Paedagoria : Jurnal Kajian, Penelitian dan Pengembangan Kependidikan
Vol 4, No 2 (2013): September

Penerapan Pendekatan Reciprocal Teaching dalam Upaya Meningkatkan Aktivitas Mahasiswa Program Khusus PGMIPABI pada Mata Kuliah BiochemistryI

Lalu Rudyat Telly Savalas (Universitas Mataram)



Article Info

Publish Date
20 Jan 2018

Abstract

Penelitian tindakan kelas (PTK) ini dilatarbelakangi oleh masih rendahnya aktivitas mahasiswa pada mata kuliah Biokimia I. Agar tidak terulang pada program PGMIPABI pada mata kuliah yang sama digunakan pendekatan reciprocal teaching. Penelitian ini terdiri dari 2 siklus. Tiap siklus dilaksanakan sesuai dengan perubahan yang ingin dicapai. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aktivitas mahasiswa pada siklus Itermasuk kategori cukup aktif. Pada siklus II terjadi peningkatan hingga kategori aktif. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa pendekatan Reciprocal Teaching dapat meningkatkan aktivitas mahasiswa program PGBI pada mata kuliah Biochemistry I.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

paedagoria

Publisher

Subject

Education

Description

Theoretical studies, research and development of teaching materials, activities, models or learning media in the field of education include mathematics and natural sciences (physics, chemistry, biology, science, ICT, and its applications); (2) social science, history, geography, culture and economy; ...