Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Pedagogik Inovatif: Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar dan Kemampuan Literasi Anak di Pulau Mapur Bintan Wijayanto, Fery; Hidayatunnajah, Ai; Lestari, Amilia; Susilawati, Etic; Kamaludin, Mohamad Imam
Jurnal Dharma Bhakti Ekuitas Vol. 8 No. 2 (2024): Jurnal Dharma Bhakti Ekuitas
Publisher : STIE Ekuitas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52250/p3m.v8i2.758

Abstract

This article aims to review community service activities on Mapur Island, Bintan Pesisir, and Riau Islands. This service activity is based on the premise that social problems exist, such as low levels of children's learning motivation, development of potential interests and talents, and children's literacy skills. The purpose of this article is to analyze each stage or cycle of service and its benefits to improve the quality of education on Mapur Island. The Participatory Action Research (PAR) method is used in service activities carried out through the stages or cycles of the action research method, namely, social reflection, social mapping, participatory planning, and action implementation. The results showed that the innovative pedagogy program on Mapur Island, through inspirational classes can foster children's learning motivation, peer counseling can identify children's potential talent interests, and reading corners can improve children's literacy skills. The benefits include improved academic skills, learning motivation, and understanding of the importance of education. In addition, the program creates an environment that supports the development of children's academic potential and community awareness of the importance of education for children's future. It can be concluded that community service activities on Mapur Island, Bintan Pesisir, and Riau Islands have successfully contributed to improving children's reading, writing, and counting literacy skills, as well as children's learning motivation through inspirational classes and recommending the potential of children's talent interests through peer counseling programs. Keywords: Pedagogic, Innovative, Motivation, Literacy, Service Abstrak Pengabdian ini bertujuan untuk mengkaji tentang kegiatan pengabdian masyarakat di Pulau Mapur, Bintan Pesisir, Kepulauan Riau. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan atas dasar permasalahan sosial seperti: motivasi belajar anak, pengembangan potensi minat bakat dan kemampuan literasi anak masih terbilang rendah. Tujuan pengabdian ini untuk menganalisis setiap tahapan atau siklus pengabdian dan manfaatnya untuk meningkatkan kualitas pendidikan di Pulau Mapur. Metode Participatory Action Research (PAR) digunakan dalam kegiatan pengabdian yang dilaksanakan melalui tahapan atau siklus metode riset aksi yakni, refleksi sosial, pemetaan sosial, perencanaan partisipatif dan pelaksanaan aksi. Hasil penelitian menunjukan program pedagogi inovatif di Pulau Mapur, melalui kelas inspiratif dapat menumbuhkan motivasi belajar anak, peer counseling dapat mengidentifikasi potensi minat bakat anak, dan pojok bacaan dapat meningkatkan kemampuan literasi anak. Manfaatnya meliputi peningkatan kemampuan akademis, motivasi belajar, dan pemahaman akan pentingnya pendidikan. Selain itu, program ini dapat menciptakan lingkungan yang mendukung pengembangan potensi akademik anak dan kesadaran masyarakat akan pentingnya pendidikan bagi masa depan anak-anak. Dapat disimpulkan bahwa kegiatan pengabdian masyarakat di Pulau Mapur, Bintan Pesisir, Kepulauan Riau berhasil memberikan berkontribusi terhadap peningkatkan kemampuan literasi membaca, menulis dan menghitung anak, sekaligus motivasi belajar anak melalui kelas inspiratif dan merekomendasikan potensi minat bakat anak melalui program peer counseling. Kata kunci: Pedagogik, Inovatif, Motivasi, Literasi, Pengabdian
Pemaknaan Hidup pada Wanita Single Parent Usia Dewasa Madya Hidayatunnajah, Ai
Jurnal Riset Agama Vol. 2 No. 3 (2022): December
Publisher : Fakultas Ushuluddin UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15575/jra.v2i3.19369

Abstract

Being a single parent is not easy, especially if it is experienced by a woman or mother who has reached middle adulthood. Where the age is no longer young, but the task is increasing. This study aims to find out what is the meaning of life, what is a single parent woman in middle adulthood, and how is the process of finding the meaning of life in single parent women in middle adulthood. The method used in this study is a qualitative method through a case study approach that produces descriptive data, namely written words or words from people or observed behavior. The meaning of life is a process to find the meaning of various events that have occurred both in the form of happiness and suffering and are reflected on oneself to achieve the goal, continue life until the individual feels a meaningful life and creates feelings of happiness. Everyone has the freedom to find the meaning of his life, so the meaning of life can be owned by anyone and under any conditions, one of which can be owned by a single parent woman in middle adulthood. The meaning of life is not found just like that, but is pursued through a process, one of which is through the spiritual dimension. Because the meaning of life is inseparable from the spiritual dimension, then one aspect of one's success in achieving the meaning of life is through the way of surrender, namely with Islam which is a work of outward practice and directed activity, faith which is inner worship and ihsan which is awareness in every person. steps taken, words spoken, and actions taken.
Pengembangan inovasi sekolah alam: Upaya meningkatkan literasi anak di pedesaan Wijayanto, Fery; Hidayatunnajah, Ai; Lestari, Amilia
Jurnal Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (JP2M) Vol. 5 No. 1 (2024)
Publisher : Universitas Islam Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33474/jp2m.v5i1.21447

Abstract

Artikel ini bertujuan mengkaji tentang kegiatan pengabdian masyarakat melalui inovasi pendidikan sekolah berbasis alam sebagai upaya meningkatkan literasi anak di Desa Pagerwangi, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung. Kegiatan pengabdian di laksanakan didasarkan atas permasalahan sosial-ekonomi, keterbatasan akses sarana-prasarana dan persepsi masyarakat yang salah mempengaruhi tingkat literasi anak di Desa Pagerwangi terhitung masih rendah. Tujuan artikel ini untuk menjelaskan tahapan pelaksanaan pengabdian dan manfaatnya untuk meningkatkan literasi anak di pedesaan. Metode Participatory Action Research merupakan salah satu model pendekatan partisipatif untuk dilaksanakan dalam kegiatan pengabdian atau pemberdayaan masyarakat, adapun tahapan/siklus metode riset aksi yakni sosialisasi awal, pemetaan sosial, perencanaan partisipatif, pelaksanaan aksi, dan monitoring evaluasi. Pengembangan inovasi Pendidikan melalui pengembangan sekolah alam di Desa Pagerwangi, kegiatan pengabdian masyarakat berhasil meningkatkan literasi anak-anak dengan melibatkan partisipasi semua stakeholders dan merancang program holistik yang mencakup pembelajaran, pengajian rutin, dan event-event kreatif. Program pengabdian masyarakat ini tidak hanya berfokus pada peningkatan literasi saja, tetapi juga pada pemberdayaan masyarakat dan pengembangan potensi anak-anak di pedesaan. Rencana tindak lanjut kegiatan pengabdian ini adalah pengembangan kurikulum berbasis alam, pelatihan guru dan orang tua, pengukuran kemajuan secara berkala, advokasi untuk dukungan berkelanjutan, dan pembentukan jaringan kerjasama dengan pihak terkait untuk menjaga kelangsungan program.