Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa) Rangga Arifin, Raihan; Nurasiah, Iis; Al-Amin, Alvin; Gestiana, Anita; Putri, Aulia; Ayu Kartini, Futri; Wulansari Fauzia, Ghefira; Gunawan, Meilani; Zaliyanti, Meira; Adisti, Penti; Nur Fadilah, Putri Awis; Madinatul, Putri; Anugrah, Rafa; Sidiqamurulloh, Rafi; Rahma Aaliya, Zyrlia
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Vol. 5 No. 1 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
Publisher : Lembaga Dongan Dosen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55338/jpkmn.v5i1.2228

Abstract

Program ini bertujuan untuk memperkuat kapasitas organisasi mahasiswa dalam pengabdian masyarakat di Desa Karangpapak dan mengidentifikasi isu-isu penting yang memengaruhi ketahanan pangan, literasi finansial, pengelolaan sampah, dan pemberdayaan UMKM di Kabupaten Sukabumi, khususnya Desa Karangpapak melalui implementasi enam literasi dasar. Dengan berfokus pada indikator seperti kerentanan pangan, literasi finansial, pengelolaan sampah, dan pemberdayaan UMKM, penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat. Hasilnya diharapkan mampu memperbaiki kondisi ketahanan pangan, literasi finansial, pengelolaan sampah, dan pemberdayaan UMKM di wilayah ini, serta memberikan kontribusi positif dalam mengatasi stunting, meningkatkan pengelolaan keuangan generasi muda, dan mempromosikan praktik pengelolaan sampah yang berkelanjutan. program-program ini diarahkan pada kelompok masyarakat dari berbagai usia di Desa Karangpapak dengan tujuan untuk memperkuat literasi masyarakat dalam berbagai aspek kehidupan mereka.