Claim Missing Document
Check
Articles

Found 7 Documents
Search

Freshmen’s Motivations and Career Objectives for Taking the Major of English Education Sinadia, Alfrits Roul; Kondo, Petrus; Sunra, La
Journal of English Language and Education Vol 9, No 6 (2024)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jele.v9i6.604

Abstract

This study aimed to study the motivations of incoming students who decided to take the English Education Major offered by the Faculty of Education at a private university. It also sought to find out what career objectives the students plan to achieve after finishing their studies. The results of this study expectedly could become the basis for the administrators to design suitable promotional strategies to attract more incoming students. Additionally, these could help the administrators decide on strategic plans to advance and develop the best curriculum that meets the students’ expectations. The research was conducted on English Education Major students using the qualitative approach through which the data were gathered and analyzed using qualitative sampling techniques and analyses. The findings showed that most students’ motivation to take the major is to deepen their English language knowledge and develop their English skills, and some of them are truly motivated to be English teachers in the future. In terms of career objectives to achieve in the near future, most of them plan to be English teachers. Interestingly, some of them also plan for alternative careers like, for example, becoming English translators or tourist guides if they do not have the chance to be English teachers later.
Game-Based Learning and Students’ Behavioral Engagement at a Private School in Minahasa Utara Kondo, Petrus; Tamalea, Violina Gloria Glenny Ruth
DIDASCO Vol 1 No 1 (2023): February 2023
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Klabat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study was to determine the correlation between Game-based learning and Students behavioral engagement. This study used quantitative design method which were descriptive and correlational. The instrument used in this study is questionnaire. The researchers adapted the questionnaire from Kolengen (2012) for Game-based learning and second questionnaire adapted from Setyowati (2021) for Student behavioral engagement. The respondents of this study were 65 students from grades VII C and VII D of SMP Advent Unklab. The result of this study showed that the level of used Game-based learning was 4.00 which is categorized in high level. Secondly, the level of Student behavioral engagement was 3.91 which is high level. The last result showed that there is significant correlation between Game-based learning and Student behavioral engagement.
Pendidikan Agama Kristen di Indonesia: Regulasi dan Praktiknya Falukas, Feby Petronela; Rupidara, Fanny S.; Lontaan, Rolly Junius; Kondo, Petrus
DIDASCO Vol 1 No 2 (2023): August 2023
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Klabat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Review literatur ini dilakukan untuk mendeskripsikan landasan yuridis dalam bentuk regulasi implementasi Pendidikan Agama Kristen dan praktiknya di Indonesia. Tujuan dari penelitian ini ialah untuk memetakan perundang-undangan dan peraturan yang mengatur tentang implementasi Pendidikan Agama Kristen dalam pendidikan di Indonesia. Selain itu, penelitian ini juga bertujuan untuk memberikan pemahaman yang cukup bagi para guru Agama Kristen di sekolah dan para penyelenggara Pendidikan Keagamaan Kristen mengenai regulasi Pendidikan Agama Kristen serta peran mereka dalam praktik. Hasil kajian literatur mengungkapkan bahwa Pendidikan Agama Kristen memiliki peran yang sangat penting di masyarakat dalam membangun karakter generasi muda yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa. Selain itu, ditemukan bahwa sudah ada regulasi yang cukup mengenai implementasi Pendidikan Agama Kristen dan Pendidikan Keagamaan Kristen di tingkat satuan pendidikan. Oleh sebab itu, dalam implementasi keduanya di tingkat satuan pendidikan, guru Agama Kristen dan penyelenggara Pendidikan Keagamaan Kristen wajib mendasari praktik manajemen mereka kepada regulasi yang sudah ada.
The Students' Difficulties in Speaking-English Performance at a Public Senior High School in Amurang Kondo, Petrus; Ratuwongo, Putri
DIDASCO Vol 1 No 2 (2023): August 2023
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Klabat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The ability to speak English fluently and confidently opens up various opportunities, both academically and professionally. However, many students face difficulties in speaking English, which can hinder their overall language development and communication skills. This study aimed to describe students the level for each type of difficulties in speaking English. In addition to that, this study also wanted to describe the factors that had the highest score of difficulties in speaking English. The research design was descriptive quantitative method. The data were analysed by using descriptive analysis to find the mean score. Fifty-five respondents were selected by using simple random sampling. The instrument was 24-items questionnaire adapted from Turkey Ozkan (2020). The findings of this showed that public high school students of Amurang possess difficulties with the score mean of these are as lack of vocabulary (3.70), ungrammatical words (3.52), poor pronunciation (3.57), lack of confidence (3.42), and fear of making mistakes (3.62). Lack of vocabulary, ungrammatical words, poor pronunciation and fear of making mistakes were all interpreted as high difficulties and lack of confidences was interpreted as moderate difficult. The senior high school students of Amurang possess the highest difficult in lack of vocabulary. Thus, incorporating more speaking activities in the classroom and providing opportunities for regular practice can help students overcome their fear of speaking.
Note-Taking Strategy and Students English Achievement at Selective Private Senior High School Ganap, Dhea; Kondo, Petrus
Global Education Journal Vol. 3 No. 2 (2025): Global Education Journal (GEJ)
Publisher : Civiliza Publishing, Indonesia.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59525/gej.v3i2.721

