Sulissinawari, Sulissinawari
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Preferensi Konsumen Terhadap Dimsum dengan Penambahan Labu Siam (Sechium edule) Sulissinawari, Sulissinawari; Suhairi, Laili; Faudiah, Nurul; Maryam, Siti; Hamid, Yuli Heirina
Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Kesejahteraan Keluarga Vol 10, No 3 (2025): AGUSTUS 2025
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24815/jimpkk.v10i3.34814

Abstract

Masyarakat masih kurang memanfaatkan dan mengolah labu siam (Sechium edule) atau labu jipang dalam kehidupan sehari hari. Labu siam hanya diolah menjadi sayuran. Tujuan penelitian ini mengetahui (1) karakteristik organoleptik dimsum yang ditambahkan labu siam ditinjau dari aspek warna, aroma, tekstur, dan rasa; (2) mengetahui resep standar dimsum dengan penambahan labu siam; (3) mengetahui tingkat daya terima konsumen terhadap dimsum dengan penambahan labu siam. Penelitian ini dilakukan dengan tiga perlakuan yaitu: tanpa penambahan labu siam 0% (0 gr), penambahan 20% (50 gr), dan 40% (100 gr) labu siam dalam campuran adonan isian dimsum. Hasil uji pengamatan yang dilakukan oleh narasumber terhadap karakteristik (warna, aroma, tekstur dan rasa) pada dimsum dengan diperoleh bahwa nilai yang tertinggi dari segi warna adalah 6,21 pada perlakuan III, nilai yang tertinggi dari segi aroma adalah 6,08 pada perlakuan III, nilai yang tertinggi dari segi tekstur adalah 6,13 pada perlakuan III, nilai yang tertinggi dari segi rasa adalah 6,29 pada perlakuan III. Penambahan labu siam memberikan pengaruh terhadap mutu organoleptik dimsum, khususnya pada tekstur dan rasa.