Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Media Dakosap (Dakon Satuan Panjang) Pada Materi Satuan Panjang Di Kelas IV Citra Noharlin Salsabila; Elly’s Mersina Mursidik; Djoko Pramono
Prosiding Konferensi Ilmiah Dasar Vol 5 (2024): Transformasi Pembelajaran Pada Pendidikkan Dasar Integrasi Computational Thinking
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatkan hasil belajar peserta didik melalui media pembelajaran dakon satuan panjang pada pelajaran matematika materi satuan panjang di Kelas IV SD. Penelitian ini menggunakan pendekatan tindakan kelas. Subjek penelitian ini dilaksanakan sejumlah 28 siswa di kelas IV. Jenis tindakan tindakan penelitian yaitu pra siklus, siklus 1 dan siklus 2. Hasil penelitian instrumen yang digunakan yaitu lembar hasil belajar siswa. Instrumen ini berfungsi untuk mengumpulkan data penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Pada siklus pertama menggunakan media dakon satuan panjang yang didemonstrasikan melalui powerpoint dan pada siklus kedua menggunakan media konkrit yaitu media dakon satuan panjang. (2) Hasil belajar melalui media dakon satuan panjang pada pelajaran matematika di siklus I memperoleh presetase 68% dan di siklus II memperoleh presentase 89%. Ini menunjukkan adanya peningkatan sebesar 21%.