Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

ANALISIS FAKTOR PENGHAMBAT MINAT MAHASISWA DALAM MENGIKUTI PROGRAM KAMPUS MENGAJAR Saputra, Dimas Aulia; Prasetya, Febri; Jasman, Jasman; Primawati, Primawati
Jurnal Vokasi Mekanika (VoMek) Vol 6 No 2 (2024): Jurnal Vokasi Mekanika
Publisher : Departemen Teknik Mesin Fakultas Teknik Unversitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/vomek.v6i2.668

Abstract

Minimnya pemahaman mahasiswa tentang manfaat Program Kampus Mengajar menjadi kendala utama, karena jika mahasiswa tidak melihat hubungan antara program tersebut dan pengembangan karir mereka, minat mereka dapat berkurang. Untuk mengatasi masalah ini, perlu dilakukan upaya meningkatkan pemahaman, komunikasi efektif, dan dukungan menyeluruh dari perguruan tinggi dan pihak terkait lainnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi faktor-faktor yang menghambat minat mahasiswa dalam mengikuti Program Kampus Mengajar di Departemen Teknik Mesin Universitas Negeri Padang. Dengan menggunakan pendekatan kuantitatif, studi melibatkan mahasiswa Teknik Mesin sebagai subjek penelitian, dengan proses penelitian mencakup validasi instrumen dan pengumpulan data. Instrumen penelitian dianggap sangat valid dan reliabel oleh dua validator. Analisis data menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) dengan perangkat lunak Smart PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor-faktor intrinsik dan ekstrinsik mempengaruhi minat mahasiswa dalam mengikuti Program Kampus Mengajar, dengan kontribusi sebesar 75%. Motivasi memiliki dampak positif signifikan pada program ini, dengan Path Coefficient sebesar 0,458, t-statistik (3,039), dan p-values sebesar 0,002. Sementara faktor-faktor lain seperti ketertarikan, aktivitas, lingkungan, dan dosen memberikan dampak positif namun tidak signifikan, sementara indikator perhatian dan dukungan orang tua memberikan dampak negatif pada minat mahasiswa. Hubungan positif dengan anggota fakultas, meskipun ada, tidak signifikan. Kesimpulan analisis menegaskan peran kunci dan signifikan motivasi dalam mendorong partisipasi mahasiswa. Perlu dicatat bahwa penelitian ini terbatas pada satu departemen, dan generalisasi temuan perlu dilakukan dengan hati-hati.
Simulation–adventure virtual worlds in the metaverse for engineering education and training: A domain-stratified narrative review Fortuna, Aprilla; Raihan, Muhammad; Saputra, Dimas Aulia; García, Juan Luis Cabanillas; Ayasrah, Firas Tayseer
Journal of Engineering Researcher and Lecturer Vol. 4 No. 3 (2025): Regular Issue
Publisher : Researcher and Lecturer Society

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58712/jerel.v4i3.191

Abstract

This study employs a narrative review methodology to analyze the integration of Virtual Worlds, specifically Simulation Worlds and Adventure Worlds, in engineering education, aiming to enhance conceptual understanding, technical competence, and 21st-century skills. The study synthesizes 23 peer-reviewed articles selected from the Scopus database using stringent inclusion criteria. Simulation-based learning models focus on procedural accuracy and conceptual mastery, while adventure-based models emphasize transversal skills like creativity, collaboration, and problem-solving. Hybrid models combining both approaches are identified as the most effective, fostering technical expertise and soft skills simultaneously. Despite challenges such as high infrastructure costs and potential cognitive overload, immersive virtual environments offer significant opportunities for scalable and adaptable remote learning. Thematic analysis is employed to synthesize findings and provide recommendations for future implementation. This review highlights the importance of integrating these technologies in engineering education and suggests exploring their long-term impact on engineering careers. Additionally, it underscores the need for further research on the application of immersive technologies across diverse engineering disciplines, focusing on overcoming existing challenges and maximizing their educational potential.