan konsumen dan meningkatkan pendapatan pelaku usaha. Program ini juga menekankan pentingnya evaluasi berkelanjutan untuk memastikan kualitas dan keberlanjutan produk di pasar.
PEMAHAMAN LITERASI KEUANGAN UNTUK SISWA MADRASAH ALIYAH (MA) NIHAYATUL AMAL SERANG Tikaromah, Oom; Yahya, Adibah; Nurjanah, Rina; Heruwanto, Joni; Muhsoni, Ridwan
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 6 No. 2 (2025): Volume 6 No. 2 Tahun 2025
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v6i2.43655

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang berfokus pada edukasi pengelolaan keuangan untuk siswa Madrasah Aliyah (MA) Nihayatul Amal Serang bertujuan untuk meningkatkan literasi keuangan di kalangan remaja. Metode pelaksanaan meliputi tahap persiapan, tahap pelaksanaan dan tahap akhir dimana siswa diperkenalkan pada konsep dasar pengelolaan uang, produk keuangan, investasi, serta manajemen hutang dan kredit. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa tingkat pemahaman siswa atas literasi keuangan cukup tinggi yaitu sebesar 80% dibandingkan sebelum kegiatan dilaksanakan. Dengan menggunakan metode interaktif seperti simulasi dan permainan edukatif, siswa diharapkan dapat memahami dan menerapkan prinsip-prinsip pengelolaan keuangan dalam kehidupan sehari-hari