eL-HIKMAH: Jurnal Kajian dan Penelitian Pendidikan Islam
Vol. 12 No. 1 (2018): Juni

Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum Standar Pendidikan Nasional (Analisis Struktur Fungsi)

Muh Zakaria (IAI Hamzanwadi NW Pancor)



Article Info

Publish Date
21 Dec 2018

Abstract

Pendidikan unggul dan inovatif merupakan cita-cita yang diharapkan dalam pendidikan nasional. Tulisan ini mencoba memberikan analisis kritis untuk menjawab tantangan tersebut, misalnya dalam menjalankan prinsip pelaksanaan kurikum setiap satuan pendidikan menggunakan, antara lain: Pertama, kurikulum didasarkan pada potensi; Kedua, kurikulum dilaksanakan dengan menegakkan kelima pilar belajar. Ketiga, pelaksanaan kurikulum memberikan pelayanan yang bersifat perbaikan sesuai dengan potensi. Keempat, kurikulum dilaksanakan dalam suasana hubungan saling menerima dan menghargai. Kelima, kurikulum dilaksanakan dengan menggunakan pendekatan multistrategi dan multimedia.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

elhikmah

Publisher

Subject

Religion Education

Description

el-Hikmah: Jurnal Kajian dan Penelitian Pendidikan Islam (e-ISSN 2527-4651, p-ISSN 2086-3594) adalah jurnal ilmiah peer-review dan open access yang dikelola dan diterbitkan oleh Prodi Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri (UIN ) Mataram. Jurnal ini terbit ...