Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Implementation of English Language Learning Using Grammar Translation Method (GTM) To Improve Learning Outcomes of Grade 2 Students at SDS Al-Ittihadiah Salsabila, Aruni; Amirul, Bani; Amsah, Dara Gustia; Nursyafitri, Dila; Purba, Rifaatur Rasyidah
Socius: Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial Vol 1, No 11 (2024): June
Publisher : Penerbit Yayasan Daarul Huda Kruengmane

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

English subjects focus on developing communication, comprehension, pronunciation, and writing proficiency. Teachers should use effective methods such as Grammar Translation Method (GTM) for grammar rules and translation. Educators must understand different teaching approaches to teach English effectively, such as GTM for vocabulary learning. Therefore, this research focuses on an in-depth study of how the Application of English Learning Using Grammar Translation Method (Gtm) to Improve Learning Outcomes of Grade 2 Students at SDS Al- Ittihadiah. In this study using a qualitative approach with descriptive methods. Data collection techniques in qualitative research are observation, interviews, and documentation studies. In addition to using qualitative research, this research also uses literature research or library research. Based on the research and discussion, English teaching at SDS Al-Ittihadiah has developed to keep up with globalization. The GTM method is used in grade 2, where students must be able to read and write English first. GTM focuses on grammar and vocabulary, with teachers using grammar analysis and translation. The main priorities of this method are reading, writing and translation skills. In addition, GTM has increased students' interest in translating Indonesian to English and helped teachers in evaluating students' learning outcomes. Overall, GTM is effective in improving students' ability to learn English..
Sosialisasi Donor Darah dalam Mendorong Kebiasaan Hidup Sehat di Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Salsabila, Aruni; Andini, Naila; Nazhira, Najwa; Usiono, Usiono
SIGMA : Jurnal Sinergi Mengabdi Vol. 2 No. 2 (2025): Januari 2025
Publisher : LPPM-STIT Hidayatullah Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61456/jurnalsigma.v2i2.243

Abstract

Donor darah adalah aktivitas sukarela yang memberikan manfaat besar bagi kehidupan, baik bagi pendonor maupun penerima. Namun, terdapat kesenjangan dalam evaluasi efektivitas sosialisasi donor darah dalam meningkatkan partisipasi masyarakat. Penelitian ini bertujuan mengevaluasi sosialisasi donor darah dalam meningkatkan kesadaran dan partisipasi masyarakat melalui pendekatan campuran (mix method), yang menggabungkan analisis kuantitatif dan kualitatif. Wawancara dilakukan untuk memahami motivasi dan pengalaman pendonor muda, sementara observasi mengevaluasi efektivitas media kampanye di lingkungan pendidikan. Studi literatur melengkapi informasi mengenai kebutuhan darah nasional dan dampak kampanye. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media cetak dan digital yang komunikatif dapat meningkatkan partisipasi masyarakat. Wawancara mengungkapkan bahwa media sosial memotivasi pendonor untuk berpartisipasi, sementara observasi menunjukkan bahwa suasana nyaman dan penyampaian informasi yang ramah mengurangi keraguan peserta. Studi literatur mendukung temuan ini, meskipun tidak sepenuhnya dianggap sebagai temuan penelitian. Tantangan seperti rasa takut terhadap jarum dan mitos mengenai donor darah masih perlu diatasi. Kesimpulannya, sosialisasi yang efektif dapat mengubah donor darah menjadi kebiasaan sehat yang berkelanjutan. Inovasi seperti pendekatan digital interaktif dan testimoni langsung disarankan untuk memperluas jangkauan kampanye.