Bernika Nindya Siwi
Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH BRAND AMBASSADOR, WEBSITE QUALITY, DAN ELECTRONIC WORD OF MOUTH (E-WOM) TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SUNSCREEN AZARINE PADA SHOPEE E-COMMERCE (STUDI PADA MAHASISWA DI BEBERAPA UNIVERSITAS DI PURWOKERTO) Bernika Nindya Siwi; Herni Justiana Astuti; Erna Handayani; Arini Hidayah
Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING) Vol. 8 No. 1 (2025): COSTING : Journal of Economic, Bussines and Accounting
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/costing.v8i2.14150

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh brand ambassador, website quality, dan electronic word of mouth (e-WOM) terhadap keputusan pembelian produk sunscreen Azarine di Shopee e-commerce. Dengan pendekatan kuantitatif, data dikumpulkan melalui kuesioner yang melibatkan 100 mahasiswa dari beberapa universitas di Purwokerto. Analisis menggunakan Software SmartPLS 3.0 menunjukkan bahwa brand ambassador dan website quality berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Sebaliknya, electronic word of mouth (e-WOM) memiliki pengaruh positif namun tidak signifikan. Hasil penelitian ini menegaskan pentingnya pemilihan brand ambassador yang relevan serta pengembangan website yang berkualitas untuk meningkatkan keputusan pembelian. Namun, rendahnya pengaruh electronic word of mouth (e-WOM) mengindikasikan perlunya strategi promosi yang lebih efektif melalui media sosial. Kesimpulannya, faktor brand ambassador dan website quality lebih dominan memengaruhi keputusan pembelian dibandingkan electronic word of mouth (e-WOM), memberikan wawasan penting bagi perusahaan dalam mengoptimalkan strategi pemasaran mereka.