Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

ANALISIS PERAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA TENAGA KESEHATAN DI PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT Handoko, Fauziah; Rangkuty, Meisa Putri; Amelia, Amelia; Qur-ani, Oktafera Halmi; Samosir, Fani Nurhadizah; Paramitha, Lydia; Asti, Rahmah Dwi; Andwina, Andwina
Jurnal Kesehatan Tambusai Vol. 5 No. 4 (2024): DESEMBER 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jkt.v5i4.36139

Abstract

Sumber daya manusia merupakan komponen penting dalam organisasi mana pun, yang berfungsi sebagai penggerak fundamental keberhasilan saat ini dan masa depan. Kepemimpinan yang efektif dalam suatu organisasi sangatlah penting, karena kepemimpinan yang kuat dapat meningkatkan motivasi dan produktivitas karyawan secara signifikan. Penelitian ini menggunakan pendekatan tinjauan literatur naratif, yang melibatkan perbandingan dan analisis teori-teori yang ada, serta identifikasi referensi teoritis yang relevan dan selaras dengan masalah penelitian yang diteliti. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kepemimpinan di Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) memiliki dampak signifikan terhadap kinerja tenaga kesehatan. Pemimpin yang efektif dapat meningkatkan motivasi dan disiplin kerja staf melalui pengelolaan yang baik, pemberian penghargaan, dan komunikasi yang terbuka. Kesimpulan dari penelitian ini menegaskan bahwa peran kepemimpinan di Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) sangat menentukan kinerja tenaga kesehatan dan kualitas pelayanan yang diberikan. Pemimpin Puskesmas memiliki tanggung jawab strategis dalam pengambilan keputusan yang dapat mempengaruhi efektivitas tim serta hasil pelayanan.  
FACTORS OF CORONARY HEART DISEASE IN AMOUNT OF AGES > 35 YEARS IN THE TANJUNG MORAWA REGION Rangkuty, Meisa Putri; Susanti, Nofi; Dalimunthe, Nadiyah Rahma; Br Ginting, Radha Agri
HEARTY Vol 13 No 1 (2025): FEBRUARI
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Ibn Khaldun, Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32832/hearty.v13i1.16906

Abstract

Although coronary heart disease (CHD) is not contagious, its prevalence is increasing globally and in Indonesia. According to estimates, coronary heart disease will account for 36% of all deaths in 2020, making it the leading cause of death. This figure is twice as high as the death rate from cancer. The aim of this study was to identify risk factors for coronary heart disease in residents of Tanjung Morawa District aged over 35 years. To collect data for this research, 30 respondents filled out a previous questionnaire which was created using Google Form and validated. Three out of thirty respondents in Tanjung Morawa Regency, who were over 35 years old, suffered from coronary heart disease. Physical activity, smoking habits, and diet all impact the prevalence of coronary heart disease.
Socio-economic Identification Post Rob Flood in the Romantic Beach Area of Sei Naga Lawan Perbaungan District Serdang Bedagai District Susilawati, Susilawati; Rangkuty, Meisa Putri; Asti, Rahma Dwi; Dalimunthe, Nadiyah Rahma; Br. Ginting, Radha Agri
PROMOTOR Vol. 8 No. 4 (2025): AGUSTUS
Publisher : Universitas Ibn Khaldun Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32832/pro.v8i4.1270

Abstract

In Indonesia’s coastal areas, especially along the North coast of Java, tidal floods are a significant natural disaster threat. This disaster had a serious impact on environmental conditions and resulted in changes in the social and economic order of local communities. A study was conducted to assess the social and economic impacts of tidal flooding on Romantis Beach which is located in Sei Naga Lawan Village, Perbaungan District, Serdang Bedagai Regency. This research aims to identify economic and social impacts on society, as well as analyze mitigation efforts carried out by the government. The research uses a qualitative descriptive approach by collecting data through in-depth interviews. Resource persons include local government officials, affected residents, and communities who have lived in the Romantis Beach area for at least five years. Research findings reveal a significant decline in people’s income, especially those who depend on the fisheries and tourism sectors for their living. Daily income, which previously reached IDR 500,000, decreased to IDR 300,000 after the tidal flood. This condition forces some residents to change professions to survive.From a social aspect, there was no conflict found in society. On the contrary, this disaster actually strengthened community solidarity in recovery efforts. Even though long-term mitigation efforts such as the construction of wave breakers have been hampered due to limited funds, the community remains united in restoring conditions. The local government contributes by building green open spaces as water catchment areas. To increase community resilience, greater attention is needed from various par’ies including the government, NGOs and the private sector in supporting long-term economic recovery and infrastructure development programs.
Identifikasi dan Intervensi Masalah Kesehatan Melalui Pengalaman Belajar Lapangan (PBL) Di Desa Petatal, Kecamatan Datuk Tanah Datar, Kabupaten Batubara Wahyudi, Wahyudi; Salianto, Salianto; Gunawan, Amanda Natasya; Rangkuty, Meisa Putri; Fauziah, Nurul; Asti, Rahmah Dwi; Hanafi, Riski Aditia
Ahmar Metakarya: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2025): Ahmar Metakarya: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Yayasan Ahmad Mansyur Nasirah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53770/amjpm.v5i1.595

Abstract

Kesehatan masyarakat di pedesaan sering menghadapi tantangan kompleks akibat keterbatasan akses layanan, rendahnya pendidikan kesehatan, serta pola hidup yang kurang mendukung. Pengabdian ini bertujuan mengidentifikasi dan mengintervensi masalah kesehatan melalui kegiatan Pengalaman Belajar Lapangan (PBL) di Desa Petatal, Kecamatan Datuk Tanah Datar, Kabupaten Batubara. Populasi penelitian mencakup 2.484 jiwa dengan 345 responden yang dipilih menggunakan metode cluster sampling. Tahapan kegiatan meliputi pengumpulan data melalui kuesioner mawas diri dan rembuk desa, analisis situasi, penentuan prioritas masalah menggunakan metode Bryant, serta pelaksanaan intervensi berbasis kebutuhan masyarakat. Hasil rembuk desa dan kuesioner menunjukkan tiga masalah utama, yaitu pengelolaan sampah, hipertensi, dan perilaku merokok, dengan prioritas tertinggi pada masalah sampah. Faktor penyebab yang teridentifikasi meliputi rendahnya kesadaran masyarakat, kurangnya edukasi kesehatan, keterbatasan sarana-prasarana, serta kondisi lingkungan yang tidak mendukung. Intervensi yang dilakukan meliputi pemasangan plang dan spanduk edukasi mengenai sampah, pengadaan tempat sampah, penyuluhan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di sekolah, serta kegiatan jalan sehat peduli lingkungan. Evaluasi kegiatan menunjukkan adanya peningkatan kesadaran dan keterlibatan masyarakat dalam menjaga kebersihan lingkungan serta partisipasi aktif dalam kegiatan intervensi. Program PBL ini tidak hanya berhasil mengidentifikasi dan mengintervensi masalah kesehatan di Desa Petatal, tetapi juga menjadi sarana pembelajaran praktis yang efektif dalam meningkatkan kompetensi mahasiswa serta memperkuat peran mereka sebagai agen perubahan dalam mendorong perilaku hidup sehat berkelanjutan di masyarakat.