Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK)
Vol 4, No 11 (2015): Nopember 2015

PENINGKATAN AKTIVITAS SISWA DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR DI SEKOLAH DASAR

Sihombing, Fredrich Handle (Unknown)
., Zainuddin (Unknown)
Sabri, Tahmid (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Nov 2015

Abstract

Abstrak:Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan jenis Penelitian Tindakan Kelas. Tempat penelitian berlangsung adalah SDN 62 kubu raya, khususnya kelas III dengan subyek penelitian siswa kelas III yang berjumlah 28 orang. hasil penelitian menunjukan bahwa (1) Peningkatan aktivitas siswasecara fisik dalam pembelajaran PKndikelas IIISDN 62 kubu raya dengan menggunakan media gambar dari baseline32,14% ke siklus II85,72% mengalami peningkatan sebesar 53,58%, masuk dalam kategori“cukuptinggi”. (2) Peningkatan aktivitas siswasecara mentaldalam pembelajaran PKndi kelas IIISDN 62 kubu raya dengan menggunakan media gambar dari baseline19,28% ke siklus II60,73% mengalami peningkatansebesar 41,45%, masuk dalam kategori“cukup tinggi”. Kata Kunci :Peningkatan, Aktivitasi Siswa,  Media Gambar Abstract: the Method that to be used in this research is descriptive method with the type of Class Action-Research. research Place to direct is SDN 62 great entrenchment, specially III's class with research subject III's class who add to execute it studying and the activity observation sheet student this Research is done many 2 cycle, show research result that (1) activity Leveling physicaly in PKn's studying in the class IIISDN 62 great entrenchmentwith to use it picture media from baseline 32,14% to cycle II 85,72% to undergo as big as leveling 53,58%, enter in category “high enough”. (2) activity Leveling according to mental in PKn's studying in class IIISDN62 great entrenchment with to use it picture media from baseline 19,28% to cycle II 60,73% to undergo as big as leveling 41,45%, enter in category “high enough”. Keywords: Enhancemen,Student Activity,Images

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jpdpb

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Journal of Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK) is a peer-reviewed journal which focuses on topics related to education and science in various teaching and learning fields. JPPK invites researchers, lecturers, teachers from various levels such as elementary and secondary levels of ...