Muliana, Sadriaton
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERBANDINGAN MODEL TREFFINGER DAN QUICK ON THE DRAW DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA Muliana, Sadriaton; Nuraina, Nuraina; Ningtiyas, Fitri Ayu; Fonna, Mutia; Isfayani, Erna
Jurnal Pendidikan Matematika Malikussaleh Vol. 3 No. 1 (2023): Jurnal Pendidikan Matematika Malikussaleh
Publisher : LPPM UNIMAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/jpmm.v3i1.12528

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan kemampuan pemahaman konsep matematis siswa antara yang mendapatkan perlakuan dengan model pembelajaran treffinger dan model pembelajaran quick on the draw. Penelitian ini menggunakan quasi eksperimen. Analisis data dilakukan dengan menggunakan uji non parametrik. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh nilai rata-rata posttest kelas eksperimen 1 dan kelas eksperimen 2 adalah 69,04 dan 56,09 dengan standar deviasi 26,834 dan 24,678. Berdasarkan kriteria uji non parametrik jika nilai signifikan < 0,05 maka H0 ditolak. Hasil pengujian mann whitney dengan nilai signifikan < 0,05 terhadap nilai posttest diperoleh nilai Asymp.sig.(2-tailed) sebesar 0,024 Hal ini berarti bahwa peningkatan kemampuan pemahaman konsep matematis siswa dengan model pembelajaran treffinger lebih baik dari pada peningkatan kemampuan pemahaman konsep matematis siswa dengan model pembelajaran quick on the draw.