Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

HUBUNGAN BEBAN KERJA DAN KELELAHAN KERJA DENGAN KINERJA PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP DI RSU GMIM BETHESDA TOMOHON Akay, Tinny Wilhelmina Mesbry; Berhimpong, Vivi Meiti; Tungka, Kartini Estelina
JURNAL ILMIAH OBSGIN : Jurnal Ilmiah Ilmu Kebidanan & Kandungan P-ISSN : 1979-3340 e-ISSN : 2685-7987 Vol 15 No 2 (2023): JUNI
Publisher : NHM PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36089/job.v15i2.1219

Abstract

Background: In the hospital, fatigue, and workload are factors that can affect the performance of nurses so that they can cause mistakes in working for nurses, and can endanger the health and safety of patients and nurses. Research Objectives: To analyze the relationship between workload and work fatigue with the performance of nurses in the inpatient room at RSU GMIM Bethesda Tomohon. Method: This type of research is quantitative with a research design using a cross-sectional approach. The population is 70 respondents with a sample of 65 respondents. The sampling technique uses purposive sampling. The independent variables in this study are workload, work fatigue, and the dependent variable of nurse performance. The research data were analyzed univariately and bivariate using the Spearman rho test. Results: The test results show that the significance value is 0.018 ˂ α = 0.05 and the correlation coefficient is 0.293. This means that there is a relationship between workload and nurse performance with weak relationship strength. The study’s results showed a significant relationship between work fatigue and nurse performance showing a significance value of 0.009 ˂ 0.01 and a correlation coefficient of 0.321 with weak relationship strength. Conclusion: This study concludes that workload and work fatigue are factors related to the performance of nurses at General Hospital GMIM Bethesda Tomohon.
Pemberdayaan Masyarakat Mengelolah Sampah Organik Untuk Meningkatkan Kebersihan Lingkungan Dan Keterampilan Masyarakat Di Desa Paslaten Rumagit, Selvie Serly; Tungka, Kartini Estelina; Saruan , Tirsa Julianti
Jurnal Aplikasi dan Inovasi Iptek Vol 6 No Risdamas (2024): Jurnal Aplikasi dan Inovasi Iptek No. 6 Vol. Risdamas Desember, 2024
Publisher : Denpasar Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52232/jasintek.v6iRisdamas.177

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan dan pengetahuan masyarakat Desa Paslaten dalam mengelola sampah organik sebagai solusi atas permasalahan kebersihan lingkungan dan rendahnya keterampilan masyarakat. Permasalahan utama yang dihadapi meliputi kurangnya keterampilan dalam mengelola sampah rumah tangga, penumpukan sampah yang mencemari lingkungan sekitar, serta terbatasnya sarana pembuangan sampah. Solusi yang diterapkan adalah melalui pelatihan pengelolaan sampah organik, edukasi tentang dampak buruk membuang sampah sembarangan, dan pengadaan sarana pembuangan sampah yang layak. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa 80% masyarakat berhasil meningkatkan keterampilan dalam mengelola sampah organik. Edukasi yang diberikan juga berhasil meningkatkan pengetahuan masyarakat sebesar 78% mengenai dampak buruk sampah terhadap kesehatan dan lingkungan. Selain itu, sarana pembuangan sampah yang layak kini tersedia dan digunakan oleh warga, serta kesadaran akan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) juga mengalami peningkatan sebesar 76%. Kegiatan ini berhasil mencapai target yang diharapkan, dengan luaran berupa peningkatan keterampilan dan kesadaran masyarakat dalam menjaga kebersihan lingkungan melalui pengelolaan sampah organik yang lebih baik