Situkkir, Jerina Basita Aprilia Br
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Matematika di Kelas V SDN 106160 Tanjung Rejo Mailani, Elvi; Saragih, Doni Irawan; Siagian, Akbar Nugraha; Situkkir, Jerina Basita Aprilia Br; Simanjuntak, Richa Putri Br.; Sitanggang, Venni Maulani
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 3 (2024)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji kesalahan yang dilakukan siswa dalam pemecahan soal matematika . penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif dengan subjek penelitian adalah siswa kelas V SDN 106160 Tanjung Rejo yang berjumlah 23 siswa. Instrument penelitian ini dengan menggunakan essai sebagai test. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan masih banyak siswa yang belum mampu memahami konsep dasar dan kesulitan dalam melakukan operasi hitung matematika.