Abstract

Note-taking is an essential skill that plays a significant role in academic success. Effective note-taking techniques have been shown to be very helpful while learning a language, such as English. This study sought to determine the relationship between note-taking strategy and student English proficiency at a private senior high school. The questionnaires used in this quantitative investigation were modified versions of those used in the two prior studies by Haghverdi, Biria, and Karimi (2010) and Al-Ashkar (2014). Descriptive and correlation analyses were utilized on the gathered data. The researchers recruited 75 respondents using non-probability sampling techniques in a selected private senior high school’s grade 11 science class to participate in the study. According to the results, students' mean note-taking scores were 3.16, which were evaluated as moderate level, and the mean English achievement score was 72.14, which were regarded as low level. The correlation analysis revealed a significant positive association (p <.000) between note-taking and English achievement. Results are useful to foster effective note-taking strategies, which can contribute to English or academic achievement. A similar study can be done by exploring different variables, respondents, and methodologies.
Mengasah Keterampilan Pembelajaran Daring Guru-Guru SD Negeri 1 Airmadidi Sinadia, Alfrits Roul; Kondo, Petrus; Frans, Nofry
Servitium Smart Journal Vol 1 No 1 (2022): Servitium Smart Journal
Publisher : Universitas Klabat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31154/servitium.v1i1.5

Abstract

Latar belakang diadakannya kegiatan PKM ini ialah adanya kesenjangan kemampuan TIK para guru sekolah dasar di salah satu SD yang ada di Kabupaten Minahasa Utara dengan tuntutan pembelajaran daring di masa awal pandemi COVID-19. Tujuan dari kegiatan ini ialah melatih kemampuan para guru di sekolah tersebut menggunakan Google Classroom, Google Forms, dan Google Meet dalam pembelajaran daring mereka. Metode yang digunakan ialah pelaksanaan workshop yang mencakup pengenalan tampilan dan fitur-fitur keseluruhan aplikasi tersebut, yang diikuti dengan latihan/simulasi penggunaan ketiga aplikasi ini. Saat pelaksanaan kegiatan, ditemukan bahwa para peserta pelatihan memiliki kekurangan kemampuan TIK yang cukup serius. Namun, setelah pelatihan diadakan, hasil evaluasi dampak menunjukkan bahwa terdapat perubahan positif pada kemampuan para guru dalam menangani proses pembelajaran daring di kelas mereka masing-masing. Hal ini penting mengingat sekolah dasar tempat workshop ini diadakan merupakan sekolah percontohan yang ada di Kabupaten Minahasa Utara. Dampak positif ini diharapkan dapat juga ditularkan kepada sekolah-sekolah lainnya yang ada di kabupaten ini.      
Pelatihan Penggunaan Bahasa Inggris dalam Pembelajaran di SD dan SMP Advent Tanawangko Bawengan, Jeanette J.; Sakul, Billy M.; Lotulung, Christa V.; Neman, Meily I. E.; Frans, Nofry; Kondo, Petrus; Sengkey, Virginia G.
Servitium Smart Journal Vol 1 No 1 (2022): Servitium Smart Journal
Publisher : Universitas Klabat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31154/servitium.v1i1.6

Abstract

Kegiatan PKM ini adalah kegiatan PKM tim FKIP UNKLAB berbentuk pelatihan penggunaan Bahasa Inggris dalam kegiatan pembelajaran guru-guru di SD dan SMP Advent Tanawangko. Persekolahan ini dimiliki oleh organisasi Gereja Masehi Advent Hari Ketujuh Uni Konferens Indonesia Kawasan Timur (GMAHK UKIKT). Organisasi ini memiliki program menjadikan persekolahan Advent sekolah dwibahasa atau bilingual: Indonesia-Inggris. Kemampuan Bahasa Inggris para guru SD dan SMP Advent Tanawangko masih rendah. Itu sebabnya mereka ingin meningkatkan kemampuan dalam berBahasa Inggris sebagai respon atas program GMAHK UKIKT melalui pelatihan. Untuk memenuhi kebutuhan ini, tim PKM FKIP UNKLAB telah menyusun sebuah silabus notional/functional yang memiliki tiga kompetensi yang akan dikembangkan. Kompetensi pertama (Competency 1) adalah kemampuan menggunakan Bahasa Inggris di awal pembelajaran, kompetensi kedua (Competency 2) adalah kemampuan menggunakan Bahasa Inggris pada kegiatan pembelajaran inti, dan kompetensi ketiga (Competency 3) adalah kemampuan menggunakan Bahasa Inggris pada kegiatan penutupan pembelajaran. Untuk mengevaluasi hasil pelatihan ini, tim juga telah menyusun sebuah asesmen awal yaitu sebuah tes online dan melakukan dua asesmen akhir yaitu interaksi langsung dengan peserta latihan dan asesmen video. Evaluasi hasil menunjukkan bahwa sebagian peserta telah mampu menggunakan Bahasa Inggris dalam pembelajaran.