Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : PESHUM

Peran Editor Video Dalam Pembuatan Konten Video Di Creative Agency Buka Project Khairani, Dinda; Hadiyanto, Hadiyanto
PESHUM : Jurnal Pendidikan, Sosial dan Humaniora Vol. 4 No. 5: Agustus 2025
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/peshum.v4i5.9879

Abstract

Dalam industri konten digital, peran editor memiliki kedudukan yang penting, terutama di lingkungan kerja seperti agency creative yang menangani berbagai kebutuhan visual klien. Creative Agency Buka Project, editor tidak hanya menjalankan fungsi teknis dalam pengolahan gambar dan video, tetapi juga berperan menjaga keselarasan konsep dan kualitas visual sesuai content planner yang sudah dibuat dengan standar klien. Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kualitatif melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi untuk mengidentifikasi model peran, tahapan kerja, serta tantangan dan hambatan yang dihadapi editor dalam proses produksi konten. Hasilnya menunjukkan bahwa editor dituntut untuk tetap adaptif terhadap perkembangan tren, bekerja dengan bahan mentah yang tidak selalu ideal, serta menghadapi keterbatasan perangkat kerja. Kolaborasi antar tim dan komunikasi yang intensif menjadi kunci utama untuk menghasilkan konten yang konsisten, layak tayang, dan sesuai ekspektasi.