Musamus Journal of Primary Education
Vol 3 No 1 (2020): Musamus Journal of Primary Education

Peningkatan Hasil Belajar IPA pada Model Pembelajaran Creative Problem Solving (CPS)

Darmawan Harefa (STKIP Nias Selatan)
Tatema Telaumbanua (STKIP Nias Selatan)
Murnihati Sarumaha (STKIP Nias Selatan)
Kalvintinus Ndururu (STKIP Nias Selatan)
Mastawati Ndururu (STKIP Nias Selatan)



Article Info

Publish Date
28 Oct 2020

Abstract

Metode penelitian ini adalah metode quasi eksperimen yang bersifat kuantitatif yaitu kelas eksperimen digunakan model Creative Problem Solving sedangkan dikelas kontrol digunakan metode konvensional. Hasil penelitian yang diperoleh bahwa dikelas eksperimen dengan melakukan pretest diperoleh rata-rata hasil belajar 62,65 dan postest diperoleh rata-rata hasil belajar 84,61. Sedangkan dikelas kontrol pada pretest diperoleh rata-rata hasil belajar 64,54 dan postest diperoleh rata-rata hasil belajar 73,70 yang artinya model Creative Problem Solving lebih berpengaruh pada hasil belajar. Kesimpulan penelitian berdasarkan perhitungan uji hipotesis diketahui thitung = 5,216 lebih besar dari ttabel = 1,667 dengan signifikan 5%. Karna thitung ttabel maka Ha diterima dan Ho ditolak yang artinya “ada pengaruh model pembelajaran Creative Problem Solving terhadap hasil belajar kognitif siswa”.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

primary

Publisher

Subject

Education Other

Description

The aims of MusJPE is to provide a venue for academicians, researchers, and practitioners for publishing the original researce articles or review articles. The scope of the articles published in this journal deals with a contemporary issue in primary education. ...