Nusantara of Research : Jurnal Hasil-hasil penelitian Universitas Nusantara PGRI Kediri (e-journal)
Vol 1 No 1 (2014)

POTENSI EKONOMI AGROKOMPLEKS DI DESA PAPAR KECAMATAN PAPAR KABUPATEN KEDIRI MENUJU DESA MANDIRI

Andaruisworo, Sapta (Unknown)
Solikin, Nur (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 May 2014

Abstract

Penelitian ini merupakan studi lapangan, dengan observasi dan pengalian data(primer dan sekunder), data yang diperoleh selanjutnya dideskripsikan. Lokasopenelitian ini adalah Desa Papar Kec. Papar, Kab. Kediri, yang dibagi menjaditujuh (7) dusun, yakni Dusun Pulosari, Dusun Brubus, Dusun Papar Utara,Dusun Papar Selatan, Dusun Bulurejo, Dusun Tawangrejo dan DusunJenggotan.Simpulan hasil penelitian ini adalah: Produk unggulan wilayah merupakan produkhasil usaha masyarakat desa yang memiliki peluang pemasaran yang tinggi danmenguntungkan bagi masyarakat desa. Berdasarkan pada kriteria ini, desapapar memiliki beberapa produk unggulan pertanian adalah jagung; Padi; ubijalar; kacang tanah dan kacang hijau. Untuk sector peternakan yang berpeluangdi kembangkan adalah: sapi potong; kambing/ domba; dan ayam potong.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

efektor

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Nusantara of Research: Jurnal Hasil-hasil Penelitian Universitas Nusantara PGRI Kediri is an open-access peer-reviewed research journal that is published by Universitas Nusantara PGRI Kediri. Nusantara of Research: Jurnal Hasil-hasil Penelitian Universitas Nusantara PGRI Kediri is a media for ...