Tujuan penelitian ini adalah untuk merancang sistem pemantauan kadar Ph air Sungai Telloberbasis Mikrokontroler. serta mengetahui dan menguji sistem pemantauan kadar Ph air sungaiberbasis Mikrokontroler. dengan menggunakan metode Penelitian pendekatan penelitian saintifikyaitu pendekatan berdasarkan ilmu pengetahuan dan teknologi. Berdasarkan sifatnya, pendekatandalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif. “Data kuantitatif merupakan suatu karakteristikdari suatu variabel yang nilai nilainya dinyatakan dalam bentuk numerical”. Kuantitatif digunakankarena sistem ini mengeluarkan output berupa bentuk-bentuk numerical atau angka. Penelitian inimerupakan penelitian rancang bangun alat dan pra rancangan sistem dengan melakukanprancangan software dan Perancangan hardware. Sistem pemantaun kadar Ph pada masyarakatmasih kurang efisien. Metode dalam penelitian ini adalah sensor pH dan sensor Turbility berbasisMikrokontroler,serta menggunakan pendekatan kuantitatif. Hasil dari penelitian ini adalah Alatdapat membaca Alat dapat membaca kadar pH air 6,5-8,5 dan nilai NTU air 0–2 dengan nilai yangdidapatkan dari sensor pH dan sensor turbility ini masyarakat sudah mengetahui standar air yangbisa di gunakan. Kesimpulan alat sistem pemantauan air layak komsumsi, untuk masyrakat sudahdapat bekerja dengan baik dengan derajat keasaman serta kekeruhan air,yang sudah teruji secaramenyeluruh