Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENINGKATAN MINAT DAN KEMAMPUAN RENANG GAYA BEBAS MELALUI PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN MEDIA PAPAN RENANG Syabaruddin, Ahmad; Raswin, Raswin; Sagala, Ramlan Sahputera
Dharmas Education Journal (DE_Journal) Vol 4 No 3 (2024): Special Issue
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Univesitas Dharmas Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56667/dejournal.v4i3.1073

Abstract

Renang merupakan salah satu olahraga yang banyak digemari mahasiswa karena kegiatan yang menyenangkan yaitu bermain dengan air. salah satu gaya yang dapat digunakan untuk berenang adalah gaya bebas. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh pembelajaran menggunakan media papan renang terhadap minat dan keterampilan renang gaya bebas pada mahasiswa. populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa semester 3 prodi ilmu keolahragan. teknik analisis data dalam penelitian ini menggunaakn analisis paired sampel t tes. hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran menggunakan media papan renang berpengaruh signifikan terhadap minat dan kemampuan renang gaya bebas pada mahasiswa. kemampuan renang gaya bebas sebelum dengan sesudah perlakuan terdapat perbedaan signifikan. Media Papan renang yang digunakan efetif meningkatkan kemampuan renang gaya bebas pada mahasiswa.
METODE LATIHAN EFEKTIF UNTUK MENINGKATKAN SMASH DALAM BOLA VOLI Lubis, Borkat; Marpaung, Deni Rahman; Rito, Stepfany Lasma; Purba, Vandem Samuel; Rizky, Suyuda Afriza; Siregar, Cristian Marito; Syabaruddin, Ahmad
Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran Vol. 7 No. 4 (2024): Vol. 7 No. 4 Tahun 2024
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jrpp.v7i4.36232

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk mengevaluasi efektivitas dari tujuh metode latihan berbeda yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan smash dalam permainan bola voli. Smash merupakan keterampilan utama dalam bola voli yang membutuhkan kombinasi kekuatan, kecepatan, tinggi lompatan, serta akurasi. Metode penelitian yang digunakan adalah narrative review dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Artikel ini akan mereview dan menganalisis hasil penelitian dari tujuh jurnal yang memfokuskan pada latihan vertical jump, plyometrik, power tungkai, serta latihan core stability seperti sit-up dan back-up. Kesimpulan menunjukkan metode mana yang paling efektif dalam meningkatkan performa smash pemain bola voli..