Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENERAPAN MODEL PROJECT BASED LEARNING (PjBL) UNTUK MENINGKATKAN HOTS PESERTA DIDIK Meliza Meliza; Nenni Faridah Lubis; Putri Siregar
JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT Vol 12 No 3 (2024): Vol 12 No 3 September 2024
Publisher : Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37081/ed.v12i3.6350

Abstract

Higher order thinking skills (HOTS) merupakan keterampilan berpikir yang dapat menuntun keterampilan berpikir yang tidak hanya mengaplikasikan apa yang sudah dipahami, melainkan menganalisis, mengevaluasi, dan mengaplikasikan ini termasuk ke dalam keterampilan berpikir tingkat tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat peningkatan higher order thinking skills (HOTS) melalui penerapan model project based learning (PjBL) pada materi larutan elektrolit dan non elektrolit peserta didik MAN Labuhanbatu Selatan. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode pre-eksperimental dengan one-group pretest-posttest design. Teknik pengumpulan data mengggunakan tes dan observasi. Uji yang digunakan dalam penelitian ini yaitu uji normalitas, uji N-Gain, pair sample t-test. Pada analisis deskriptif dengan bantuan software SPSS versi 22 di dapatkan nilai rata-rata penerapan pengggunaan model project based learning (PjBL) adalah 87,4 termasuk dalam kategori sangat baik. Selanjutnya dengan menggunakan uji-t menunjukkan nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05 (0,000 < 0,05). Sehingga dapat disimpulkan bahwa penerapan model project based learning (PjBL) pada materi larutan elektrolit dan non-elektrolit dapat meningkatkan higher order thinking skills (HOTS) peserta didik MAN Labuhanbatu Selatan.
MODEL PEMBELAJARAN IPA BERBASIS DIGITAL LITERASI SEBAGAI UPAYA KONSTRUKTIVISME KARAKTER SISWA KEPADA MASYARAKAT DI SMK NEGERI 3 PEMATANGSIANTAR Srinatalia Silaen; Hani Jesika Purba; Desi Ester Idawati Sitohang; Putri Siregar
Kreativitas Pada Pengabdian Masyarakat (Krepa) Vol. 4 No. 11 (2025): Kreativitas Pada Pengabdian Masyarakat (Krepa)
Publisher : CV SWA Anugerah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8765/krepa.v4i11.12009

Abstract

The development of information and commuincation technology (ITC) has influenced almost all aspects of life, including the world of education,. At SMK Negeri 3 Pematangsiantar, the implementation of a digital literacy-based science learningg model is expected to shape the character of student who are not only skilled in the field of natural sciences (IPA) but alsohave critical, creative, and responsible thingking skills. This study aims to explore the implementation of a digital literacy-based science learning model and its impact on students character constructivism. The research method used is a qualitative approach with case studies. Data collection techniques are carried out through interviews, observations, and documentation. The results of the study indicate that the implementation of this learning model has succeeded in improving students understanding of science concepsts and facilitating the formation of student character, such as creativity, independence, and social responsibility. Digital literacy-based learning also has a positive impact in society through students active participation in various social and scientific activities. Therefore, this model can be one of the efforts in creating a generation that is ready to face the challenges of an incresingly comlex world.