Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

STRATEGI PENGEMBANGAN IKM BERBASIS MARITIM DI DESA KAWA Sari, Wa; Tutuhatunewa, Alfredo; de Fretes, Richard A.
i tabaos Vol 5 No 1 (2025)
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/i-tabaos.2025.5.1.1-7

Abstract

Desa Kawa merupakan salah satu daerah yang kaya akan sumber daya maritim, terutama ikan tuna. Namun potensi ini belum dimanfaatkan sepenuhnya oleh masyarakat desa Kawa. IKM bakso ikan merupakan salah satu jajanan yang laris di desa Kawa, tetapi usaha tidak berkembang dan tidak berproduksi setiap hari. Penelitian ini menggunakan metode SWOT untuk menganalisis strategi pengembangan IKM di desa Kawa. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi pengembangan IKM bakso ikan melalu identifikasi faktor internal dan eksternal. Metode analisis data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dan kuantitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, kuisioner, dan studi pustaka. Analisis matriks IFAS dan EFAS menghasilkan 22 faktor dengan posisi IKM bakso ikan berada pada kuadran I dengan strategi agresif dan strategi dari hasil analisis matriks SWOT, digunakan strategi SO pengembangan Produk Inovatif dan Segmentasi Pasar yang Lebih Luas (S1, S2, O2, 05, 07 ). Prioritas strategi pengembangan IKM POKLAHSAR adalah strategi WO.
Mengurangi Resiko Genangan Air dan Penggunaan Pupuk Kimia dengan Teknik Biopori: Reducing the Risk of Waterlogging and Chemical Fertilizer Use with Biopore Techniques Para, SM. Andika; Aurelia, Salsabilla; Wabula, Syahfril; Nurlette, Syafina Tunnaja; Kastella, Siti Soraya; Sari, Wa; Lesnussa, Widya Yanti; Laimbo, Anggrina Leondri Sayuti; Silaban, Bernita Br.
PengabdianMu: Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 10 No. 8 (2025): PengabdianMu: Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : Institute for Research and Community Services Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33084/pengabdianmu.v10i8.9452

Abstract

Hative Besar is one of the villages in Teluk Ambon District, Ambon City, which contributes to agricultural production in Ambon. However, a common challenge farmers face during the rainy season is that agricultural lands often become waterlogged, and if the rainfall is intense, many plants rot. Additionally, farmers tend to prefer chemical fertilizers over organic fertilizers, despite the availability of organic waste. This community service aims to educate farmers in Hative Besar village about biopori in reducing the risk of waterlogging and chemical fertilizers. The method used in this service is lectures in the form of socialization and training. The target audience is farmers in Dusun Kamiri, Hative Besar village. Based on the activity results, the level of interest in biopori is very high. Before the activity, participants' knowledge about biopori was only 10%. After attending the socialization and training, the percentage increased to 100%, with a 90% improvement in participants' skills, from not knowing to knowing. This increase in knowledge is expected to help farmers in Hative Besar village reduce excessive water accumulation, which has the potential to damage plant growth, as well as reduce the use of chemical fertilizers.