Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Jumlah Kepala Sekolah Dan Guru Menurut Kelompok Umur Provinsi Riau, Banten, Kalimantan Timur Dan Sulawesi Tengah 2023/2024 Rosyani, Perani; Sukma Pratiwi, Asri; Rusmanto, Akbar; Reza, Ahmad; Apri Ardiansyah, Mochamad
LOGIC : Jurnal Ilmu Komputer dan Pendidikan Vol. 2 No. 6 (2024): Logic : Jurnal Ilmu Komputer dan Pendidikan
Publisher : Shofanah Media Berkah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis distribusi usia kepala sekolah dan guru di empat provinsi yaitu Riau, Banten, Kalimantan Timur dan Sulawesi Tengah. Menggunakan data kelompok umur dari portal resmi kemendikbudristek, penelitian ini mengidentifikasi pola usia rata- rata dan nilai tengah yang memperlihatka dominasi kelompok usia 36-45 tahun. Menggunakan visualisasi grafik histogram, poligon dan ogive menunjukkan adanya penurunan jumlah kepala sekolah dan guru setelah rentang usia tersebut.