Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Edukasi Penggolongan dan Tata Cara Dapatkan Gunakan Simpan Buang (DAGUSIBU) Obat di Stadion Manahan Kota Surakarta Hadi, Saptono; Astuti, Rini Budi; Rahma, Syafa Muthi’atur; Nurroudhlotiningtyas, Tejayani; Dinanti, Adityas Arum; Anggoro, Arya; Fitria, Anisa; Annafis, Hasna Ulya; Siadari, Kristy Linosi; Kurnia, Raihan Daffa; Ramadhani, Salma Aqilah
Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa Vol. 3 No. 5 (2025): Juli
Publisher : Amirul Bangun Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59837/jpmba.v3i5.2496

Abstract

Pengabdian masyarakat ini dilakukan sebagai upaya untuk meningkatkan pengetahuan terkait DAGUSIBU obat kepada masyarakat yang sedang berada di Stadion Manahan, Kecamatan Banjarsari, Kota Surakarta, Jawa Tengah. Pemberian edukasi dilakukan dalam bentuk pemberian edukasi, pemberian leaflet, pengisian kuesioner pemahaman, dan pemberian gift kecil berupa vitamin C pada akhir sesi edukasi. Edukasi berupa leaflet dan penyampaian materi secara langsung meningkatkan pengetahuan masyarakat mengenai DAGUSIBU obat. Terdapat rata-rata 86,4% responden dapat menjawab kuisioner dengan benar.