Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Cinematography Design of Integrated Service Video Documentation B, Sahrul; Fathahillah, Fathahillah; Yasdin, Yasdin
Journal of Research and Innovation Vol 1, No 1 (2023): Journal of Research and Innovation
Publisher : Center of Research and Innovation Strengthen LP2M UNM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59562/jorein.v1i1.44869

Abstract

This study aims to find out how the scene is in the integrated service video documentation, to know the cinematographic techniques used in the integrated service video documentation, and to find out the responses of respondents to the integrated research video documentation. This study used descriptive qualitative method. The method of data collection is by means of observation, documentation, and questionnaires. Data analysis used is data reduction, and the feasibility percentage scale. The results of this study indicate that: (1) The scan applied to the 2022 community service video media is the initial scan showing the Phinisi tower, the next scan showing departure to the service location, the next scan showing the servant at the service location, and the closing scan showing the logo animation LP2M. (2) The cinematographic technique that is often used in this community service video media uses an objective camera angel and a subjective camera angel to capture every scene in the community service video media that is made. Low angel level, Eye level angle, High level camera, Extreme long shot, Very long shot, Medium long shot, Close up, and Medium close up. The composition in the dedication video media "Cinematographic Design on Video Documentation of the Results of Community Service LP2M UNM" also varies, but uses more informal compositions in shooting. (3) Service Lecturers provide positive feedback on the resulting media on a number of video criteria that are made, including from taking pictures, video stages, and explanations on videos that are displayed clearly.Keywords :Cinematography, Video Documentation, Results of Service, LP2M.
Pemberdayaan Kelompok Tani Madello Melalui Pelatihan Dan Pendampingan Pembuatan Pupuk Organik Sebagai Upaya Penanganan Kekurangan Pupuk di Desa Mario Riaja Maru, Rosmini; Side, Sumiati; Karim, Hilda; Ismail, Ismail; Rasul, Mat; Nur, Medar M; Hasja, Aulia Diar; B, Sahrul; Nurfadilah, Nurfadilah; Nasrul, Nasrul
INOVASI: Jurnal Hasil Pengabdian Masyarakat Vol 4, No 2 (2024): INOVASI: Jurnal Hasil Pengabdian Masyarakat
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35580/inovasi.v4i2.67878

Abstract

Abstrak. Desa Marioriaja terletak di kecamatan Marioriwawo Kabupaten Soppeng, mengalami masalah kelangkaan pupuk dan harganya yang semakin mahal. Masalah tersebut membuat para petani kewalahan sehingga dibutuhkan alternatif lain agar petani tidak bergantung pada pupuk kimia. Tujuan pengabdian ini adalah untuk memberdayakan kelompok tani Madello melalui pelatihan pembuatan pupuk organik dari sampah rumah tangga. Manfaat dari pengabdian ini diharapkan dapat meningkatkan produktivitas pertanian lokal, mengurangi ketergantungan pada pupuk kimia yang berdampak buruk pada tanah, meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui produksi pupuk organik, serta meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pengelolaan sampah organik. Kegiatan ini terdiri dua tahap, yaitu sosialisasi tentang pembuatan pupuk organik dan pelatihan secara langsung. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan antusiasme masyarakat dalam mengikuti pelatihan, serta pemahaman masyarakat meningkat tentang manfaat dan cara pembuatan pupuk organik sehingga dapat berkontribusi pada keberlanjutan pertanian di Desa Marioriaja. Kata kunci: Pemberdayaan; Petani; Desa Marioriaja; Pupuk Organik.