Edukasi Lingua Sastra
Vol 17 No 2 (2019): Edukasi Lingua Sastra

Talking Stick In Speaking Ability

Dewi Sartipa (Universitas Muhammadiyah Kotabumi)



Article Info

Publish Date
26 Sep 2019

Abstract

Tujuan dari tulisan ini adalah sebagai sumber pengetahuan pendidik dan siswa dalam meningkatkan kemampuan siswa untuk tampil berbicara dengan menggunakan teknik tongkat berbicara (Talking Stick). Pendidik dapat menggunakan Tehnik Talking Stick dalam proses pembelajaran karena Tehnik Talking Stick dapat meningkatkan kemampuan berbicara siswa dalam proses pembelajaran bahasa Inggris. Tehnik Talking Stick dalam proses pembelajaran khususnya berbicara bahasa Inggris memiliki hubungan yang erat. Tehnik Talking Stick adalah salah satu tehnik Kegiatan belajar sambil bermain. Tehnik ini adalah satu cara yang bagus untuk di aplikasikan ke dalam proses pembelajaran. Dengan adanya permainan, siswa akan senang dan terhindar dari rasa jenuh saat mempelajari suatu materi yang disajikan oleh gurunya.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

elsa

Publisher

Subject

Arts Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Edukasi Lingua Sastra (ELSA) (e-ISSN: 1693-9263 and p-ISSN: 2621-0673) has regularly published two times a year in April and September. The procedure starts with the submission process, review, revision, plagiarism check, and finally publish. Edukasi Lingua Sastra (ELSA) is a journal that contains ...