Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang
Vol. 7 No. 01 (2021): Volume 07, Nomor 01, Juni 2021

PENINGKATAN PROSES PEMBELAJARAN TEMATIK TERPADU MENGGUNAKAN MODEL COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION ( CIRC) DI KELAS IV SD NEGERI 06 PIAI TANGAH KOTA PADANG

Desma Rosha, Ririn (Unknown)
Reinita, Reinita (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jul 2021

Abstract

Penelitian. .ini.dilakukan. .untuk. .mendeskripsikan. peningkatan.proses pembelajaran. .tematik. .terpadu. .menggunakan.model.Cooperative.Integrated Reading.and. .Composition (CIRC) di kelas IV SD Negeri 06 Piai Tangah Kota Padang. Penelitian yang. .dilakukan. .ini. .termasuk. .penelitian. .tindakan. .kelas menggunakan. .pendekatan. .kualitatif. .dan. .kuantitatif. .dengan. .subyek.penelitian peserta.didik.kelas.IV.yang.berjumlah.28 orang. Hasil.penelitian. .menunjukan peningkatan proses pembelajaran tematik terpadu mengunakan model CIRC. Hal ini dibuktikan.dengan.persentase.penilaian.RPP.pada siklus.I.memperoleh.rata-rata.79,16,% dengan.kriteria.baik (B) dan.meningkat.97,22%.dengan.kriteria.sangat baik. (SB) .pada.siklus.II. Pada.aspek.guru.siklus.I.dengan.rata-rata.83,92% dengan.kriterian.baik (B) dan.meningkat 92,85%.dengan kriterian .sangat baik (SB) pada siklus II. Kemudian.pada aspek.siswa siklus.I memperoleh nilai.rata-rata 83,92%.dengan.kriterian.baik (B) dan.meningkat.92,85%.dengan.kriterian.sangat baik (SB) pada siklus II. Dengan demikian, dapat.disimpulkan.bahwa model CIRC dapat.meningkatkan.proses.pembelajaran.tematik.terpadu.di kelas IV SD Negeri 06 Piai Tangah Kota Padang.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

didaktik

Publisher

Subject

Education

Description

Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang adalah salah satu jurnal yang dterbitkan oleh STKIP Subang, jurnal ini mempunyai bidang cakupan yaitu Penelitian Pendidikan. Terbit pada bulan Juni dan Desember setiap tahunnya. Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang melalui proses review oleh dua ...