Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Konversi Beragama Nabila Widya; Sasmita Chairuna; Novira Aulia; Zulkfili Dalimunthe; Muhammad Hakim; Ramadan Lubis
Jurnal Kajian Islam dan Sosial Keagamaan Vol. 2 No. 3 (2025): Januari - Maret
Publisher : CV. ITTC INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Konversi beragama bukan sekadar fenomena sejarah yang dipengaruhi oleh kekuatan eksternal, melainkan juga merupakan pencarian pribadi akan makna hidup dan pemahaman spiritual. Artikel ini mengkaji proses konversi beragama dapat berubah baik dan tidak terpaksa tetapi juga membawa dampak signifikan terhadap struktur sosial, politik, dan budaya dalam masyarakat. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan wawancara terhadap responden dewasa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konversi beragama tetap menjadi topik yang relevan untuk memahami hubungan antara agama, identitas, dan masyarakat. Dalam masyarakat yang plural dan multikultural, pemahaman yang mendalam mengenai konversi beragama sangat penting untuk menghargai kebebasan beragama individu serta menjaga keharmonisan sosial antar kelompok agama yang berbeda. Penelitian ini memberikan wawasan bahwa setiap individu diberi kesempatan untuk menemukan jalan spiritual yang lebih sesuai dengan pencarian batin mereka. Dalam beberapa kasus, individu merasa lebih dapat memahami makna hidup, mencapai kedamaian batin, dan merasakan kedekatan dengan Tuhan melalui ajaran agama baru. Ini dapat memberikan rasa pencerahan spiritual dan tujuan hidup yang lebih jelas.
Student Perceptions of Humanist Literacy Sasmita Chairuna; Uli Ramadani Siagian; Sulaiman Horta Siregar; Muhammad Asri; Muhammad Shaleh Assingkily
Journal of Contemporary Gender and Child Studies Vol 3 No 3 (2024): Desember
Publisher : Yayasan Zia Salsabila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61253/jcgcs.v3i3.285

Abstract

Literacy ability can empower and improve individual quality because of its "Multiple Effect" nature or can provide a very broad field. This article aims to analyze the perceptions of PAI students about humanist literacy. This study used a qualitative approach which was carried out using field research methods and collected data by interviews. In this study, it provides an understanding that literacy must be increased among students and cannot be abandoned because students have academic responsibilities. Therefore, to build literacy skills and awareness must be carried out systematically with effective and efficient methods. The efforts that can be made are: 1) knowing the structure and form of academic writing, 2) examining the components of PAI course material, 3) maximizing the learning process by preparing good planning.